Anda di halaman 1dari 1

PENYELENGGARAAN PROGRAM

No. Dokumen : 000/05/SOP/35.07.103.126/2015


No. Revisi : -
SOP Tanggal Terbit : 31 Desember 2015

Halaman : 1 UPTD PUSKESMAS


GONDANGLEGI
KABUPATEN dr. WAHYU WIDIYANTI
MALANG Nip. 19780716 200501 2 009

1. Pengertian Penyelenggaraan program adalah kegiatan untuk pelaksanaan


program puskesmas demi menyehatkan masyarakat di wilayah kerja
puskesmas
2. Tujuan Sebagai acuan penyelenggaraan program untuk meminimalkan
kesalahan yang mungkin timbul dan mencegah terjadinya kesalahan
yang sama serta pelaksanaan program menjadi efektif dan efisien
3. Kebijakan Berdasarkan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Gondanglegi No.
180/06/KEP/35.07.103.126/2015 tentang Kebijakan Perencanaan,
Akses dan Evaluasi

4. Referensi Permenkes No. 75 tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat


5. Prosedur / 1. Pengelola program menentukan target program di puskesmas
Langkah- mengacu kepada SPM dari Dinas Kesehatan Kabupaten
langkah 2. Pengelola program membuat kerangka acuan program
3. Pengelola program mensosialisasikan program yang ada kepada
pelaksana program
4. Pelaksana program melaksanakan program sesuai rencana yang
telah dibuat
5. Pengelola dan pelaksana program mengevaluasi pelaksanaan
program secara periodik
6. Pengelola dan pelaksana program mengidentifikasi
permasalahan dalam pelaksanaan program
7. Pengelola dan pelaksana program mencari penyebab masalah
yang ada
8. Pengelola dan pelaksana program membahas solusi pemecahan
masalah
9. Pengelola dan pelaksana program menentukan tindak lanjut
pelaksanaan program di puskesmas demi perbaikan
pelaksanaan program
10. Semua pelaksana program melakukan kegiatan berdasarkan
hasil kesepakatan tindak lanjut yang telah dibuat

6. Unit Terkait Semua Pelaksana Program Puskesmas,

Anda mungkin juga menyukai