Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN SAMPANG

UPT DINAS KESEHATAN


PUSKESMAS JRANGOAN
Jl. Raya Jrangoan Kec. Omben Kab. Sampang e-mail: puskesmasjrangoansampang@yahoo.co.id

Analisis Kinerja Klinis Rendah

No. Jenis Pelayanan Indikator Standar Hasil Analisis


1. LOKET Waktu pendaftaran ≤ 15 menit 80% 72,49% Terdapat kesenjangan sebesar 7,51% dari
PENDAFTARAN target yang diharapkan.disebabkan karena
pasien tidak membawa kartu berobat,
petugas loket hanya 1 orang,pasien banyak.
2. PEMERIKSAAN Waktu pelayanan ≤15 menit 80% 70,38% Terdapat kesenjangan sebesar 9,62% dari
RUANG BP target yang diharapkan disebabkan karena
pasien banyak, pasien tiadk koperatif,
petugas diruang BP datang terlambat
3. IGD Respon time kasus gawat darurat ≤ 2 menit 90% 75% Terdapat kesenjangan 15% dari target yang
diharapkan disebabkan karena petugas
belum cepat dalam merespon pasien
gawsat darurat.
4. PEMERIKSAAN Waktu pelayanan ≤ 15 menit 80% 68,57% Terdapat kesenjangan11,43 % daru targer
RUANG KIA yang diharapakan disebabkan karena
pasien dan keluaraga tidak kooperatif
petugas KIA tidak masuk.
5. FARMASI
Waktu tunggu pelayanan
a. Non racikan ≤15 menit 80% 71,61% Terdapat kesenjangan 8,39% dari target
yang diharapkan disebabkan karena salah
satu stok obat yang ada diresep habis,
pasien banyak.
b. Racikan (puyer) ≤ 20 menit 80% 71,56% Terdapat kesenjangan 8,44% dari target
yang diharapkan disebabkan karena salah
satu stoknobat yang ada diresep habis,
pasien banyak.
6. GIZI Waktu pelayanan ≤30 menit 80% 50% Terdapat kesenjangan dari 30% target yang
harapkan disebabkan karena pasien tidak
koperatif dan pasien dan keluarga pasien
kurang memehami.
7.. REKAM MEDIk Waktu penyediaan dokumen rekam medis ≤ 15 menit 80% 70,86% Terdapat kesenjangan 9,14% dari target
yang harapkan disebabkan karena petugas
rekam medik tidak masuk, pasien banyak,
rekam medik yang dimaksud tidak ada
dilemari rekam medic

8.. LABORATORIUM Waktu tunggu hasil pemeriksaan pelayanan laboratorium 100% 100% Tidak ada kesenjangan antara hasil dengan
≤30 menit target yang diharapkan
Tidak adanya kesalahan pemberian hasil pemeriksaan 100% 100% Tidak ada kesenjangan antara hasil dengan
laboratorium target yang diharapkan.
Sampang, 11 September 2017
KEPALA UPT PUSKESMAS JRANGOAN

ZAHRUDDIN S.Kep.Ns.M.Kes
NIP.19700528 199312 1 001

Anda mungkin juga menyukai