Anda di halaman 1dari 16

PEMERINTAH KOTA BANDA ACEH

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAH RAGA


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
SMK NEGERI 1 BANDA ACEH
Jl. Sultan Malikul Saleh Lhong Raya Kec. Banda Raya Banda Aceh Telp. (0651) 7559556, 7559557
E-Mail : smksatubna@yahoo.co.id / Website : www.smkbandaaceh.com

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Program Kejuruan : Teknik Grafika


Paket Kejuruan : Persiapan Grafika
Mata Pelajaran : Kimia
Kelas / Semester : X/1
Materi Pokok : Alkana, Alkena dan Alkuna
Alokasi Waktu : 4 x 45” (2 x 2 JP)
KM : 75

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan
prosedural, berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang
kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1 Menyadari adanya keteraturan dari sifat hidrokarbon, termokimia, laju reaksi,
kesetimbangan kimia, larutan, koloid, senyawa karbon dan polimer sebagai wujud
kebesaran Tuhan YME dan pengetahuan tentang adanya keteraturan tersebut sebagai
hasil pemikiran kreatif manusia yang kebenarannya bersifat tentatif.
1.2 Mensyukuri kekayaan alam Indonesia berupa minyak bumi, batubara dan gas alam
sebagai anugerah Tuhan YME dan dapat digunakan untuk kemakmuran rakyat
Indonesia.

2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu, disiplin, jujur, objektif,
terbuka, mampu membedakan fakta dan opini, ulet, teliti, bertanggung jawab, kritis,
kreatif, inovatif, demokratis, komunikatif) dalam merancang dan melakukan
percobaan serta berdiskusi yang diwujudkan dalam sikap sehari-hari.
2.2 Menunjukkan perilaku kerjasama, santun, toleran, cinta damai dan peduli
lingkungan serta hemat dalam memanfaatkan sumber daya alam.
2.3 Menunjukkan perilaku responsif dan pro-aktif serta bijaksana sebagai wujud
kemampuan memecahkan masalah dan membuat keputusan.

3.1 Menganalisis struktur dan sifat senyawa hidrokarbon berdasarkan kekhasan atom
karbon dan penggolongan senyawanya.
3.2 Memahami proses pembentukan dan teknik pemisahan fraksi-fraksi minyak bumi
serta kegunaannya.
3.3 Memahami dampak pembakaran senyawa hidrokarbon terhadap lingkungan dan
kesehatan serta cara mengatasinya.

4.1 Mengklasifikasi senyawa hidrokarbon berdasarkan struktur, sifat senyawa, dan


kekhasan atom karbon.
4.2 Membuktikan proses pembentukan dan pemisahan fraksi-fraksi minyak bumi.
4.3 Menyusun rencana penyehatan lingkungan akibat pembakaran senyawa hidro
karbon di suatu daerah.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang di anut


Indikator :
1. Ikut serta membaca doa sebelum dan sesudah belajar.
2. Menunjukkan sikap bersyukur memiliki indonesia yang kaya akan tambang
minyak bumi, batu bara dan gas.
1.2 Mensyukuri kekayaan alam Indonesia berupa minyak bumi, batubara dan gas alam
sebagai anugerah Tuhan YME dan dapat digunakan untuk kemakmuran rakyat
Indonesia.
Indikator :
1. Kehadiran di dalam kelas tepat waktu.
2. Ikut terlibat secara aktif dalam proses pembelajaran.

2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu, disiplin, jujur, objektif,
terbuka, mampu membedakan fakta dan opini, ulet, teliti, bertanggung jawab, kritis,
kreatif, inovatif, demokratis, komunikatif) dalam merancang dan melakukan
percobaan serta berdiskusi yang diwujudkan dalam sikap sehari-hari.
Indikator :
1. Melaksanakan dan mengumpulkan tugas tepat waktu
2. Bersikap kritis dan kreaktif dalam proses pembelajaran.

