Anda di halaman 1dari 2

NAMA : ANDI LASTRI

NIM : O1 A117 082


KELAS :B
HALAMAN 885-886

Fraksi dari obat yang tidak terdisosiasi Xs pada pH permukaan membran dalam air adalah :

[𝐻 + ]𝑠 1
Xs = + 1+10𝑝𝐻𝑠−𝑝𝐾𝑎
[H+ ]s + Ka

Untuk asam lemah, dan :


Ka 1
Xs = + 1+10𝑝𝐾𝑎−𝑝𝐻𝑠
[H+ ] s + Ka

Ka adalah konstanta disosiasi dari suatu asam lemah, dan [H+] adalah konsentrasi ion hidrogen pada
permukaan membran. pHs permukaan tidak perlu sama dengan pH dari suatu larutan obat yang
didapar karena membran dari usus halus mensekresi secara aktif zat-zat dapar (pada dasarnya, CO2 -2
dan HCO3 -1). Hanya pada pH 6,5 - 7,0 pH permukaan sama dengan pH larutan yang didapar. Larutan
non-elektrolis Xs menjadi satu, dan juga molekul besar seperti steroid Pp tidak bermakna.

Contoh soal :

1. Suatu obat asam lemah yang mempunyai Ka = 1,48 x 10-5 ditaruh dalam duodenum dalam suatu
larutan dapar pH 5,0. Anggaplah ([H+] = 1 x 10-5) dalam duodenum, Paq = 5 x 10-4 cm/detik, Po = 1,14
x 10-3 cm/detik, Pp = 2,4 x 10-5 cm/detik dan S/V = 11,20 cm-1. Hitung konstanta laju absorbsi dan Ku.

Jawab :

[ 1 x 10−5
Xs = [ 1 x 10−5 ]+ 1,48 x 10−5
= 0,43

maka

5 x 10−4
Ku = (11,2) 5 x 10−4
1+
(1,14 x 10−3 ) 0,403+2,4 x 10−5

Ku = 2,75 𝑥 10−3 detik −1


Fraksi steady state menguraikan bahwa dari obag yang terabsorpsi dari suatu larutan obat yang
mengalir melewati suatu ruas usus yang tergabung dengan absorpsi.

𝐶(𝑙) 2𝜋𝑟𝑙𝑃𝑛𝑦𝑎𝑡𝑎
1= = 1 − 𝑒𝑘𝑠𝑝𝑜𝑛𝑒𝑛 (− )
𝐶(0) 𝑣

Keterangan:

- C(l) = konsentrasi obat yang tampak pada akhir suatu panjang usus (l) usus.
- C (0) = konsentrasi obat yang tidak memasuki usus dari suatu reservoir obat tidak terhingga
(tidak terbatas)
- r = jari-jari usus (laju aliran bulk dalam cm3/detik
- Pnyata = koefisien permeabilitas nyata

C (l)/ C(0) adalah fraksi obat yang tinggal (masih ada), dan bisa dinyatakan sebagai 1 - fraksi
yang terabsorpsi. Seperti terlihat dalam persamaan :

𝑃𝑎𝑞
𝑃𝑛𝑦𝑎𝑡𝑎 =
1 + 𝑃𝑎𝑞 /𝑃𝑚

Fraksi steroid yang terabsorpsi dipengaruhi oleh laju aliran bulk dan lipofilitas steroid dalam bentuk
log koefisien partisi dalam suatu sistem n-oktanol/air. Sedangkan fraksi suatu steroid tertentu
(misalnya kortikosteron) yang terabsorbsi sepanjang intestin yang telah ditentukan merupakan hasil
dari saling mempengaruhinya laji aliran dan koefisisen transpor massa, Pnyata, perbedaan absorbsi
didominasi oleh efek laju aliran terhadap waktu transit.

Anda mungkin juga menyukai