Anda di halaman 1dari 1

Soal Remediasi (UAS)

Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan


Universitas Islam Indonesia Yogyakarta
Mata Kuliah : Angkutan Umum
Dosen : Rizki Budi Utomo, ST, MT
Waktu : 90 menit
Status : Buka Buku

1. Hasil survai on bus pada trayek A – B :


a. Periode tersibuk : 06.30 – 08.30 WIB
b. Jumlah penumpang terbanyak = 165 penumpang
c. Jenis angkutan adalah Bus Besar dengan kapasitas 70 penumpang
d. Load Factor dinamis (LF) = 50 %
e. Faktor ketersediaan kendaraan = 100 %
f. Waktu perjalanan :
 A ke B = 1 jam 15 menit
 B ke A = 1 jam 23 menit
Soal : Hitunglah jumlah kendaraan per waktu sirkulasi dan pada periode tersibuk!

2. Jelaskan pengertian parameter kinerja angkutan umum yang terdiri dari :


a. Load Factor
b. Headway
c. Circulation Time
d. Availability

3. Apa fungsi perhitungan Biaya Pokok pada angkutan umum bagi pemerintah dan bagi operator?

4. Apa yang anda ketahui mengenai sistem “Buy the Service” ?

Anda mungkin juga menyukai