Anda di halaman 1dari 8

ETIKA PROFESI DAN TATA KELOLA KORPORAT

ASEAN CORPORATE GOVERNANCE SCORECARD

ANTAM TAHUN BUKU

2017

Oleh

Kelompok 2:

I PUTU EKA ADIPUTRA (1707612002)


I PUTU ARI DARMAWAN (1707612013)
WILLIAAM JEFFERSON W (1707612015)

PROGRAM PPAk

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS UDAYANA

2018
THE ASEAN CORPORATE GOVERNANCE SCORECARD
Tahun 2017
BAGIAN D
PENGUNGKAPAN DAN TRANPARANSI

Yes/No
No. Pertanyaan orN/A Implementasi Dokumen
Answer
D.1.1 Apakah informasi kepemilikan YES Informasi atas Pemegang Saham yang Website ANTAM
saham terdapat dalam website ANTAM telah
mengungkap identitas dari pemegang mengungkapkan identitas pemegang
sahama yang memiliki kepemilikan saham yang memiliki 5%
5% saham atau lebih.
atau lebih?
D.1.2 Apakah perusahaan mengungkap YES Dalam website ANTAM dan Laporan Annual Report 2017 page
informasi kepemilikan saham secara tahunan 30-31
langsung dan tidak langsung perusahaan (bagian saham dan
daripemegang saham mayoritas dan obligasi) terdapat
pemegang saham porsi besar? informasi komposisi kepemilikan
saham di
ANTAM yang terdiri dari Pemegang
Saham Seri A
Dwiwarna sebagai pemegang saham
pengendali,
pemegang sagam domestic
(institusi/retail) serta
pemegang saham luar negeri
(institusi/retail)
D.1.3 Apakah perusahaan mengungkap YES ANTAM telah mengungkapkan 1.Daftar Kepemilikan
kepemilikan Saham Dewan Komisaris
informasi kepemilikan saham dan Keluarganya di

Etika Profesi dan Tata Kelola Korporat Page 1


langsung saham Dewan Komisaris dan Direksi ANTAM dan di luar
serta keluarganya, baik kepemilikan di ANTAM
dan tidak langsung dari Direksi ANTAM ataupun perusahaan lainnya.
(Dewan 2.Daftar Kepemilikan
Saham Direksi dan
Komisaris)? Keluarganya di ANTAM
dan di luar ANTAM

3.Pernyataan dalam Annual


Report 2017 halaman 379
(untuk Dewan Komisaris)
and halaman 397 (untuk
Direksi)
D.1.4 Apakah perusahaan mengungkap YES ANTAM telah mengungkapkan Website ANTAM
informasi kepemilikan saham kepemilikan saham senior manajemen
langsung di website ANTAM.
dan tidak langsung dari Senior
Manajemen?
YES ANTAM telah mengungkapkan informasi
Apakah perusahaan mengungkap
mengenai Induk Perusahaan, Anak
informasi mengenai Induk
Perusahaan, Website ANTAM
Perusahaan,
Perusahaan Asosiasi, usaha patungan dan
D.1.5 Anak Perusahaan, Perusahaan Annual Report 2017 Page
Special
Asosiasi, 227-230
purpose enterprise/vehicle (SPEs)/(SPVs)
usaha patungan dan Special purpose
di
enterprise/vehicle (SPEs)/(SPVs)?
website ANTAM
D.2.1 Risiko Utama YES ANTAM telah mengungkapkan Risiko Annual Report 2017 Page
UtamaPerusahaan di website ANTAM 471-478
dan Laporan Tahunan.
D.2.2 Tujuan Perusahaan YES ANTAM telah mengungkapkan Tujuan Website ANTAM
Perusahaan di website ANTAM