2.2 Menunjukkan perilaku kerjasama, santun, toleran, cinta damai dan peduli
lingkungan serta hemat dalam memanfaatkan sumber daya alam.
Indikator :
1. Bersedia membantu teman tampa mengharapkan imbalan.
2. Melaksanakan prilaku hidup dan budaya sehat dengan menjaga kebersihan
lingkungan kelas dan sekolah.

2.3 Menunjukkan perilaku responsif dan pro-aktif serta bijaksana sebagai wujud
kemampuan memecahkan masalah dan membuat keputusan.

1. Memiliki sikap peduli dan kepekaan terhadap proses pembelajaran yang


berlangsung.
2. Memiliki sikap tanggungjawab terhadap tugas yang diberikan guru

3.1 Menganalisis struktur dan sifat senyawa hidrokarbon berdasarkan kekhasan atom
karbon dan penggolongan senyawanya.
Indikator :
1. Memahami tentang susunan senyawa hidrokarbon
2. Memahami kekhasan atom karbon

3.2 Memahami proses pembentukan dan teknik pemisahan fraksi-fraksi minyak bumi
serta kegunaannya.
Indikator :
1. Memahami proses pembentukan atau proses terjadinya minyak bumi
2. Mampu menjelaskan tehnik pemisahan fraksi-fraksi minyak bumi dan
kegunaannya dalam kehidupan sehari-hari.

3.3 Memahami dampak pembakaran senyawa hidrokarbon terhadap lingkungan dan


kesehatan serta cara mengatasinya.
Indikator :
1. Dapat menjelaskan dampak pembakaran senyawa hidrokarbon terhadap
kesehatan dan lingkungan.
2. Mampu menjelaskan 2 cara untuk mengatasi pencemaran yang ditimbulkan dari
pencemaran hidrokarbon.

4.1 Mengklasifikasi senyawa hidrokarbon berdasarkan struktur, sifat senyawa, dan


kekhasan atom karbon.
Indikator :
1. Menjelaskan sifat-sifat khas atom karbon.
2. Mampu menjelaskan struktur posisi atom karbon
4.2 Membuktikan proses pembentukan dan pemisahan fraksi-fraksi minyak bumi.
1. Menjelaskan tehnik pemisahan fraksi-fraksi minyak bumi.
2. Menyebutkan 2 (dua) contoh kegunaan dari fraksi minyak bumi.

4.3 Menyusun rencana penyehatan lingkungan akibat pembakaran senyawa hidro


karbon di suatu daerah.
Indikator :
1. Terampil dalam menjelaskan dampak yang ditimbulkan dari pembakaran
senyawa hidrokarbon terhadap lingkungan.
2. Dapat menyebutkan 2 (dua) contoh penyakit yang ditimbulkan dari pembakaran
senyawa hidrokarbon.
3. Dapat menjelaskan 2 (dua) cara mengatasi pencemaran lingkungan yang
disebabkan oleh pembakaran hidrokarbon.

D. Materi Pembelajaran

Alkana, Alkena dan Alkuna

Gambar Ikatan Alkena

 Atom karbon memiliki keistimewaan, yaitu dapat membentuk persenyawaan yang


stabil yang begitu besar jumlahnya karena atom karbon memiliki beberapa kekhasan
atau keistimewaan yaitu dapat membentuk empat ikatan kovalen, dapat membentuk
ikatan rangkap tunggal dan rangkap serta dapat membentuk ikatan lurus dan
bercabang.
 Ikatan yang terbentuk pada hidrokarbon dapat dibedakan menjadi ikatan alkana, ikatan
alkena, dan ikatan alkuna.

 Alkana merupakan senyawa hidrokarbon jenuh yang seluruh ikatannya tunggal atau
rangkap satu.

 Alkena merupakan senyawa hidrokarbon tak jenuh yang memiliki ikatan rangkap dua.

