Anda di halaman 1dari 3

ANALISIS MORFEM BAHASA DIEGUEÑO

(FIRDA/F012171003)

1. ˀaːkat ‘Saya memotong (dengan) benda/objek panjang (pisau)’


Analisis:
ˀ aː kat
Penanda persona Classifier benda/objek panjang memotong
pertama (Di dalam bahasa Diegueño, yaitu bahasa di Amerika
(ˀ jika diikuti utara, memiliki karakteristik yaitu adanya morfem yang
vokal tidak berfungsi sebagai classifier. Classifier atau kata
mengalami penggolong adalah kata yang menggolongkan kategori
perubahan/ kata yang di dekatnya. Jadi aː menggolongkan bahwa
penambahan) benda/objek yang digunakan berbentuk panjang misalnya,
saya memotong dengan pisau)

2. maːkat ‘kamu memotong (dengan) benda/objek panjang (pisau)’


Analisis:
m aː kat
Penanda persona Classifier benda/objek panjang memotong
kedua (Di dalam bahasa Diegueño, yaitu bahasa di Amerika
(m jika diikuti utara, memiliki karakteristik yaitu adanya morfem yang
vokal tidak berfungsi sebagai classifier. Classifier atau kata
mengalami penggolong adalah kata yang menggolongkan kategori
perubahan/ kata yang di dekatnya. Jadi aː menggolongkan bahwa
penambahan) benda/objek yang digunakan berbentuk panjang misalnya,
kamu memotong dengan pisau)

3. aːkat ‘Ia memotong (dengan) benda/objek panjang (pisau)’


Analisis:
ø aː kat
Penanda persona Classifier benda/objek panjang panjang (kertas panjang) memotong
ketiga (Di dalam bahasa Diegueño, yaitu bahasa di Amerika
utara, memiliki karakteristik yaitu adanya morfem yang
berfungsi sebagai classifier. Classifier atau kata
penggolong adalah kata yang menggolongkan kategori
kata yang di dekatnya. Jadi aː menggolongkan bahwa
benda/objek yang digunakan berbentuk panjang misalnya,
ia memotong dengan pisau)

9. ˀaːmar ‘Saya menutup (dengan) benda/objek (kertas panjang)’


ˀ aː mar
Penanda persona Classifier objek panjang menutupi
pertama (Di dalam bahasa Diegueño, yaitu bahasa di Amerika
(ˀ jika diikuti utara, memiliki karakteristik yaitu adanya morfem yang
vokal tidak berfungsi sebagai classifier. Classifier atau kata
mengalami penggolong adalah kata yang menggolongkan kategori
perubahan/ kata yang di dekatnya. Jadi aː menggolongkan bahwa
penambahan) benda/objek yang digunakan berbentuk panjang misalnya,
saya menutupi dengan kertas panjang)

10. maːmaᶅʲ ‘kamu menyapu (dengan) objek/benda panjang (sapu)’


m aː maᶅʲ
Penanda persona Classifier objek panjang menyapu
pertama (Di dalam bahasa Diegueño, yaitu bahasa di Amerika
(ˀ jika diikuti utara, memiliki karakteristik yaitu adanya morfem yang
vokal tidak berfungsi sebagai classifier. Classifier atau kata
mengalami penggolong adalah kata yang menggolongkan kategori
perubahan/ kata yang di dekatnya. Jadi aː menggolongkan bahwa
penambahan) benda/objek yang digunakan berbentuk panjang misalnya,
saya menyapu dengan sapu. Sapu merupakan benda/objek
yang panjang)
4. ˀəčuːkat ‘saya menggigit/memotong sampai (tali itu) putus’
ˀə čuː kat
Apabila ˀ diikuti Classifier objek sampai putus atau habis/selesai Menggigit/
konsonan maka ˀ (Di dalam bahasa Diegueño, yaitu bahasa di Amerika memotong
mendapat utara, čuː merupakan classifier/kata penggolong yang
penambahan ə menerangkan verbanya menggunakan atau diikuti
menjadi ˀə, tetapi objek/benda sampai putus atau selesai. Misalnya saya
tetap sebagai menggigit sampai (tali itu) putus.
penanda persona
pertama

