Anda di halaman 1dari 2

DI WAE KEBONG III

I. PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Permasalahan

Salah satu faktor yang sangat menunjang produktivitas dari kegiatan para
petani ialah persoalan tersedia atau terpenuhinya kebutuhan akan air.
Untuk mengantisipasi masalah ketersediaan air ini maka pengurus GP3A
dan P3A perlu melaksanakan kegiatan rutin mereka yaitu melaksanakan
jadwal pembagian air. Kegiatan yang dilakukan pada bulan sebelumnya
yaitu bulan Juli ialah kegiatan pembagian air. Maka kegiatan yang dilakukan
oleh TPM bersama dengan pengurus GP3A dan P3A pada bulan Agustus
ini ialah melakukan monitoring, sekaligus evaluasi terhadap kegiatan ini
dengan tujuan untuk mengetahui masalah atau persoalan-persoalan yang
dihadapi berkaitan dengan pelaksanaan kegiatan ini.

B. Rencana Kegiatan

No. Waktu Rencana Kegiatan Tujuan


(Tgl/Bln)
1. 4-8-2017 TPM melaksanakan rapat Rapat untuk monitoring
dengan Ketua dan dan evaluasi pembagian
Pengurus GP3A Golo air.
2. 5-8-2017 TPM melaksanakan rapat Monitoring dan evaluasi
dengan Ketua dan pembagian air.
Pengurus GP3A Wejang
Kaba
3. 7-8-2017 Rapat dengan Ketua dan Monitoring dan evaluasi
Pengurus P3A Tiwu pembagian air.
Gendang
4. 9-8-2017 Rapat dengan Ketua dan Monitoring dan evaluasi
Pengurus P3A Laci pembagian air.
5. 11-8-2017 Rapat dengan Ketua dan Monitoring dan evaluasi
Pengurus P3A Wejang pembagian air.
Ratung
II. RENCANA KEGIATAN

A. Pelaksanaan Kegiatan

No. Waktu Rencana Kegiatan Tujuan


(Tgl/Bln)
1. 4-8-2017 TPM melaksanakan rapat Dari hasil monitoring ini
dengan GP3A Golo. maka dapat diketahui
Dalam rapat dibicarakan bahwa pelaksanaan
tentang kegiatan pembagian air pada
monitoring pembagian air masing-masing P3A
serta evaluasi kegiatan terlaksana dengan baik.
ini. Monitoring dilakukan
pada setiap P3A
2. 5-7-2017 TPM melaksanakan rapat Dari hasil monitoring ini
dengan Ketua dan
dapat diketahui bahwa
Pengurus P3A Wejang pelaksanaan
Kaba pembagian air bisa
dilaksanakan dengan
baik dan sesuai dengan
jadwal yang telah
ditentukan.
3. 7-8-2017 Rapat dengan Ketua dan Monitoring dan evaluasi
Pengurus P3A Tiwu pembagian air.
Gendang
4. 9-8-2017 Rapat dengan Ketua dan Monitoring dan evaluasi
Pengurus P3A Laci pembagian air.
5. 11-8-2017 Rapat dengan Ketua dan Monitoring dan evaluasi
Pengurus P3A Wejang pembagian air.
Ratung

B.
III.

Anda mungkin juga menyukai