Anda di halaman 1dari 16

GAWAT BEDAH ANAK

Prof. Dr. Farid Nur Mantu, Sp.BA (K)

Bagian Ilmu Bedah Fakultas Kedokteran


Universitas Hasanuddin
Makassar
Gawat Bedah Anak
 Penyumbatan saluran napas
 Penyumbatan saluran cerna
 Perdarahan
 Trauma
 Penyumbatan saluran cerna
 Esofagus  anus
 Gejala obstruksi
 Rehidrasi
 Cegah penyulit
 Evaluasi hasil tindakan
Etiologi
Ileus obstruktivus pada bayi & anak
A. Kegagalan rekanalisas
B. Gangguan vaskularisasi
C. Gangguan pada rotasi usus
• Volvulus
• Invaginasi
• Inkarserasi hernia
C. Duplikasi usus
D. Colon aganglionosis
E. Cystic fibrosis of the pancreas
F. Invaginasi
G. Peritonitis lokal
H. Parasit (ascaris lumbrocoides)
I. Tumor
J. Hernia inkaserata
Ileus obstruktivus pada bayi & anak sering
dijumpai :
 2 – 10%  kasus bedah anak
 50 – 70%  kasus emergency bedah anak
 25%  kelainan keadaan bedah pada neonatorum
OBSTRUKSI USUS

Sekuestrasi Muntah-muntah Usus Hiperperistalti Antenatal


cairan intake  distendid k

Dehidrasi Menekan Kolik Gangguan pengeluran


 Gangguan elektrolit diafragma meconeum
 Gangguan asam basa

Syok Gangguan pernapasan


 Gangguan elektrolit dengan segala akibatnya
 Gangguan asam basa
 Toxaemi
 DIC
Fisis
Umum
• Dehidrasi syok
• Letargi
• Respiratori distres
Lokal
• Perut gembung
• Gelombang usus
• Hiperperistaltik
Diagnosa Dini
Ibu
• Hydramnion
• Diabetes
• Infeksi virus
• Eclampsi
• Obat-obat
Kakak
• Penyakit Hisrchprung
• Fibrocytic disease of the pancreas
Bayi lahir
• Letargi
• Respiratory distress
• Failure to pass meconeum
Gambaran radiografi
• Bayangan udara tidak rata
• Cairan ekstra luminar
• Gambaran air-fluid level
• Kalsifikasi
• Dinding usus tebal
PERSIAPAN PRABEDAH ANAK

1. Anak Sehat Fisik dan Mental Yang Memerlukan Bedah Elektif


 Risiko kelainan itu sendiri terhadap penderita
 Risiko pembedahan itu sendiri terhadap anak
 Dari segi teknik pembedahan
 Kemungkinan kelainan tersebut dapat sembuh spontan
 Adanya kelainan bawaan lain pada penderita
 Pertimbangan-pertimbangan psikologis

Waktu Optimal Untuk Melakukan Pembedahan Elektif


 Hernia Inguinalis  Undesensus Testis
 Hernia Umbilikalis  Hipospadi
 Fimosis  Atresi Biliar
 Hidrokel  Kloaka
2. Bayi dan Anak Yang Perlu Bedah Darurat
 Insufisensi Pernapasan
 Jalan napas
 Penekanan jaringan paru
 Syok Vasokonstriksi
Ringer Laktat 20 cc / kg berat badan
 Evaluasi
• Urine
• Tekanan vena sentral
 Koreksi
• asam basa
• Anemia
 Suhu badan
 Antibiotika
3. Anak yang sudah menderita penyakit atau kelainan
menahun dan juga menderita kelainan yang perlu
pembedahan.
Beberapa Masalah Khusus
 Diabetes Mellitus
 Penyakit Ginjal
 Penyakit Hati
 Sistem Saraf Pusat
 Anestesi
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai