Anda di halaman 1dari 6

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa atas berkat dan lindunganNya
sehingga penulis dapat menyelesaikan Keangka Acuan Program Jiwa.

Dalam menyusun Kerangka Acuan Program Jiwa ini,penulis juga banyak mendapat arahan dari
berbagai pihak.Untuk itu perkenankanlah penulis mengucapkan terimakasih dan pengharapan yang tulus
kepada yang terhormat:

1. dr. Marsiano Sitono Manapa,Sp.B selaku Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Toraja Utara.
2. Ns Suryani Paembonan S.Kep selaku Kepala Puskesmas Sa’dan malimbong ,atas masukan-
masukan yang telah diberikan demi kesempurnaan Kerangka Acuan Program Jiwa ini.
3. Kepada semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu,terimakasih atas bantuannya
dalam menyelesaikan Kerangka Acuan Program Jiwa ini.

Penulis menyadari bahwa Kerangka Acuan Program Jiwa ini masih jauh dari kesempurnaan,untuk itu
penulis mengharapkan kritik serta saran yang membangun demi kesempurnaan Kerangka Acuan
Program Jiwa ini.Akhir kata,penulis mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya,semoga
Kerangka Acuan Program Jiwa ini dapat bermanfaat bagi yang membaca dan
membutuhkannya.Semoga Tuhan Yang Maha Kuasa selalu melindungi kita semua.Amin.

Sa’dan Malimbong, 01 Maret 2017

Penulis

Dokumen PKM Sa’dan Malimbong Page 1


KERANGKA ACUAN
PROGRAM PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL KOMPLEMENTER

I. Pendahuluan
Pelayanan Kesehatan Tradisional Komplementer adalah penerapan kesehatan
tradisional yang memanfaatkan ilmu biomedis dan biokultural dalam penjelasannya
serta manfaat dan keamanannya terbukti secara ilmiah. Pengobatan tradisional
merupakan salah satu upaya pengobatan dan/atau perawatan cara lain di luar ilmu
kedokteran dan/atau ilmu keperawatan, yang banyak dimanfaatkan oleh masyarakat
dalam mengatasi masalah kesehatan. Obat tradisional adalah obat-obatan yang diolah
secara tradisional, turun-temurun, berdasarkan resep nenek moyang, adat-istiadat,
kepercayaan, atau kebiasaan setempat, baik bersifat magic maupun pengetahuan
tradisional. Menurut penelitian masa kini, obat-obatan tradisional memang
bermanfaat bagi kesehan, dan kini digencarkan penggunaannya karena lebih mudah
dijangkau masyarakat, baik harga maupun ketersediaannya. Obat tradisional pada saat
ini banyak digunakan karena menurut beberapa penelitian tidak terlalu menyebabkab
efek samping, karena masih bisa dicerna oleh tubuh. Beberapa perusahaan mengolah
obat-obatan tradisional yang dimodifikasi lebih lanjut. Bagian dari Obat tradisional
yang bisa dimanfaatkan adalah akar, rimpang, batang, buah, daun dan bunga. Bentuk
obat tradisional yang banyak dijual dipasar dalam bentuk kapsul, serbuk,
cair, simplisia dan tablet.
II. Latar Belakang
Pusat Pelayanan Kesehatan Tradisional Komplementer mempunyai tanggung
jawab terhadap pengelolaan kegiatan yang berdampak pada kesehatan tradisonal
masyrakat. Pelayanan Kesehatan Tradisional Komplementer yang memenuhi kriteria
tertentu dapat diintegrasikan pada Fasilitas Pelayanan Kesehatan meliputi :
a. mengikuti kaidah-kaidah ilmiah;
b. tidak membahayakan kesehatan pasien/klien;
c. tetap memperhatikan kepentingan terbaik pasien/klien;
d. memiliki potensi promotif, preventif, kuratif, rehabilitatif, dan meningkatkan
kualitas hidup pasien/klien secara fisik, mental, dan sosial; dan
e. dilakukan oleh tenaga kesehatan tradisional.
III. Tata Nilai
Kerjasama: Memiliki kemampuan dalam bekerjsama dengan LS dan LP.
Akuntabel:Memberikan pelayanan kesehatan sesuai pedoman dan standar pelayanan yang
ditetapkan dapat diukur dan dipertanggungjawabkan.
Transparansi: Memiliki sikap transparan dan keterbukaan baik dalam hal keuangan maupun
data.
Budaya sehat: Mampu menerapkan nilai budaya sehat dalam pelaksanaan kegiatan.

