Anda di halaman 1dari 2

PENGHAPUSAN NILAI PERSEDIAAN

DARI SIM FARMASI

No. Dokumen: No. Revisi: Halaman:

RSUD BANGIL
0 1/2
KAB. PASURUAN

Tanggal terbit Ditetapkan oleh


STANDAR Direktur RSUD Bangil
PROSEDUR ……………………
OPERASIONAL

dr. AGUNG BASUKI, M.Kes.


Pembina Tingkat I
NIP. 19600504 198902 1 001

Pengertian Penghapusan nilai persediaan dari data SIM Farmasi


dilakukan ketika ada perbekalan Farmasi yang telah
kadaluarsa/rusak (akan dimusnahkan) dikarenakan tidak
dapat diretur kepada distributor maupun untuk
menghapus stok dari SIM Farmasi.
Tujuan Penghapusan Nilai Persediaan dari Data SIM Farmasi
bertujuan untuk mengeluarkan data perbekalan Farmasi
dari jumlah persediaan yang dimiliki oleh Instalasi Farmasi
RSUD Bangil karena keadaan tertentu.
Kebijakan Peraturan Direktur Nomor 80 Tahun 2016 tentang Pedoman
Pelayanan Instalasi Farmasi
Prosedur 1. Petugas Gudang Farmasi secara periodik melakukan
pendataan terkait obat yang akan dihapus dari nilai
persediaan di SIM Farmasi karena kadaluarsa/rusak.
2. Bendahara barang diketahui oleh Ka.Unit Gudang
Farmasi dan Kepala Instalasi Farmasi membuat usulan
penghapusan dari persediaan secara tertulis kepada
Direktur dan dilaporkan (dengan tembusan) kepada
Bidang Penunjang Medis untuk dihapus dari data
persediaan Farmasi.
3. Apabila sudah mendapat persetujuan dari Direktur,
maka akan diteruskan kepada Tim IT (EDP) RSUD untuk
dapatnya dilakukan penghapusan dari persediaan
Farmasi RSUD Bangil.
4. Tim IT (EDP) RSUD wajib melaporkan secara tertulis bila
telah dilakukan penghapusan data tersebut dan
menyampaikan laporan tersebut kepada pihak terkait.
5. Instalasi Farmasi wajib membuat berita acara tentang
data penghapusan tersebut dan dilaporkan kepada
bidang penunjang medik.
6. Penghapusan stok dilakukan secara rutin (periodik)
PENGHAPUSAN NILAI PERSEDIAAN
DARI SIM FARMASI

No. Dokumen: No. Revisi: Halaman:

RSUD BANGIL
0 1/2
KAB. PASURUAN

setiap bulan agar tidak mengganggu proses


Unit Terkait - Unit Pelayanan Instalasi Farmasi
- Bagian IT (PDE) RSUD Bangil
- Bagian Penunjang Medik

Anda mungkin juga menyukai