Anda di halaman 1dari 7

Nama Hanna Fauziah

NIM 185100201111004
Kelompok Condensor/15

BAB III
METODOLOGI

3.1 Cara Kerja Alat (Diagam Alir)


3.1.1 Vacuum Frying
Bahan

disiapkan Vacuum Frying

minyak goreng dipanaskan dengan suhu rendah


Bahan
Bahan digoreng pada mesin vacuum frying

tuas diputar tiap 5 menit agar matang merata

ditunggu hingga matang

3.1.2 Autoclave
Mesin Autoclave dihubungkan dengan sumber listrik

ditekan tombol “ON” di samping alat

ditekan tombol “Power On” di depan alat


air
diletakkan rak pada autoclave
Alat yang akan disterilkan
ditutup Autoclave

kunci ditutup autoclave secara berpasangan

diatur suhu, tekanan, dan waktu

katup dibuka agar uap keluar

tutup dibuka secara perlahan


Nama Hanna Fauziah
NIM 185100201111004
Kelompok Condensor/15

3.1.3 Oven
dihubungkan oven dengan sumber listrik

oven dipanaskan sampai suhu 200 derajat celcius

diatur suhu menjadi low medium


Masukkan loyang berisi kue
diatur timer dan suhunya

Timer dihentikan dan kue matang, segera

loyang diangkat

arus diputus listrik oven

3.1.4 Alat Centrifuge


ditancapkan kabel power pada sumber listrik

tombol ditekan ON/OFF yang ada pada sisi kiri bagian bawah alat

Penutup chamber dibuka dengan menekan tombol “lid”


sample
ditutup kembali penutup chamber secara perlahan.

kecepatan diatur dengan menekan tombol “set”-speed

waktu diatur dengan menekan tombol “set”-time

dimulai operasi dengan menekan “start/stop”

Centrifuge telah selesai bekerja

Display speed menunjukkan angka 0

Penutup chamber dapat dibuka.

Sample dikeluarkan dari tube centrifuge


Nama Hanna Fauziah
NIM 185100201111004
Kelompok Condensor/15

3.1.5 Alat Destilasi


Suhu diatur sistem dalam destilator dengan termometer

diambil termometer dan masukan dalam batch berisi air es(dominan es)

dicek apabila temperatur bisa mencapai 0-4°C


Sample yang akan dipisah
Labu alas bulat

labu alas bulat dirangkai hasil pemisahan dengan tabung penghubung

dialirkan air dingin ke kondensor

labu alas bulat dipanaskan yang berisi sample

Distilat akan menetes dari ujung tabung penghubung

tidak ada lagi distilat yang menetes

kandungan distilat dalam campuran telah habis.

diganti labu alas bulat hasil pemisahan dengan labu baru

dilakukan pemisahan distilat lain dengan titik didih yang lebih tinggi.

3.1.6 Chopper
Rumput/hijauan

dihidupkan penggerak mesin pencacah/chopper

diatur kecepatan putaran (RPM) sesuai anjuran pemakaian mesin.

Tongkat pengaturan gerak roller pada posisi masuk/maju.


rumput/hijauan
didalam mesin cacah

Selesai pemotongan

Dimatikan mesin penggerak chopper (diesel/tractor)


Nama Hanna Fauziah
NIM 185100201111004
Kelompok Condensor/15

BAB IV
PEMBAHASAN
4.1 Vacuum Frying
Mesin penggoreng hampa (Vacum Frying) adalah mesin produksi untuk
menggoreng berbagai macam buah dan sayuran dengan cara penggorengan hampa.
Penggorengan vakum merupakan cara pengolahan yang tepat untuk menghasilkan kripik
buah dengan mutu tinggi. Alat penggorengan vakum ini memiliki prinsip kerja vacum
frying adalah menghisap kadar air dalam sayuran dan buah dengan kecepatan tinggi agar
poripori daging buah-sayur tiak cepat menutup, sehingga kadar air dalam buah dapat
diserap dengan sempurna. Prinsip kerja dengan mengatur keseimbangan suhu dan tekanan
vakum. Aplikasi penggunaan alat ini dalam bidang keteknikan pertanian adalah dengan
menggoreng bahan pertanian dengan cepat (Mufti. 2014).