Etika Profesi dan Tata Kelola Korporat Page 2


D.2.3 Indikator kiinerja keuangan YES ANTAM telah mengungkapkan Annual Report 2017 Page
indicator kinerja 288-299
keuangan di website ANTAM dan
Laporan Tahunan.
D.2.4 Indikator kinerja non-keuangan YES ANTAM memiliki Penilaian Kinerja Annual Report 2017 Page
secara 421-426
Corporate sebagai aspek penilaian non
financial
D.2.5 Kebijakan deviden YES Berdasarkan prospektus yang Annual Report 2017 page
diterbitkan saat 216-217
Initial Public Offering (IPO),
tercantum kebijakan
dividen bahwa Perusahaan akan
mendistribusikan dividen minimal 30%
dari
keuntungan bersih Perusahaan.
D.2.6 Kebijakan pelaporan pelanggaran YES ANTAM memiliki system pelaporan Annual Report 2017 page
secara rinci pelanggaran (whistleblowing system) 502-505
yang dalam
kebijakannya menyatakan bahwa
pengelola whistleblowing system wajib
merahasiakan data
pihak yang menyampaikan laporan,
termasuk isi
laporan. Mekanisme tersebut
dipublikasikan
dalam website, laporan tahunan dan
standar
etika perusahaan.
D.2.7 Kelengkapan biografi (umur, YES ANTAM telah mengungkapkan detail Annual Report 2017 Page
kualifikasi, biografi dari 162-173
tanggal pengangkatan, pengalaman

Etika Profesi dan Tata Kelola Korporat Page 3


dan
jabatan lain di perusahaan Dewan Komisaris dan Direksi di
listed/terdaftar lainnya) sebagai website ANTAM dan Laporan
Direktur/Komisaris Tahunan.
D.2.8 Pelatihan dan/atau program YES ANTAM telah mengungkapkan data Annual Report 2017 Page
pendidikan pelatihan/pendidikan berkelanjutan 383 for BOC and 400-403
berkelanjutan yang dihadiri oleh Dewan for the BOD
setiap Komisaris dan Direksi di website
anggota Direksi/Dewan Komisaris ANTAM dan
Laporan Tahunan.
D.2.9 Jumlah rapat Direksi/Dewan YES ANTAM telah mengungkapkan data Annual Report 2017 Page
Komisaris selama setahun Jumlah rapat Direksi/Dewan Komisaris 407-418
selama setahun di Laporan Tahunan.
D.2.10 Rincian kehadiran masing-masing YES ANTAM telah mengungkapkan data Annual Report 2017 Page
Direksi/Dewan Komisaris dalam Rincian kehadiran masing-masing 407-418
rapat Direksi/Dewan Komisaris dalam rapat
di Laporan Tahunan.
D.2.11 Kejelasan dari remunerasi setiap YES ANTAM telah mengungkapkan data Annual Report 2017 Page
Direktur/Komisaris Rincian dari remunerasi setiap 427-429
Direktur/Komisaris di Laporan
Tahunan.
D.2.12 Apakah pada laporan tahunan YES ANTAM telah mengungkapkan Annual Report 2017 Page
terdapat pernyataan mengenai pernyataan mengenai kepatuhan 510-532
kepatuhan perusahaaan terhadap perusahaaan terhadap pedoman GCG
pedoman GCG dan apabila terdapat ketidak patuhan,
dan apabila terdapat ketidak patuhan, identifikasi dan jelaskan alasannya
identifikasi dan jelaskan alasannya untuk setiap hal ketidak patuhannya di
untuk setiap hal ketidak patuhannya Laporan
Tahunan.

D.3.1 Apakah perusahaan mengungkap NO ANTAM tidak mengimplementasikan Annual Report 2017 Page
kebijakan yang meliputi ulasan dan kebijakan yang meliputi ulasam dan

