Anda di halaman 1dari 6

KASUS 3

Tumpatan Komposit Kelas 1

Nama : Nila Wati

Umur/ jenis kelamin : 21 tahun/ perempuan

Alamat : Jl. Pangeran Gang Rahman RT.13

Elemen : 46

No status : 01 53 88

Keluhan utama : Pasien perempuan berusia 21 tahun datang ke RSGM


GHA bagian Konservasi dengan keluhan gigi belakang
rahang bawah sebelah kanan berlubang dan terdapat
hitam. Pasien merasa ngilu ketika minum yang dingin.
Pasien ingin gigi tersebut dirawat.

Riwayat gigi yang terlibat : Gigi tidak pernah dilakukan perawatan sebelumnya

Pemeriksaan dalam mulut :

25
26

Oklusi posterior :

Oklusi anterior : Overjet : ± 2mm

Overbite : ± 2mm

Gejala subyektif : Pasien merasa linu pada gigi ketika makan dan minum

yang dingin

Pemeriksaan obyektif : EO : Wajah Simetris


IO : - Tes Thermal dingin dengan Chlor Ethyl (+)
- Perkusi (-)
- Druk (-)
- Kemerahan (-)

Vitalitas gigi : Gigi vital


Diagnosa klinik : Pulpitis reversible gigi 46

Lesi periapikal : -
Rencana perawatan : Tumpatan komposit kelas I

 Endodontik : -
 Restorasi tetap : Tumpatan komposit kelas I
 Bahan restorasi : komposit

Prognosis : baik
27

FOTO AWAL

Gambar Skematis

Skema sebelum perawatan Skema preparasi tampak


tampak oklusal oklusal
28

TAHAPAN PERAWATAN :

Tanggal 11 Oktober 2017 :

a. Informed Consent
b. Indikasi Tumpatan komposit kelas I
c. Isolasi daerah kerja
d. Pembuangan jaringan karies dengan menggunakan bur bulat metal hingga bersih
e. Preparasi kavitas sesuai dengan prinsip preparasi
f. Pembuatan bevel pada cavosurface enamel, 1-2 mm dari tepi kavitas dengan diamond
fissure bur posisi sudut 45º. Haluskan permukaan yang sudah dipreparasi dengan
menggunakan bur fine finishing diamond
g. Cek menggunkan sonde pada permukaan yang telah dipreparasi. Bilas dan keringkan
h. Isolasi daerah kerja
i. Ulaskan bahan etsa (phosporid acid 37%) dengan menggunakan microbrush pada
permukaan enamel yang sudah dipreparasi. Diamkan selama 15 detik, bilas dengan air.
Kemudian keringkan dengan semprotan udara sampai permukaan enamel tampak putih
burah (frozzty)
j. Aplikasikan bonding (3M Espe Single Bond Universal – Generasi V) pada seluruh
permukaan yang telah dipreparasi menggunakan microbrush. Lakukan penyinaran
selama 10 detik
k. Insersikan bahan komposit kedalam kavitas. Manipulasi komposit, bentuk sesuai dengan
anatomi dari gigi tersebut. Lakukan penyinaran selama 20 detik.
l. Cek oklusi dengan articulating paper. Pada bagian yang berwarna dikurangi
m. Finishing dan polishing tumpatan komposit menggunakan fine finishing bur bentuk pear
shaped. Kemudian polishing dengan bur rubber komposit merek Kenda sampai
diperoleh permukaan yang licin dan halus. Di awali dari warna putih, hijau, dan terakhir
merah muda.
n. Instruksikan pasien :
- Tidak makan- makanan yang terlalu keras
- Menjaga OH
- Kontrol 1 minggu kemudian
29

Sebelum dilakukan perawatan Setelah di preparasi

Setelah ditumpat tampak oklusal

Pembimbing : drg. M. Iqbal B.


30

Tanggal 17 November 2017 :

a. Informed consent
b. Kontrol dan evaluasi gigi 4.6 post tumpatan komposit kelas I.
c. Instruksikan pasien :
- Menjaga OH

Pembimbing : drg. M. Iqbal B.

Anda mungkin juga menyukai