Anda di halaman 1dari 5

Persiapan UAS 1.

Penanda waktu yang terdapat pada


bacaan tersebut adalah?
Perhatikan teks cerita sejarah berikut a. lahir dari berbagai rentetan
(soal nomor 7-10) perjuangan, abad 19, pemogokan
pertama
May Day lahir dari berbagai rentetan b. awal abad 19, 1806, 1872
perjuangan kelas pekerja untuk meraih c. 1806, 19 sampai 20 jam, sejak saat
kendali ekonomi-politis hak-hak itu
industrial. Perkembangan kapitalisme d. pemogokan pertama, sejak saat itu,
industri di awal abad 19 menandakan waktu itu
perubahan drastis ekonomi-politik, e. I872, 100.000, di Amerika Serikat
terutama di negara-negara kapitalis di
Eropa Barat dan Amerika Serikat. 2. May Day lahir dari berbagai rentetan
Pengetatan disiplin dan pengintensifan perjuangan kelas pekerja untuk meraih
jam kerja, minimnya upah, dan buruknya kendali ekonomi-politis hak-hak
konsdisi kerja di tingkatan pabrik, industrial.
melahirkan perlawanan dari kalangan Berapakah klausa yang ada pada kalimat
kelas pekerja. tersebut?
a. 1 d. 4
Pemogokan pertama kelas pekerja b. 2 5. 5
Amerika Serikat terjadi pada tahun 1806 c. 3
oleh pekerja Cordwainers. Pemogokan ini
membawa para pengorganisirnya ke meja 3. Kalimat di bawah ini yang memunyai
pengadilan dan juga mengangkat fakta prefiks melakukan tindakan adalah
bahwa kelas pekerja di era tersebut a. Andi bersepeda saat fajar mulai
bekerja dari 19 sampai 20 jam seharinya. menyingsing
Sejak saat itu, perjuangan untuk b. Di zaman sekarang ini banyak
menuntut direduksinya jam kerja menjadi orang yang bertopeng
agenda bersama kelas pekerja di Amerika c. Kakak perempuan saya berminat
Serikat. menjadi powan
d. Setiap anggota dalam organisasi
Ada dua orang yang dianggap telah bebas menyuarakan pendapat
menyumbangkan gagasan untuk e. Acara pentas seni berakhir dengan
menghormati para pekerja, Peter meriah
McGuire dan Matthew Maguire, seorang 4. Keberhasilan seseorang tidak akan
pekerja mesin dari Paterson, New Jersey. terlepas dari perjuangan dan kerja keras.
Pada tahun 1872, McGuire dan 100.000 Afiks pembentuk nomina yang terdapat
pekerja melakukan aksi mogok untuk pada kata bercetak miring adalah?
menuntut mengurangan jam kerja. a. Prefiks ke-an
McGuire lalu melanjutkan dengan b. Infiks ke-an
berbicara dengan para pekerja dan para c. Kata dasar berhasil
pengangguran, melobi pemerintah kota d. Prefiks keber-an
untuk menyediakan pekerjaan dan uang e. Infiks ke-ber-an
lembur. McGuire menjadi terkenal 5. Arek Suroboyo bertempur habis-habisan
dengan sebutan "pengganggu ketenangan untuk merebut kemerdekaan.
masyarakat".
Pembentukan afiks pada kata yang a. Kerusakan terbesar disebabkan oleh
beretak miring pada kalimat tesebur gelombang besar yang membanjiri
adalah daratan
a. Konfiks ke-an (verba [V] nomina [N] b. Tsunami selalu membawa kerusakan
besar bagi manusia
b. Prefiks ke-an (nomina [N] Adjektiva
c. Gelombang ini akan melewati
[A] pemukiman manusia
c. Afiks ke-an (verba [V] nomina [N] d. Selain itu, lumpur yang di seret manusia
d. Infiks ke-an (nomina [N] Adjektiva membuat manusia susah
[A] menyelamatkan diri
e. Rumah besar itu dilewati kereta api
e. Konfiks ke-an (verba [V] nomina [N]
6. Kalimat berkonjungsi temporal yang
10. Sutomo yang lahir di Surabaya pada 3
terdapat pada kalimat di bawah ini
Oktober 1920 tumbuh di tengah keluarga
adalah?