4.2 Autoclave
Autoclave merupakan alat yang digunakan untuk sterilisasi alat/bahan dengan
menggunakan temperature dan/atau uap tekanan tinggi. Termasuk alat gelas, keramik,
logam atau karet, air, media, reagen dan obat-obatan cair. Prinsip kerja alat ini dengan
menggunakan temperature dan/atau uap tekanan tinggi. Untuk menghidupkan atau
mengaktifkan Autoclave diperlukan sumber arus listrik. Aplikasi dalam bidang keteknikan
pertanian adalah untuk mensterilisasikan alat alat pertanian yang kecil (Cahyani. 2015).

4.3 Oven
Oven adalah suatu peralatan yang berfungsi untuk memanaskan ataupun
mengeringkan. Biasanya digunakan untuk mengeringkan produk pertanian. Dapat pula
digunakan untuk mengukur kadar air. Prinsip kerja dari alat ini adalah pengeringan dan
sterilisasi kering dengan mengubah energi listrik menjadi energi panas. Aplikasi dalam
bidang keteknikan pertanian adalah untuk memanggang suatu produk dari pertanian
(Pandawa. 2011).

4.4 Alat Centrifuge


Centrifuge merupakan alat laboratorium yang berfungsi sebagai pemisah cairan
atau senyawa yang kepadatanya serta berat molekulnya berbeda. Prinsip kerja alat ini
memanfaatkan gaya sentrifugal, yaitu gaya yang timbul akibat benda yang diputar dari satu
titik sebagai porosnya untuk memisahkan partikel dari satu benda cair. Besarnya gaya
centrifugal tergantung dari besarnya jari-jari dari titk pusat dan kecepatan sudut yang
timbul akibat putaran motor. Apabila putaran motor semakin tinggi maka semakin besar
pula gaya sentrifugal yang dihasilkan untuk mendapatkan hasil yang diinginkan dengan
sempurna tanpa merusak sampel digunakan kecepatan yang sesuaidengan kebutuhan.
Aplikasi alat ini dalam bidang keteknikan pertanian adalah untuk memisahkan senyawa
pada produk hasil pertanian seperti sari buah (Nugroho. 2013).

4.5 Alat Destilasi


Alat destilasi atau penyulingan adalah suatu alat pemisahan bahan kimia
berdasarkan perbedaan kecepatan atau kemudahan menguap (volatilitas) bahan. Prinsip
kerja dari alat ini adalah dibagian bawah alat terdapat pemanas yang berfungsi umtuk
menguapkan campuran yang ada. Uap yang terbentuk akan mengalir keatas dan bertemu
Nama Hanna Fauziah
NIM 185100201111004
Kelompok Condensor/15

cairan(destilat) di atas. Zat bertitik didih rendah dalam cairan akan teruapkan den mengalir
keatas, sedangkan zat bertitik didih tinggi dalam uap akan kembali mengembun dan
mengikuti aliran cairan kebawah. Aplikasi alat ini dalam bidang keteknikan pertanian
adalah untuk penyulingan produk pertanian (Artsani. 2012).

4.6 Chopper
Mesin ini merupakan mesin serbaguna untuk perajang hijauan, khususnya
digunakan untuk merajang rumput. Pencacahan ini dimaksudkan untuk merajang atau
mencacah berbagai jenis rumput yang awalnya berukuran besar hingga berukuran kecil-
kecil. Prinsip kerja mesin chopper ini menggunakan sistem pemotong pisau putar (circular
saw), maka diharapkan dapat mengurangi waktu kerja, cara kerja lebih efesien dalam
kapasitas yang lebih besar. Pisau penggerak yang terdapat dalam mesin akan berputar
dengan cepat untuk mengecilkan atau mencacah ukuran rumput dengan jenis yang
beragam. Untuk pisaunya sendiri terbuat dari bahan yang sangat kuat. Aplikasi alat ini
dalam bidang keteknikan pertanian adalah untuk mencacah rumput sisa tanaman pertanian
(Munawar. 2016).
Nama Hanna Fauziah
NIM 185100201111004
Kelompok Condensor/15

