Anda di halaman 1dari 2

SOAL GEOGRAFI

1. Siapakah ahli geografi yang pertama kali mengemukakan istilah geografi.....


2. Teori lempeng tektonik dikemukakan oleh ahli geofisika Inggris yaitu....
3. Teori terbentuknya tata surya yang dikemukakan oleh Immanuel Kant dan Laplace
adalah teori....
4. Siapakah nama ilmuan yang menemukan Teori Bintang Kembar....
5. Lapisan yang tersusun atas logam silisium dan magnesium adalah....
6. Bumi tempat tinggal kita diselimuti oleh lapisan gas yang disebut....
7. Kumpulan titik-titik air atau kristal-kristal es yang melayang di udara disebut....
8. Lapisan tempat terjadinya fenomena cuaca dan iklim adalah....
9. Peta yang cocok digunakan oleh pendaki gunung untuk menentukan jalur pendakian
adalah....
10. Planet-planet yang jaraknya lebih dekat dengan matahari disebut dengan....
11. Benda angkasa yang mengelilingi sebuah planet yang diakibatkan oleh gaya tarik
planet tersebut mdisebut dengan....
12. Fungsi hutan dalam menjaga lapisan humus tanah dari erosi merupakan fungsi....
13. Cabang ilmu geografi yang mempelajari tentang iklim disebut dengan....
14. Cabang ilmu geografi yang mempelajari tentang lautan disebut dengan....
15. Kegiatan yang dilakukan untuk melindungi flora dan fauna disebut dengan....
16. Keadaan atmosfer sehari-hari yang dapat terjadi dan berubah dalam waktu yang
singkat di daerah yang sempit disebut dengan....
17. Keadaan rata-rata peristiwa cuaca dalam periode yang lama dan meliputi daerah yang
luas disebut dengan....
18. Indonesia berada pada iklim....
19. Semua air yang terdapat di bawah permukaan tanah disebut dengan....
20. Cara untuk mengelola data geografi dengan menggunakan sistem komputer untuk
menghasilkan peta disebut dengan....
KUNCI JAWABAN SOAL GEOGRAFI

1. Eratothenes
2. Mc Kenzie dan Robert Parker
3. Teori Nebula
4. R.A Lyttleton
5. Lapisan SiMa
6. Lapisan Atmosfer
7. Awan
8. Lapisan Troposfer
9. Peta Topografi
10. Planet Daalam
11. Satelit
12. Fungsi Ekologis
13. Klimatologi
14. Oseanografi
15. Konservasi
16. Cuaca
17. Iklim
18. Iklim Tropis
19. Air tanah (Ground Water)
20. Sistem Informasi Geografi (SIG)

Anda mungkin juga menyukai