Anda di halaman 1dari 1

RESEP DARI BAHAN UBI (DI KUKUS)

BAHAN

1. Ubi kayu diparut (diperas secukupnya)


2. Agar-agar 1 bungkus warna hijau
3. Gula pasir 1 gelas
4. Santan kental ¾ gelas
5. Telur 2 butir
6. Mentega 1 gelas
CARA MEMBUAT
1. Mentega, gula dikocok sampai res , tambahkan telur.
2. Campurkan ubi parut kemudian masukan santan aduk rata.
3. Kukus dalam talang yang dialas plastik hitam sampai masak.
4. Masukan agar-agar kemudian siramkan diatasnya, dinginkan.

KUE PEPAYA
BAHAN :
1. Pepaya muda diparut halus, dikukus dan dihaluskan (diblender)
2. Telur 2 butir
3. Terigu 1 ½ gelas
4. Santan kental 1 gelas
5. Soda dan esence
6. Gula pasir 1 ½ gelas
7. Mentega ¾ gelas (1 gelas)
CARA MEMBUAT :
1. Gula dan mentega dikocok kemudian tambahkan telur , kocok kembali sampai res.
2. Pepaya yang sudah dihaluskan diperas airnya lalu masukan pada adonan tadi (adonan 1)
diperas dengan kain tipis .
3. Masukan santan kemudian terigu. Aduk rata
4. Masukan soda kue (potas) dan esence
5. Oles cetakan kecil (plastik) dengan menggunakan mentega
6. Isi cetakan sampai hampir penuh .
7. Kukus sampai masak.

Anda mungkin juga menyukai