Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KOTA SUNGAI PENUH

KECAMATAN HAMPARAN RAWANG


DESA SIMPANG TIGA

Jl. MH.Thamrin Telp……..


SURAT KEPUTUSAN
KEPALA DESA SIMPANG TIGA
NOMOR : 900/ / STR / 2016
TENTANG
SUSUNAN PENGURUS MAJLIS TAKLIM DESA SIMPANG TIGA
KECAMATAN HAMPARAN RAWANG TAHUN 2016.
KEPALA DESA SIMPANGTIGA KECAMATAN HAMPARAN RAWANG

Menimbang 1. Bahwa untuk kelancaran syi’arnya Agama Islam di


Desa SimpangTiga Kecamatan Hamparan Rawang maka
dipandang perlu untuk mengangkat Pengurus Majlis Taklim
Desa SimpangTiga.
2.Bahwa nama nama yang tercantumdalam Surat Keputusanini
Dipandang cakap dan mampu melakukan tugas sesuai dengan
Jabatan masing masing.
Mengingat
1. PeraturanPemerintahNomor 18 Tahun1986
tentangPelaksanaanUndangUndang no.8 Tahun 1985
tentangOrganisasiKeagamaandanKemasyarakatan.
2. KMA RI Nomor : 373 Tahun 2002 TentangOrganisasidan Tata
KerjaDepartemen Agama Propinsidan Kantor Departemen
Agama Kabupaten / Kota
3. PP No 55 Tahun 2006 TentangPendidikan Agama
danKeagamaan

MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA DESA SIMPANG TIGA KECAMATAN
HAMPARAN RAWANG TENTANG SUSUNAN MAJLIS TAKLIM
DESA SIMPANG TIGA MASA BAKTI 2016 – 2019
Pertama
:MembentukPengurusMajlisTaklimDesaSimpangTigaKecamatanH
amparanRawangMasa Bakti 2016-2019dengan
susunankeanggotaansebagai mana tercantum dalam lampiran
Keputusanini

Kedua : Surat Keputusaninidisampaikankepada yang bersangkutan


untukdilaksanakandankepadapihak lain untukdiketahui.
Ketiga : Keputusaniniberlakusejaktanggalditetapkandanbilaada
kesalahanakandiadakanperbaikansebagaimanamestinya.

Ditetapkan di : SimpangTiga
PadaTanggal :23Juni 2016
KepalaDesa

EFYAR

Tembusan :
1.BKMTKecamatanHamparangRawang
2.Yangbersangkutan

Lampiran : Surat KeputusanKepalaDesasimpangTigaKecamatanHamparanRawang


Nomor : 900/ / STR / 2016
Tentang : KeputusanPengurusMajlisTaklimDesaSimpangTigaKecamatanHamparanRawang
Masa Bakti 2016 - 2019

SUSUNAN PENGURUS
MAJLIS TAKLIM DESA SIMPANG TIGA
KECAMATAN HAMPARAN RAWANG
MASA BAKTI 2016 – 2019

I.PENASEHAT : 1. KEPALA DESA SIMPANG TIGA KECAMATAN HAMPARAN


RAWANG
1. PEMUKA AGAMA DAN TOKOH MASYARAKAT DESA SIMPANG
TIGA

II. PENGURUS INTI

KETUA : HJ.ELI MARYATI.SPd.I


WAKIL KETUA : HJ.MAIWARTI.SPd
SEKRETARIS : HASMAIZAR.SPd
BENDAHARA : JASMIRA
ANGGOTA : 1. NELLY SAPITRI
2. NOPRITA.
3 .YUSTIKA RINI
4. DESINOPITA
5. YESSI PERMATA SARP
6. EMA MALINI

Ditetapkan di : SimpangTiga
PadaTanggal :23Juni 2016
KepalaDesa

EFYAR

Anda mungkin juga menyukai