BAB V
PENUTUP
5.1 Kesimpulan
Tujuan dari studi laboratorium adalah mahasiswa mampu mengetahui alat beserta
fungsinya dan mampu memahami prinsip kerja alat. Beberapa alat di Laboratorium Teknik
Pengolahan Pangan dan Hasil Pertanian antara lain vacuum frying, autoclave, oven, alat
centrifuge, alat destilasi, dan Chopper. Prinsip kerja vacum frying adalah menghisap kadar
air dalam sayuran dan buah dengan kecepatan tinggi agar poripori daging buah-sayur tiak
cepat menutup, sehingga kadar air dalam buah dapat diserap dengan sempurna. Prinsip
kerja autoclave dengan menggunakan temperature dan/atau uap tekanan tinggi. Prinsip
kerja oven adalah pengeringan dan sterilisasi kering dengan mengubah energi listrik
menjadi energi panas. Prinsip kerja alat centrifuge memanfaatkan gaya sentrifugal, yaitu
gaya yang timbul akibat benda yang diputar dari satu titik sebagai porosnya untuk
memisahkan partikel dari satu benda cair. Prinsip kerja dari destilasi adalah dibagian bawah
alat terdapat pemanas yang berfungsi umtuk menguapkan campuran yang ada. Prinsip kerja
mesin chopper ini menggunakan sistem pemotong pisau putar (circular saw), maka
diharapkan dapat mengurangi waktu kerja, cara kerja lebih efesien dalam kapasitas yang
lebih besar.

5.2 Saran
Saran saya setelah melakukan studi laboratorium adalah Waktu yang di berikan untuk
menjelaskan alat-alat terlalu singkat sehingga kita tidak benar-benar memahami apa yang
di beritahu. Lebih memperhatikan apa yang dijelaskan oleh asisten praktikum tentang alat-
alat. Lebih memahami bagian-bagian alat. Mencatat prinsip kerja setiap alat yang
dijelaskan. Kemudian dapat menerapkan prisip kerja dipraktikum berikutnya. Lebih fokus
menghafal alat-alat yang ada di laboratorium. Selanjutnya berhati-hati memasuki
laboratorium dikarenakan banyak alat-alat yang mudah pecah. Saat pergantian waktu
diharap tetap tenang dan tidak tergesa-gesa. Selalu menaati peraturan yang ada
dilaboratorium.
Nama Hanna Fauziah
NIM 185100201111004
Kelompok Condensor/15

DAFTAR PUSTAKA TAMBAHAN

Artsani, Dewi. 2012. Kinerja Destilasi Rimpang Jahe Secara Kohobasi Dan Destilasi Uap Air.
Fakultas Teknik. Semarang: Universitas Diponegoro
Cahyani, Chandrawati. 2015. Penggunaan Autoclave Hirayama HVE 50. Jurnal Laboratorium
Bioproses, Vol. 01, No. 01
Mufti, M. 2014. Analisis Perancangan Vacuum Frying Terhadap Produk Kripik Salak. Jurnal
Pengabdian LPPM Universitas Tujuh Belas Agustus Surabaya, Vol. 01, No. 01
Munawar, Hasibuan. 2016. Uji Teknis Mesin Pencacah (Mini Chopper) Rumput Gajah.
Fakultas Teknologi Pertanian. Padang: Universitas Andalas
Nugroho, Ariadi. 2013. Proses Pemisahan Sari Buah Markisa Kuning Dengan Penerapan
Metode Sentrifugasi. Fakultas Teknik. Semarang: Universitas Diponegoro
Pandawa, Dimas. 2011. Instruksi Kerja: Oven. Jurnal Laboratorium Sains, Vol. 01, No. 01

Anda mungkin juga menyukai