Anda di halaman 1dari 15

Resep Cara Membuat Es Dawet Durian.

Bila anda bosan dengan dawet yang


mempunyai citarasa yang tidak ada rasanya, bagaimana jika sisita mencoba
membuat dawet, di mana dawetnya terbuat dari campuran tepung hunkwe dan buah
durian yang enak dan pastinya harum. Di jamin dawet ini akan menyegarkan dan
membuat ketagihan para pecinta buah durian ini.

Resep Es Dawet Durian


Bahan Dawet :

350 gr daging durian, di blender


600 gr tepung hunkwe
4 tetes pewarna makanan kuning
1/4 sendok teh garam
350 ml air

Bahan untuk kuah :

2 lembar daun pandan


2 tetes pewarna hijau
50 ml air daun suji dari 60 lembar daun andan
700 ml santan dari 1/2 butir kelapa
150 gr gula pasir
1/4 sendok teh garam
350 gr es batu

Cara membuat es dawet durian :

Siapkan panci, lalu masukkan teung hunkwe, dan masukkan daging durian sedikit
demi sedikit lalu aduk rata. Tambahkan dengan pewarna kuning, garam, air dan
gula, aduk hingga rata
Masak di atas api sedang hingga mendidih dan matang sambil di aduk terus
perlahan
Siapkan wadah berisi air dingin atau air es, lalu masukkan adonan hunkwe yang
masih panas ke dalam cetakan cendol, lalu tekan tekan di atas wadah, sehingga
cendolnya langsung masuk ke dalam wadah yang berisi air dingin
Setelah semuanya tercetak dan dawet membeku, segara angkat dan tiriskan
Untuk membuat kuah : campur rata semua bahan kuah, lalu masak di atas api kecil
hingga matang dan mendidih, lalu angkat dan dinginkan
Taruh dawet pada mangkok atau gelas saji, lalu siram dengan kuah yang telah
dingin dan tambahakn dengan es batu atau es serut

Masih dalam menu penghangat dimusim yang dingin. Kali ini akan dibocorkan resep
membuat minuman cemoe. Ya, salah satu minuman yang juga berkhasiat untuk
menghangatkan badan ini sebagai alternatif pengganti wedang-wedang penghangat
yang lain. Tujuannya agar kita dalam mengkonsumsinya tidak bosan dengan sajian
wedang ronde saja. Nah bagaimana cara membuatnya dan bahan-bahan apa saja
yang di butuhkan? Berikut resep membuat wedang Cemoe.

Bahan:

Bahan Kuah:
 1 liter air
Isi:
 100 gr Gula pasir
 150 gr Kacang tanah
 3 Batang serai (memarkan)
 15 cm Jahe (memarkan) Buang Kulitnya
 2 Lembar daun pandan (lalu di goreng)
 200 gr Gula merah
 5 iris roti tawar
 garam
 Kelapa muda

Cara membuat:

 Campur semua bahan kuah dalam panci, masak sampai mendidih dan
sainglah
 Hidangkan panas-panas, beri bahan isi secukupnya.
Kurang lebih untuk 5 orang

Bagaimana, mudah bukan membuat wedang Cemoe ini. Praktis dan tentunya
banyak khasiatnya. Menyegarkan dan tentunta menghangatkan badan kita.

Cocok disajikan saat udara dingin, apa lagi dengan hujan yang mengguyur dan
dikonsumsi di daerah yang memiliki hawa dingin. Demikian resep membuat wedang
cemoe. Silahkan dipraktekan.

Es Cendol Durian Sehat


 1Suka

siang ini panas banget di bogor bikin yg seger2 tapi sehat asik nih yuk kita
intip cara buatnya...
Rere Rekma
Ikuti