a. Kemerdekaan Indonesia tidak yang sangat menjunjung tinggi
pendidikan. Ayahnya, Kartawan
semudah membalikkan telapak tangan
Tjiptowidjojo, merupakan sosok yang
b. Indonesia akan kaya apabila sumber
serba bisa.
daya manusianya memiiliki kualitas
Sutomo memutuskan untuk bergabung
yang baik
dengan sejumlah kelompok politik dan
c. Portugis menjalin komunikasi dengan
sosial. Karirnya sebagai anggota
Kerajaan Sunda untuk menandatangani
Gerakan Rakyat Baru yang disponsori
perjanjian dagang, terutama lada.
Jepang pada 1944 biasa-biasa saja. Kala
d. Bangsa Eropa pertama yang
itu, hampir tak seorang pun mengenal
menemukan Maluku adalah Portugis
Sutomo. Akan tetapi, pada November
e. Kemerdekaan indonesia diputuskan
1945, sosoknya kembali mencuat karena
sejak 17 agustus 1992
berhasil mengobarkan semangat rakyat
7. Afiks pembentuk nomina kata pegangan
Surabaya yang tengah diserang habis-
adalah?
habisan oleh tentara Inggris.
a. Sufiks –an (V a N)
b. Prefiks –pe (V a N)
Seruan-seruan Sutomo yang penuh
c. Infiks –an (V a N)
emosi dan disiarkan melalui siaran-
d. Konfiks pe-an (V a N)
siaran radio merupakan salah satu
e. Kata dasar pegang
momen yang membuatnya dikenang oleh
8. Kata berkategori frasa nomina yang
banyak orang. Meskipun pada akhirnya
terdapat pada paragraf pertama kutipan Surabaya tetap jatuh ke tangan Inggris,
berita tersebut adalah? pertempuran 10 November 1945 itu
a. Memperingati peristiwa tetap dicatat sebagai salah satu peristiwa
b. Bom atom terpenting dalam sejarah kemerdekaan
Indonesia karena perjuangan para rakyat
c. Dengan diikuti ribuan orang
Surabaya turut membangkitkan
d. Upacara peringatan semangat rakyat di seluruh penjuru
e. Deklarasi perdamaian Indonesia.
9. Kalimat berikut yang mengandung verba 11. Cerita nonfiktif yang berisi unsur sejarah
kata kerja aksi adalah? disebut?
a. Cerita sejarah
b. Cerita ulang b. Tepat pukul 11:02 waktu setempat,
c. Cerita bersambung suara bel yang menandai waktu
d. Cerita fiksi terjadinya tragedi 70 tahun lalu
e. Cerita dokumen c. Semua yang hadir mengheningkan
12. Kutipan teks pertama pada teks pertama cipta
di dominasi oleh? d. Efek dari dijatuhkannya bom atom
a. Orientasi di Kota ini begitu dahsyat
b. Teks pembuka e. Nagasaki harus menjadi yang
c. Peristiwa sejarah terakhir.
d. Reorientasi 17. Adverbia yang terdapat pada teks
e. Koda tersebut adalah?
