Anda di halaman 1dari 1

Capaian Pembelajaran KB1 M3

Deskripsi
Selamat datang di kegiatan belajar (KB) 1 Pendalaman Materi Ilmu Pengetahuan Alam (IPA).
Pada kegiatan belajar ini, Anda akan mempelajari materi mengenai Konsep dan Sumber Energi.
Bagaimana cara menyelidiki pentingnya energi, Bagaimana cara menyelidiki energi potensial,
Bagaimana cara menyelidiki hubungan antara energi kimia dan energi listrik, Sumber Energi Tak
Terbarukan, dan Sumber Energi Terbarukan akan dipelajari pada kegiatan belajar ini.
Capaian Pembelajaran Mata Kegiatan
1. Memahami konsep, sumber, dan transformasi energi pada proses biologis.
Sub capaian pembelajaran
1. Menganalisis konsep energi dan sumber energi berdasarkan hukum kekekalan energi dan
massa.
2. Menganalisis perubahan bentuk energi yang terjadi pada proses biologis mahluk hidup
Pokok-Pokok Materi
1. Konsep Energi
2. Sumber Energi Terbarukan dan Tak Terbarukan
3. Energi pada Proses Biologi Makhluk Hidup
4. Transformasi Energi dalam Sel

Anda mungkin juga menyukai