 Alkuna merupakan senyawa hidrokarbon tak jenuh yang memiliki ikatan rangkap tiga

CH3 – CH – CH – CH2 – C – CH3


| |
CH3 CH3

CH3 – C = CH – CH2 – C – CH3


| |
CH3 CH3

CH3 – CH – C = CH2 – C – CH3


| |
CH3 CH3

E. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pendahuluan 1. Peserta didik memberikan salam kepada guru. 15 menit


2. Peserta didik mengaji/berdo’a untuk memulai pembelajaran.
3. Menyanyikan lagu kebangsaan/wajib.
4. Peserta didik merespon absensi dan pertanyaan dari guru
tentang kondisi kesiapan belajar.
5. Peserta didik menerima informasi tentang kompetensi dasar,
materi, tujuan dan langkah yang akan dilaksanakan.
6. Guru memberikan motivasi tentang pentingnya mempelajari
ilmu kimia dan peranan ilmu kimia dalam kehidupan kita.
7. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses pembelajaran yang
akan dilakukan termasuk aspek-aspek yang dinilai selama
proses pembelajaran berlangsung.

Inti  Peserta didik mengamati gambar ikatan antar aton C dan 60 Menit
Mengamati atom hidrogen yang terbentuk dari suatu senyawa.
kemudian peserta didik menjawab pertanyaan tentang
nama alkana, alkena dan alkuna serta kemungkinan-
kemungkinan yang terjadi dari gambar ikatan tersebut.
 Guru menilai ketrampilan peserta didik mengamati.

Menanya  Guru mengajukan pertanyaan : siapa yang dapat


memberikan nama untuk senyawa alkana, senyawa
alkena dan senyawa alkuna berikut .....?
 Guru membagi siswa dalam 4 kelompok secara
heterogen (kelompok terbentuk dari siswa yang prestasi
dan jenis kelamin berbeda).

Mencoba  Setiap kelompok membuat / rmembahas soal-soal posisi


atom C dan mempresenasikan di depan kelas.
 Guru menilai sikap peserta didik dalam bekerja,
menilai kemampuan peserta didik menerapkan konsep
dan prinsip dalam pemecahan masalah

Mengasosiasi
 Peserta didik menyimpulkan perbedaan tata nama alkana,
alkena dan alkuna pada senyawa hidrokarbon.
 Guru membimbing/menilai kemampuan peserta didik
mengolah data dan merumuskan kesimpulan
Komunikasikan  Beberapa kelompok diskusi diminta untuk 60 Menit
mempresentasikan hasil diskusinya di depan kelas,
sementara kelompok lain menanggapi dan
menyempurnakan apa yang di presentasikan.
 Guru menilai kemampuan peserta didik

 Dengan tanya jawab guru mengarahkan semua siswa


pada kesimpulan mengenai tata nama alkana,alkena dan
alkuna.
 Guru memberikan pertanyaan 1 (satu) soal untuk
dikerjakan pada seluruh siswa. Pada saat menjawab
pertanyaan tidak boleh saling membantu.
 Berdasarkan kesepakatan guru dan siswa maka
Peserta didik harus mengumpulkan hasil diskusi
perkelompok kepada guru diakhir pertemuan.

Penutup  Guru memfasilitasi siswa untuk menyimpulkan hasil 15 menit


temuan barunya mengenai tata nama lkana, alkena dan
alkuna.
 Guru memberikan PR.
 Guru memberikan informasi untuk materi selanjutnya.