5. məčuːkat ‘kamu menggigit/memotong sampai (tali itu) putus’


mə čuː kat
Apabila m diikuti Classifier objek sampai putus atau habis/selesai Menggigit/
konsonan maka m (Di dalam bahasa Diegueño, yaitu bahasa di Amerika memotong
mendapat utara, čuː merupakan classifier/kata penggolong yang
penambahan ə menerangkan verbanya menggunakan atau diikuti
menjadi mə, tetapi objek/benda sampai putus atau selesai. Misalnya kamu
tetap sebagai menggigit sampai (tali itu) putus.
penanda persona
kedua

6. čuːkat ‘dia menggigit/memotong sampai (tali itu) putus’


ø čuː kat
Penanda persona Classifier objek sampai putus atau habis/selesai Menggigit/
ketiga (Di dalam bahasa Diegueño, yaitu bahasa di Amerika memotong
utara, čuː merupakan classifier/kata penggolong yang
menerangkan verbanya menggunakan atau diikuti
objek/benda sampai putus atau selesai/habis. Misalnya
dia menggigit sampai (tali itu) putus.

11. məču:xʷar ‘kamu mengunyah (sampai habis)’


mə čuː xʷar
Apabila m diikuti Classifier objek sampai putus atau habis/selesai mengunyah
konsonan maka m (Di dalam bahasa Diegueño, yaitu bahasa di Amerika
mendapat utara, čuː merupakan classifier/kata penggolong yang
penambahan ə menerangkan verbanya menggunakan atau diikuti
menjadi mə, tetapi objek/benda sampai putus atau habis/selesai. Misalnya
tetap sebagai kamu mengunyah (sampai habis)
penanda persona
kedua

12. ču:kʷar ‘dia berpidato (sampai selesai)’


Ø čuː xʷar
penanda persona Classifier objek sampai putus atau habis/selesai berpidato
ketiga (Di dalam bahasa Diegueño, yaitu bahasa di Amerika
utara, čuː merupakan classifier/kata penggolong yang
menerangkan verbanya menggunakan atau diikuti
objek/benda sampai putus atau habis/selesai. Misalnya
kamu mengunyah (sampai habis)
7. mətuːkat ‘kamu memotong (dengan) objek/benda pendek (kapak)’
mə tuː kat
Apabila m diikuti Classifier objek pendek memotong
konsonan maka m (Di dalam bahasa Diegueño, yaitu bahasa di Amerika
mendapat utara, tuː menggolongkan verbanya menggunakan
penambahan ə objek/benda bulat atau pendek. Misalnya kamu
menjadi mə, tetapi memotong (dengan) kapak
tetap sebagai
penanda persona
kedua

8. tuːkat ‘ia memotong (dengan) objek/benda pendek (kapak)’


Ø tuː kat
penanda persona Classifier objek pendek memotong
ketiga (Di dalam bahasa Diegueño, yaitu bahasa di Amerika
utara, tuː menggolongkan verbanya menggunakan
objek/benda bulat atau pendek. Misalnya Ia memotong
(dengan) kapak

13. ˀətuːmar ‘I cover a chunky object’


ˀə tuː mar
Apabila ˀ diikuti Classifier objek pendek menutupi
konsonan maka ˀ (Di dalam bahasa Diegueño, yaitu bahasa di Amerika
mendapat utara, tuː menggolongkan verbanya menggunakan
penambahan ə objek/benda bulat atau pendek. Misalnya saya menutupi
menjadi ˀə, tetapi dengan potongan-potongan. Objek/benda potongan-
tetap sebagai potongan ini merupakan objek/benda yang berkategori
penanda persona pendek
pertama

14. ˀətalʲ ‘ibu saya’


ˀə talʲ
Apabila ˀ diikuti konsonan maka ˀ mendapat penambahan ə menjadi ˀə, tetapi ibu
tetap sebagai penanda persona pertama

15. mətalʲ ‘ibu kamu’


mə talʲ
Apabila m diikuti konsonan maka m mendapat penambahan ə menjadi mə, ibu
tetapi tetap sebagai penanda persona kedua

16. ˀətalʲč ‘ibu kita’


ˀə talʲ č
Apabila ˀ diikuti konsonan maka ˀ mendapat ibu č jika berdistribusi diakhir kalimat
penambahan ə menjadi ˀə, tetapi tetap sebagai berfungsi sebangai penanda jamak
penanda persona pertama jamak pada personanya

17. mətalʲč ‘ibu kalian’


mə talʲ č
Apabila m diikuti konsonan maka m mendapat ibu č jika berdistribusi diakhir kalimat
penambahan ə menjadi mə, tetapi tetap berfungsi sebangai penanda jamak
sebagai penanda persona kedua jamak pada personanya

Anda mungkin juga menyukai