Bahan-bahan
5 porsi

1. 💊bahan cendol💊
2. 1 sachet agar agar bubuk hijau
3. 5 sdm tepung beras
4. 1 sdm tepung sagu
5. 1 sdt garam
6. 1 sdt gula pasir
7. secukupnya pasta pandan
8. 💊bahan gula💊
9. 150 gram gula merah
10. 2 sdm gula pasir
11. 200 ml air matang
12. 💊bahan santan💊
13. 1 sachet santan instan (aku pake bumas yg 95 ml)
14. 500 ml air matang
15. 2 helai daun pandan
16. 1 sdm tepung maizena
17. 1 sdt garam
18. buah durian secukupnya
Langkah
15 menit
1. masak air gula : gula merah di masak dgn air dan gula pasir sampai larut dan
mendidih..sisihkan
2. masak santan : 1 sachet santan instan di campur dgn air dan garam serta daun
pandan masak dlm api kecil sambil diaduk aduk sampai mendidih lalu
masukkan tepung maizena yg sdh di cairkan dgn sedikit air aduk rata matikan
kompor..sisihkan
3. masak cendol : campur tepung beras,sagu,agar agar,garam,gula,pasta pandan
dan air jadi satu aduk rata kemudian dimasak dlm api kecil sambil di aduk
aduk sampai kental rata seperti buat bubur sumsum
4. siapkan air dan es batu di dlm baskom cetak adonan cendol dgn cetakan (dlm
keadaan msh panas) aku pake kukusan plastik yg ada dlm magic com buat
cetak cendolnya hehehe..di tekan2 sampai adonannya jatuh ke air es
5.

siapkan gelas susun air gula, cendol, santan dan buah durian tambahkan es
batu..siap deh di nikmatin es cendol durian sehat homemade
HARI #6: CARA MEMBUAT KOTAK SERBA GUNA DARI KARDUS
BEKAS

Hari #6, mari kita membuat kotak serba guna. Biasanya menjelang hari
raya begini, udah pada mulai sibuk beres-beres rumah. Kotak
serbaguna seperti ini biasanya diperlukan untuk menyimpan barang-
barang yang terpakai maupun yang tidak. Caranya sangat mudah, karena
tidak perlu membuat kotak dari kardus baru, cukup dengan
memanfaatkan kardus bekas dan sedikit sentuhan saja.

Bahan yang diperlukan: Dus bekas kertas (yang ada tutupnya), plastik
bercorak buat taplak meja (mengapa menggunakan plastik taplak, bukan
kain atau kertas? tujuannya biar umur dus jadi lebih lama, karena
tidak mudah rusak karena basah), tali tas, lem aibon, doule tape,
kancing ukuran disesuaikan dengan lebar tali tas 4 buah), jarum dan
benang, karton untuk lapisan dalam), jarum pentul.

1. Potong plastik taplak dengan ukuran setinggi dus (lebihi


beberapa cm dibagian atas dan bawahnya) dengan panjang sesuai dengan
ukuran keliling dus.
2. Lumuri sisi dus dengan lem aibon, kemudian tempelkan plastik
taplak membungkus keliling dus.
3. Setelah selesai dilapisi plastik taplak, dus akan tampak seperti
pada foto.
4. Rapihkan bagian atas dengan menggunakan lem, dengan melipat
plastik taplak yang tersisa ke dalam dus. Sementara bagian bawah,
ditempelkan ke permukaan dus bagian bawah.
5. Potong plastik taplak seukuran bagian dasar dus, lalu tempelkan.
6. Lakukan langkah serupa untuk melapisi tutup dus dengan plastik
taplak meja. Mulai dengan bagian sisi tutup dusnya terlebih dahulu,
baru kemudian bagian atas tutup.

7. Setelah dus dan tutupnya tertutupi plastik taplak, hasilnya akan


seperti pada foto.
8. Berikutnya adalah memasangkan tali pada dus, agar kotak yang
dihasilkan nanti bisa dipindah-pindahkan dengan mudah. Tali tas,
diukur dan dipasangkan seperti pada foto.

9. Pasangkan dulu tutupnya, untuk menandai sebelah mana kancing yang


digunakan untuk menempelkan tali tas akan dipasang pada dus. Tandai
dengan menggunakan jarum pentul. Jika sudah pas, tempel tali tas
pada beberapa bagian dus dengan menggunakan double tape.
10. Setelah itu, jahitkan kancing pada bagian yang tadi sudah
ditandai dengan jarum pentul. Kancing ini dipasang dibawah tutup,
agar tali yang terpasang tidak mengahalangi tutup dus.
11. Setelah kancing terpasang, untuk merapikan bagian dalamnya,
tempelkan karton mengelilingi bagian dalam dus. Lakukan hal yang
sama pada bagian tutup. Maka selesailah sudah kotak serba guna dari
dus bekas.
Kotak sudah siap digunakan dan bisa ditenteng dengan mudah kemana-
mana.

Anda mungkin juga menyukai