Dokumen PKM Sa’dan Malimbong Page 2


Disiplin: Memiliki budaya disiplin yang tinggi dalam melaksanakan tugas dengan sebaik-
baiknya.
IV. Landasan Hukum
V. Tujuan
A. Tujuan Umum
Meningkatkan derajat kesehatan pengobatan tradisional dan derajat kesehatan
masyarakat dengan penggunaan obat-obat tradisional.
B. Tujuan Khusus
a. Membangun sistem pelayanan kesehatan tradisional yang bersinergi dengan
pelayanan kesehatan konvensional;
b. Membangun sistem Pelayanan Kesehatan Tradisional Komplementer yang bersinergi
dan dapat berintegrasi dengan pelayanan kesehatan konvensional di Fasilitas
Pelayanan Kesehatan;
c. Memberikan pelindungan kepada masyarakat;
d. Meningkatkan mutu pelayanan kesehatan tradisional; dan
e. memberikan kepastian hukum bagi pengguna dan pemberi pelayanan kesehatan
tradisional.
VI. Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan
No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
1. Pembinaan Pembinaan Pengobatan Tradisional
2. Penyuluhan Penyuluhan pada masyarakat dan pengobat
tradisional
3. Sosialisasi Sosialisasi obat-obat tradisional dan
manfaatnya

VII. Cara Melaksanakan Kegiatan


a. Kegiatan Pendataan dan Pembinaan BATRA ini terlaksana di Pelayanan Kesehatan
Pengobatan Tradisional keluarga dalam rangka meningkatkan derajat kesehatan
pengobatan tradisional melalui kegiatan pemantauan dan pendataan metoda yang
digunakan dan kunjungan pasien.
b. Penyuluhan pada masyarakat dan pengobat tradisional mengenai pengobatan obat
tradisional dan penggunaan obat tradisonal di lingkungan wilayah puskesmas Salo.
c. Sosialisasi obat-obat tradisional dan manfaatnya melalui pelaksanaan tanaman obat
keluarga (TOGA).

Dokumen PKM Sa’dan Malimbong Page 3


VIII. Identifikasi Peran Lintas Program dan Lintas Sektor

No Kegiatan Leading Lintas Program


Sektor
KIA GIZI KESLING P2M/PTM UKP
1 Sweeping - - Memantau Sebagai -
Penderita tempat pelaksana
ODGJ pemasung proses
an ODGJ sweeping dan
pelaporan
2 Pendampingan Pendampingan Pembinaan Pengawas Home care Penyediaan
ODGJ dan ibu hamil kepada keluarga an tempat Obat yang
d.
e. Keluarganya Program dengan ODGJ penderita ODGJ pemasung memadai
f. Penginderaan tentang an
g.
makanan
h.
i. seimbang untuk
j. ODGJ
3k. Pengawasan - - - - Penyediaan
l.
m. Minum Obat Obat Yang
n. Pada ODGJ memadai
o.

Dokumen PKM Sa’dan Malimbong Page 4


No Kegiatan Leading Lintas Sektor
Sektor
Camat Lurah/Lembang Tokoh Agama PKK Tokoh
Masyarakat
1 Sweeping - Menghimbau Menghimbau Menghimbau Menghimbau
Penderita ODGJ masyarakat masyarakat masyarakat masyarakat
yang memiliki yang memiliki yang memiliki
yang memiliki
ODGJ agar ODGJ agar ODGJ agar
ODGJ agar kooperatif dan kooperatif dan kooperatif dan
kooperatif dan masyarakat masyarakat masyarakat
secara luas secara luas secara luas agar
masyarakat
agar agar mendukung
Program secara luas agar mendukung mendukung kegiatan
Indera mendukung kegiatan kegiatan tersebut
tersebut tersebut
kegiatan
tersebut
2 Pendampingan - - Pendampingan Kunjungan Ikut
ODGJ dan secara rumah mendukung
Keluarganya spiritual
3 Pengawasan - - - Kunjungan -
Minum Obat rumah
Pada ODGJ

Dokumen PKM Sa’dan Malimbong Page 5


IX. Sasaran
1. tempat-tempat pengobatan tradisional
2. masyarakat.
X. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan
No Kegiatan Bulan

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des

1. Sweeping √ √

Penderita
ODGJ
2. Pendampingan √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

ODGJ dan
Keluarganya
3. Pengawasan √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

Minum Obat
Pada ODGJ

XI. Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan dan Pelaporan


Evaluasi kegiatan Program Pelayanan Kesehatan Tradisional Komplementer dilakukan
setelah kegiatan berlangsung Pencatatan dan Pelaporan Kegiatan Program dilakukan setiap
hari dan direkap setiap akhir bulan berjalan kemudian untuk selanjutnya dilaporkan ke Dinas
Kesehatan.
XII. Pencatatan, Pelaporan, Evalusi Kegiatan
Pencatatan dan pelaporan dilakukan setelah kegiatan dilaksanakan dan kemudian
dievaluasi pada akhir tahun.

Mengetahui
PJ UKM Pengembangan Pelaksana

Surianti Todingbua’,Amd.Kep Surianti Todingbua’,Amd.Kep


NIP. 1979005182010012016 NIP. 1979005182010012016

Kepala Puskesmas Sa’dan Malimbong

Suryani Paembonan,S.Kep,Ns
NIP.1976001200502 2 006

Dokumen PKM Sa’dan Malimbong Page 6

Anda mungkin juga menyukai