Anda di halaman 1dari 3

YAYASAN PENDIDIKAN UTAMA GLOBAL MADANI

SMK KESEHATAN UTAMA GLOBAL MADANI


LAMPUNG TENGAH
NSS. 34.2.12.03.03.067 - NPSN 69762801
Alamat : Jln. Negara Yukum jaya km.66 no.59 Terbanggi Besar Lampung Tengah

SOAL UJIAN SEMESTER GANJIL


TAHUN AJARAN 2016/2017

Mata Pelajaran : Mobilisasi Pasif Hari Tanggal :


Kelas : XI KP Guru Mata ajar : Daryati, S.Kep
Waktu : 120 Menit

Petujuk
Pilihan ganda :Pilih lah salah satu jawaban yang tepat, (a,b,c,d,e) pada pertanyaan dibawah ini!

1. Mobilisasi merupakan kemampuan seseorang b. Segera setelah operasi


untuk bergerak bebas, mudah, teratur, c. 12-24 jam pasca op
mempunyai tujuan memenuhi kebutuhan d. Setelah hari kedua perawatan
hidup sehat, dan penting untuk kemandirian, e. Semampu pasien untuk mobilisasi
adalah pengertian mobilisasi menurut… 7. mobilisasi dimana pasien dalam
a. Barbara kozier 1995 menggerakkan tubuhnya dengan cara dibantu
b. Florence nightingale d. Who dengan orang lain secara total atau
c. PPNI e. Max engel keseluruhan disebut…
a. imobilisasi
2. proses aktivitas yang dilakukan pasca b. mobilisasi aktif
pembedahan dimulai dari latihan ringan di atas c. mobilisasi pasif
tempat tidur (latihan pernapasan, latihan batuk d. mobilisasi
efektif, dan menggerakkan tungkai) sampai e. rentan gerak aktif
dengan pasien bisa turun dari tempat tidur,
berjalan ke kamar mandi, disebut 8. dimana pasien dalam menggerakkan tubuh
a. Mobilisasi pasca operasi dilakukan secara mandiri tanpa bantuan dari
b. Mobilisasi intra operasi orang lain (Priharjo, 1997).
c. Mobilisasi pre operasi a. Imobilisasi d. mobilisasi
d. Mobilisasi partial b. mobilisasi aktif e. mobilisasi pasif
e. Imobilisasi pasca operasi c. mobilisasi
3. suatu pembatasan gerak atau keterbatasan
fisik dari anggota badan dan tubuh itu sendiri
9. Beberapa tujuan dari mobilisasi , kecuali
dalam berputar, duduk dan berjalan. Adalah
a. Mempertahankan fungsi tubuh
pengertian imobilisasi menurut
b. Memperlancar peredaran darah sehingga
a. Barbara kozier d. WHO
mempercepat penyembuhan luka
b. Susan J. Garrison, 2004 e. PPNI
c. Membantu pernafasan menjadi lebih baik
c. Max engel
d. Mempertahankan tonus otot
4. Tahap mobilisasi setelah operasi dapat
e. Mempertahankan apneu
dilakukan ….
a. 12 jam setelah operasi
10. Kontra indikasi mobilisasi antara lain dibawah
b. 6-8 jam pasca bedah
ini, kecuali. ...
c. Boleh dilakukan setelah 24 jam
a. Pada penyakit tertentu (jantung)
d. Pada hari kedua pasca bedah
b. kelemahan umum dengan tingkat energi
e. Minimal setelah pasien dapat makan
yang kurang
5. pergerakan fisik bisa dilakukan di atas tempat
c. klien post operasi ringan
tidur setelah beberapa jam operasi antara lain
d. Klien yang bedrest total
tersebut dibawah ini, kecuali…
e. Penyakit infark miokard
a. menggerakkan tangan dan kaki yang bisa
11. Yang bukan merupakan tujuan ROM Adalah….
ditekuk dan diluruskan,
b. mengkontraksikan otot-otot termasuk juga a. Meningkatkan atau mempertahankan
