Anda di halaman 1dari 1

Morfologi sperma

Cara :
- Teteskan 1 tetes (10 – 15 mikroliter) sampel ke salah satu ujung objek glass
- Dengan objek glass kedua, dibuat apusan sampel seperti terlihat pada gambar

- Sediaan dikeringkan di udara


- Kemudian warnai dengan Wright selama 5 menit, bilas dengan air bersih,
keringkan dan preparat siap diperiksa
- Periksa di bawah mikroskop dengan pembesaran 100 x (gunakan minyak emersi),
kondensor diturunkan dan cahaya minimal

Pembahasan
Pada pemeriksaan mikroskopik, semen diperiksa morfologi. Cara pemeriksaan morfologi
sperma dengan meneteskan 1 tetes sperma pada kaca objek dan di buat apusan seperti apusan
darah, setelah itu di warnai dengan wright untuk melihat morfologi dari sperma dan kemudian di
amati di bawah mikroskop peembesaran 100x. Berdasarkan hasil pengamatan diperoleh
morfologi sperma yang normal yaitu terdapat kepala, badan dan ekor.

Campbell, A Neil. 2016.Kualitas Sperma Biologi. Djambaran. Jakarta.

Anda mungkin juga menyukai