Anda di halaman 1dari 1

Faktor penentu agen penyebab penyakit

 Bentuk Luka  Memberikan informasi tentang bentuk senjata yang digunakan


 Panjang luka  Menjadi patokan dalam menentukan kemungkinan lebar senjata
 Kedalaman luka  Menentukan kemungkinan panjang senjata
 Pola luka  Dipengaruhi oleh arah penusukan terhadap pola serabut elastis kulit,
reaksi korban terhadap penusukan dan manipulasi saat penusukan

Identifikasi senjata luka tusuk

 Lebar senjata ditentukan oleh panjang luka


 Panjang senjata ditentukan oleh kedalaman luka

Penyebab luka : Benda tajam bermata satu (lebar senjata ± 11mm)

Anda mungkin juga menyukai