13. Teks kedua pada kutipan tersebut dapat a. Dijatuhkanya
digoongkan sebagai teks? b. Minggu (9/8/2015).
a. Deskripsi c. Manusia
b. Resensi d. Bom atom
c. Eksplanasi e. Nagasaki
d. Biografi 18. Konsekuensi kemanusiaan dari hal itu
e. Eksposisi terlalu besar. Arti kata yang bergaris
14. Kalimat berikut yang menggunakan miring sesuai dengan KBBI adalah?
Adjetiva adalah? a. Akibat dari suatu perbuatan
a. Gerombolan penyamun yang ditakuti di b. Hukuman yang harus dijaani
pantai ini telah ditangkap petugas
b. Maestro karawitan itu meninggal c. Tindakan memberi balasan
kemarin d. Tindakan yang harus di lakukan
c. Karyawan restoran itu rama dan rajin e. Rasa bertanggung jawab terhadap
d. Petugas Apotek rama dalam melayani sesuatu
pelanggan
19. Dalam teks sejarah yang berdimensi
15. Dibawah ini kata yang mengandung waktu, informasi disajikan secara
adjetiva adalah kronologis. Makna kata kronologis
a. Putri kepala desa itu cantik sekali adalah?
b. Bekerja keraslah selagi masih muda a. Singkat, padat, dan jelas
c. Gajah di pelupuk mata tak tampak b. Sesuai dengan ejaan yang
d. Pak Ahmad berjalan ke arah timur disempurnakan
e. Curah hujan sangat tinggi c. Kalimat tidak berteleh-teleh
d. Peristiwa yang di ceritakan terjadi
16. Kelompok kata nomina yang berfungsi secara nyata
sebagai predikat adalah? e. Peristiwa yang terjadi disusun secara
a. Warga Jepang memperingati runtut berdasarkan waktu kejadian
peristiwa bom atom Nagasaki
20. Berikut ini yang tidak termasuk cara
menyusun abstraksi adalah?
a. Membaca seluruh isi teks
b. Menentukan bagian penting
c. Memilah bagian yang penting
d. Menemukan gagasan penjelas
e. Menyusun kembali bagian yang penting
21. Urutan struktur dalam teks berita
adalah?
a. Identifikasi, deskripsi 26. Justifi pada iklan tersebut adalah?
a. Lambang lingkaran biru
b. Orientasi, peristiwa, reorientasi
b. Tulisan Jasa Raharja
c. Kasifikasi-deskripsi c. Tulisan Utama dalam perlindungan
d. Sumber,elaborasi,event d. Tulisan merah pada “Asuransinya
e. Orientasi, peristiwa, sumber berita Indonesia
22. Teks berita disajikan dalam bentuk e. Tidak ada
a. Deskripsi
b. Narasi 27. Iklan tersebut bertujuan untuk
c. Argumentasi a. Membujuk
b. Mengajak
d. Eksplanasi
c. Memperingati
e. Persuasi d. Membeli
23. Kaidah utama yang membedakan e. Menasehati
antara teks berita dengan teks lain
adalah? 28. Ikon dalam iklan penting digunakan
agar lebih menarik. Nama lain ikon
a. Peristiwa aktuanya
adalah?
b. Sifat fiktifnya a. Logo
c. Sifat faktualnya b. Lambang
d. Pentingnya c. Tanda
e. Gaya bombastisnya d. Gambar
e. Model tulisan
24. Teks yang berisi pemberitahuan barang
dan jasa yang ditawarkan disebut?
29. Salah satu elemen iklan adalah heard
a. Teks iklan
words yang berarti?
b. Teks berita
a. Kata-kata yang terdengar
c. Teks cerita sejarah
b. Musik yang dimainkan
d. Teks editorial
c. Komposisi warna
e. Teks fiksi
d. Cara bicara model iklan
25. Berikut ini yang bukan termasuk jenis
e. Animasi yang bergerak
iklan adalah?
a. Penawaran berbaris atau kolom
30. Iklan masyarakat adalah?
b. Berita keluarga
a. Iklan yang ditujukan masyarakat
c. Lowongan kerja
b. Iklan yang berisi pesan moral
d. Jasa pengurusan STNK
masyarakat
e. Penjualan mobil atau rumah
c. Iklan yang dibuat masyarakat
d. Iklan dari masyarakat untuk masyarakat
e. Iklan yang hanya dibuat masyarakat
l

Anda mungkin juga menyukai