Etika Profesi dan Tata Kelola Korporat Page 4


persetujuan RPT yang persetujuan RPT 313-314
utama/penting?
D.3.2 Apakah perusahaan mengungkap YES ANTAM telah mengungkapkan Annual Report 2017 Page
hubungan dan nama dari pihak informasi 310-312
terkait transaksi material yang mengandung
pada setiap RPT yang benturan
utama/penting? kepentingan dan/atau transaksi afiliasi
D.3.3 Apakah perusahaan mengungkap YES ANTAM telah mengungkapkan Annual Report 2017 Page
alasan, dasar dan nilai pada setiap informasi transaksi material yang 310-312
RPT yang utama/penting? mengandung benturan
kepentingan dan/atau transaksi afiliasi
D.4.1 Apakah perusahaan mengungkap YES ANTAM mengungkapkan perdangan Annual Report 2017 Page
perdangan saham perusahaan oleh saham perusahaan oleh orang dalam 496
orang dalam perusahaan? perusahaan pada laporan tahun 2017
D.5.1 Apakah honor audit diungkapkan? YES ANTAM telah mengungkapkan Annual Report 2017 Page
informasi nilai 488
kontrak jasa audit keuangan di Laporan
Tahunan
D.5.2 Apakah honor non audit YES Pihak yang ditunjuk Perseroan sebagai Annual Report 2017 Page
diungkapkan? Akuntan 488
Publik tidak memberikan jasa lain
selain lingkup
audit sebagaimana tersebut di atas.
D.5.3 Apakah honor non audit melebihi NO Pihak yang ditunjuk Perseroan sebagai Annual Report 2017 Page
honor audit? Akuntan Publik tidak memberikan jasa 488
lain selain lingkup audit sebagaimana
tersebut di atas.
D.6.1 Laporan Kuartalan YES ANTAM mempublikasikan laporan Quarterly Report on
triwulanan ANTAM’s website
dalam website ANTAM
D.6.2 Situs Perusahaan YES ANTAM memiliki website dengan link: http://www.antam.com/

Etika Profesi dan Tata Kelola Korporat Page 5


www.antam.com

D.6.3 Analisis Brifing YES ANTAM mempublikasikan paparan Website ANTAM


investor
dalam website ANTAM

D.6.4 Media Brifing YES ANTAM mempublikasikan press Website ANTAM


release dalam
website ANTAM
D.7.1 Apakah audit laporan/keuangan YES Laporan Keuangan tahunan Perusahaan Annual Report 2017 Page
diluncurkan tidak lebih dari 120 hari tahun 2017 ditandatangani oleh Signing 523
keuangan akhir tahun? Partner pada 1 Maret 2018
D.7.2 Apakah laporan tahunan YES Laporan tahunan 2017 dipublikasikan Annual Report 2017 Page
dipublikasikan pada tanggal 31 Maret 2018 704
dalam waktu 120 hari setelah tahun
buku berakhir
D.7.3 Apakah direksi/ dewan komisaris dan YES Dewan Komisaris dan Direksi telah Annual Report 2017 Page
atau pejabat perusahaan yang relevan memberikan 704
menyatakan kebenaran/ kewajaran pernyataan yang menyatakan kebenaran
dari dari
laporan/ pernyataan keuangan laporan tahunan, yang tercantum dalam
tahunan? laporan
tahunan tersebut.
D.8.1 Operasi Bisnis YES Dalam website ANTAM telah terdapat Business Operations on
informasi yang berkaitan dengan bisnis ANTAM’s website
operasi
D.8.2 Laporan keuangan (tahun berjalan YES Dalam website ANTAM telah The Financial Statement on
dan tahun sebelumnya) mempublikasikan laporan keuangan ANTAM’s website
Perusahaan.
D.8.3 Materi yang digunakan pada YES ANTAM mempublikasikan press News Release on
komunikasi dengan analis dan media release dalam website ANTAM ANTAM’s website

Etika Profesi dan Tata Kelola Korporat Page 6


D.8.4 Struktur pemegang saham YES Struktu kepemilikan saham Perusahaan Shareholding Structure on
tersedia di website ANTAM ANTAM’swebsite
D.8.5 Struktur perusahaan YES Struktu Perusahan tersedia di website Corporate Structure on
ANTAM ANTAM website
D.8.6 Laporan tahunan yang dapat YES Annual Report 1997-2017 tersedia di Annual Report on
didownload website ANTAM ANTAM’s website
D.8.7 Pemberitahuan RUPS dan RUPSLB YES Panggilan RUPS tersedia di website Notice of AGMS on
ANTAM ANTAM’s website
D.8.8 Risalah RUPS Risakah RUPS tersedia di website Minutes of AGMS on
ANTAM ANTAM’s website
D.8.9 Anggaran Dasar Perseroan YES Anggaran Dasar tersedia di website Article Association on
ANTAM ANTAM’s website

Etika Profesi dan Tata Kelola Korporat Page 7

Anda mungkin juga menyukai