menggerakkan badan lainnya, fleksibilitas dan kekuatan otot.
c. miring ke kiri atau ke kanan. b. Mempertrahankan fungsi jantung dan
d. Latihan pernapasan pernapasan
e. Latihan berjalan c. Mencegah kontraktur dan kekakuan
6. Mobilisasi dengan duduk diatas tempat tidur pada sendi
dapat dilakukan oleh pasien pasca bedah, d. Mencegah terjadi ulkus decubitus
a. 6-8 jam pasca op e. Menimbulkan perdarahan
12. latihan yang dilakukan untuk
mempertahankan atau memperbaiki tingkat
kesempurnaan kemampuan menggerakan
persendian secara normal dan lengkap untuk
meningkatkan massa otot dan tonus otot
disebut…
a. Latihan ROM Pasif
b. Latihan ROM Aktif
c. Latihan ROM
d. Latihan persendian
e. Latihan pernapasan 18. Posisi terlentang dengan mengangkat kedua
kaki dan ditarik ke atas abdomen…
a. Posisi fowler
13. Berikut ini adalah Hal – hal yang harus b. Posisi litotomi
diperhatikan dalam mobilisasi kecuali… c. Posisi dorsal recumbent
a. Perhatikan keadaan umum penderita, d. Posisi sim
apakah merasa kelelahan, pusing atau e. Posisi Trendelenburg
kecapaian.
b. Pastikan cincin dan perhiasan dilepas 19. Posisi menungging dengan kedua kaki ditekuk
untuk menghindari terjadinya dan dada menyentuh/menempel pada alas
pembengkakan dan luka. TT…
c. Pastikan pakaian dalam keadaan longgar a. Posisi fowler
d. Jangan lakukan pada penderita patah b. Posisi litotomi
tulang c. Posisi dorsal recumbent
e. Bisa dilakukan pada klien fraktur d. Posisi Genopectoral
e. Posisi Trendelenburg
14. Cara berbaring pasien dengan posisi setengah
duduk/duduk,dimana bagian kepala TT lebih
tinggi atau dinaikkan, disebut…. 20. proses aktivitas yang dilakukan pasca
a. Posisi fowler d.Posisi litotomi pembedahan dimulai dari latihan ringan di atas
b. Posisi dorsal recumbent tempat tidur (latihan pernapasan, latihan batuk
c. Posisi sim e.Posisi Trendelenburg efektif, dan menggerakkan tungkai) sampai
dengan pasien bisa turun dari tempat tidur,
15. Posisi dibawah ini adalah merupakan posisi…. berjalan ke kamar mandi dan berjalan keluar
a. Posisi fowler kamar adalah pengertian dari…
b. Posisi litotomi a. Mobilisasi pasca bedah
c. Posisi dorsal recumbent b. Mobilisasi dini
d. Posisi sim c. Imobilisasi
d. Mobilisasi sebagian
e. Posisi genopectoral
e. Mobilisasi total

Esay

1. Tuliskan apa yang dimaksud dengan


imobilisasi total!
2. Pada pasien yang tirah baring lama dapat
terjadi ulus decubitus, jelaskan apa yang
dimaksud ulkus decubitus?
16. Posisi yang menempatkan pasien di TT dengan 3. Tuliskan rencana tindakan apa yang dapat
bagian kepala lebih rendah daripada bagian dilakukan pada pasien pasca bedah?
kaki 4. Tuliskan apa yang anda ketahui tentang
a. Posisi fowler e. Posisi litotomi pentingnya mobilisasi dini?
5. Keuntugan apa saja yang didapat pasien
b. Posisi dorsal recumbent
dengan mobilisasi dini?
c. Posisi sim
d. Posisi Trendelenburg
17. Adalah merupakan posisi….
a. Posisi fowler
b. Posisi litotomi
c. Posisi dorsal recumbent
d. Posisi sim e. Posisi Trendelenburg

Anda mungkin juga menyukai