F. Penilaian, Pembelajaran, Remedial, dan Pengayaan

1. Teknik dan Instrumen Penilaian

Aspek Yang
No. Teknik Penilaian Instrumen Penilaian
Dinilai
 Jurnal terlampir
 Observasi
 Format penilaian diri
 Penilaian diri
1. Sikap terlampir
 Penilaian antar
 Format penilaian antar teman
teman
terlampir

2. Kompetensi  Tes tertulis Soal Essay


Pengetahuan
 Format penilaian diri
terlampir
 Format penilaian antar teman
terlampir
 Kisi-kisi soal
 Soal essay
 Kunci soal essay
 Skor penilaian soal essay

 Portofolio Portofolio dokumentasi, dan


portofolio proses

 Kriteria penilaian portofolio

3. Keterampilan  Kinerja Kinerja (proses)

 Tugas praktek
 Pedoman penskoran proses
 Rubrik penilaian kinerja

2. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


Pembelajaran remedial dan pengayaan dilakukan sebagai konsekuensi dari
pembelajaran tuntas (mastery learning) untuk setiap individu. Dalam proses
pembelajaran berbasis kompetensi setiap siswa harus menguasai secara tuntas
seluruh kompetensi dasar pada setiap mata pelajaran.

a. Pembelajaran Remedial
Pembelajaran remedial dapat dilakukan dengan cara :
i. Pemberian pembelajaran ulang dengan metode dan media yang berbeda,
menyesuaikan dengan gaya belajar siswa.
ii. Pemberian bimbingan secara perorangan.
iii. Pemberian tugas-tugas atau latihan secara khusus, dimulai dengan tugas-
tugas atau latihan sesuai dengan kemampuannya.
iv. Pemanfaatan tutor sebaya, yaitu siswa dibantu oleh teman sekelas yang telah
mencapai ketuntasan belajar.

b. Pembelajaran Pengayaan
Pembelajaran pengayaan dapat dilakukan dengan cara :
i. Belajar kelompok, yaitu sekelompok siswa diberi tugas pengayaan untuk
dikerjakan bersama pada dan/atau di luar jam-jam pelajaran sekolah.
ii. Belajar mandiri, yaitu siswa diberi tugas pengayaan untuk dikerjakan
sendiri/individual.
iii. Pemadatan kurikulum, yaitu pemberian pembelajaran hanya untuk
kompetensi/materi yang belum diketahui siswa. Dengan demikian tersedia
waktu bagi siswa untuk memperoleh kompetensi/materi baru, atau bekerja
dalam proyek secara mandiri sesuai dengan kemampuan masing-masing.
iv. Membantu guru dalam membimbing teman-temannya yang belum mencapai
ketuntasan.

c. Hasil Penilaian Remedial dan Pengayaan


Format penilaian pembelajaran remedial dan pengayaan terlampir.

G. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran

Media :
 Gambar / tayangan
 Internet

Alat dan bahan :


 Laptop
 LCD
 Lembar penilaian siswa

Sumber belajar :
 Muslim, Farhan Fuadi. 2006. Kimia Untuk SMK Kelas X. Bandung: Grafindo Media
Pratama.

Mengetahui, Banda Aceh, Juli 2016


Waka Kurikulum, Guru Mata Pelajaran,

Sri Rahayu, S.Pd. Devi Astuty, S.Pd.


NIP. 19750411 200604 2 003 NIP. 19710702 200604 2 007

Catatan Kepala Sekolah :

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………………

PEMERINTAH KOTA BANDA ACEH


DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAH RAGA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
SMK NEGERI 1 BANDA ACEH
Jl. Sultan Malikul Saleh Lhong Raya Kec. Banda Raya Banda Aceh Telp. (0651) 7559556, 7559557
E-Mail : smksatubna@yahoo.co.id / Website : www.smkbandaaceh.com

LEMBAR KEGIATAN DISKUSI


Mata Pelajaran : Kimia
Paket Kejuruan : Persiapan Grafika
Kelas / Semester : X/1
Materi Pokok : Ilmu kimia dalam kehidupan
Kelompok : …….…………………
Anggota : 1. ……………………
2. ……………………
3. ……………………
4. ……………………
5. ……………………

1. Menjelaskan apa saja yang termasuk ke dalam kekhasan atom karbon .......?
................................................................................................................................................
................................................................................................................................................
................................................................................................................................................
................................................................................................................................................

