Anda di halaman 1dari 2

Hubungan Daya

Pada bab ini , kita katakan penguat balans (push-pull) kelas B memerlikan rating Pd maks yang jauh lebih
rendah. Bagian ini membahas rating Pd maks tersebut dan hbungan daya lainnya dalam penguat balans
(pushpull) kelas B.

Daya Output

Gambar 11-11 menunjukkan garis beban ac ideal untuk rangkaian kelas b. garis beban ini ideal karena
dia mengbaikanVce dan Icq . dalam penguat nyata, titik penjenuhan tidak benar-benar menyentuh
sumbu fertikal, dan titik q diatas sumbu horizontal.

Ide pokok nya adalah sebagai berikut. Gambar 11-11 menunjukan bentuk gelombang arus dan
tegangan yang paling besar yag kitdapatkn dengan satu transistior dari rangkan balans(pus-pull) elas b;
transisistor lainnya menimbulkansetengah siklus garis putus-putus. Karena alas an ini tegangan outputac
mempunyai harga puncak sebesar Vceq dn arus outut ac mempumnyai harga puncak ic sat.karena itu
daya output maksimu adalah Efisiensi maksimum

Penguat balans (push-pull) kelas b adalah sangat efisien., ini merupakan satu alas an mereka digunakan
secara luas sebagai penguat daya. Dalam gambar 11-9 catu memberikan daya dc berikut kepada
transistor:

𝑃𝑑𝑐 = 𝑉𝑐𝑐 𝐼𝑑𝑐

Dimana Idc adalah arus ke transistor dirata-ratakan dalam satu siklus. Gambar 11-11 menunjukkan
bentuk gelombang arus tersebut. Karena ini adalah sinyal setengah gelombang.

𝐼𝑐(𝑠𝑎𝑡)
𝐼𝑑𝑐 =
𝜋

Karena itu daya dc yang diberikan ke transistor adalah

𝑉𝑐𝑐 𝐼𝑐(𝑠𝑎𝑡)
𝑃𝑑𝑐 =
𝜋

Dalam rangkaian catu tunggal seperti gambar 11-9 Vceq=Vcc/2 dengan persamaan (11-5), ini berarti
penguat balans (push-pull) kelas b catu tunggal mempunyai daya output ac maksimum sebesar

𝑉𝑐𝑐 𝐼𝑐(𝑠𝑎𝑡)
𝑃(𝑚𝑎𝑘𝑠) =
4

Jika kita membagi ini dengan persamaan (11-6b) kita dapatkan efisiensi maksimum untuk penguat
balans (push-pull) kelas b.

𝜂(𝑚𝑎𝑘𝑠) =
Yang ekuivalen dengan

𝜂(𝑚𝑎𝑘𝑠) =78,5% (satuan B push-pull)

Ingat bahwa efisiensi didefinisikan sebagai rasio dari daya output ac dengan daya inpt dc;

Ini adalah efisiensi ideal karena dia mengabaikan Vce dan Icq. Walaupun demikian efisiensi dari
penguat balans (push-pull) kelas B khusus dapat dengan mudah melebihi 70%. Pokok utama adalah
sebagai berikut: penguat balans(push-pull) kelas B khusus adalah jauh efisien dari pada penguat kelas A
khusus(typical)

Disipasi Daya

Pada kondisi tidak ada sinyal, transistor-transistor dari pebguat kelas B mengganggu(idling), karena
hanya arus rembesan kecil yang melalui mereka. Dalam hal ini dengan disipasi dalam tiap transisitor
dapat dibaikan. Tetapi jika ada sinyal arus yang besar melalui transistor, yang menyebabkan disipasi
daya yang berarti. Hal yang paling jelek, disipasi daya terlalu kompleks untuk diturunkan di dini, tetapi
dengan dengan kalkulus kita dapat membuktikan bahwa

Anda mungkin juga menyukai