2. Menyebutkan nama senyawa dari struktur berikut .......?


................................................................................................................................................
................................................................................................................................................
................................................................................................................................................
................................................................................................................................................

3. Menyebutkan nama senyawa dari struktur berikut .......?


................................................................................................................................................
................................................................................................................................................
................................................................................................................................................
................................................................................................................................................

F. Penilaian
1. Mekanisme dan prosedur
Penilaian dilakukan dari proses dan hasil. Penilaian proses dilakukan melalui
observasi kerja kelompok, kinerja presentasi, dan laporan tertulis. Sedangkan
penilaian hasil dilakukan melalui tes tulis.
2. Aspek penilaian
3. Instrumen
1. Penilaian pengetahuan

No. Butir Soal Kunci / Penyelesaian Skor


Atom karbon memiliki kekhasan yaitu
dapat membentuk empat ikatan kovalen,
Jelaskan apa saja yang menjadi
1 dapat membentuk ikatan tunggl dan
kekhasan dari atom karbon ….?
rangkap dan dapat membentuk ikatan lurus
dan bercabang.
Sebutkan nama untuk senyawa
berikut

CH3
|
Nama untuk senyawa ini adalah 2,5 dimetil
2 CH3 – C - CH – CH2 – CH heptana
| |
CH3 CH2
|
CH3

Sebutkan nama untuk senyawa


berikut

CH3 – C - CH – CH2 – CH
Nama untuk senywa ini adalah 2 metil,
3 | | 3 heksena
CH3 CH2
|
CH3

 Penilaian Keterampilan
Indikator terampil menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang
relevan yang berkaitan dengan memberikan nama dan menggambarkan struktur
hidrokarbon.
1. Kurang terampil jika sama sekali tidak dapat membedakan alkane, alkena, dan alkuna
pada struktur hidrokarbon.
2. Terampil jika menunjukkan sudah ada usaha untuk mencoba memberi nama dan
menggambar struktur hidrokarbon.
3. Sangat terampil jika menunjukkan adanya usaha untuk memberikan nama dan
menggambarkan struktur hidrokarbon.

 Penilaian Sikap

Indikator sikap aktif dalam pembelajaran hidrokarbon :


1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam pembelajaran.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam pembelajaran, tetapi
belum konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas
kelompok secara terus menerus dan konsisten.

Indikator sikap kerjasama dalam kelompok :


1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan
kelompok.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan
kelompok, tetapi belum konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok
secara terus menerus dan konsisten.
Indikator sikap toleransi terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif :
1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleransi terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleransi terhadap proses
pemecahan masalahan yang berbeda dan kreatif, tetapi belum konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleransi terhadap
proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan
konsisten.
Indikator sikap kreatif terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif :
1. Kurang baik jika sama sekali tidak memunculkan ide terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk memunculkan ide terhadap proses
pemecahan masalahan yang berbeda dan kreatif, tetapi belum konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk memunculkan ide terhadap
proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan
konsisten.

Keterangan :
KB : Kurang Baik B : Baik SB : Sangat Baik
KT : Kurang Terampil T : Terampil ST : Sangat Terampil
Score : ST, SB = 90 - 100
T, B = 75 - 89
KT, KB = < 75

3. Remedial dan pengayaan


- Pembelajaran remedial dan pengayaan dilakukan setelah pembelajaran KD
tersebut selesai.
- Format terlampir

G. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran

Media :
 Teks dan gambar yang relevan
Alat :
 Lembar kerja siswa
 Lembar penilaian siswa
Sumber belajar :
 Muslim, Farhan Fuadi. 2006. Kimia Untuk SMK Kelas XI. Bandung: Grafindo Media
Pratama.

Mengetahui, Banda Aceh, Agustus 2015


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Salma, S.Pd. Devi Astuty, S.Pd.


NIP. 19620208 198901 2 001 NIP. 19710702 200604 2 007

Catatan Kepala Sekolah :


……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………

Anda mungkin juga menyukai