Anda di halaman 1dari 3

TENSION HEADACHE

No. Dokumen : / UMUM/ SOP/2018


No. Revisi :

SOP Tanggal Terbit : 25 MARET 2018

Halaman : 1/3 UPT.


Pemerintah Puskesmas
Kota Batam Lubuk Baja

DITETAPKAN
KEPALA
UPT. PUSKESMAS Dr. Agnes Sintalia Saing
LUBUK BAJA NIP.19810110 201001 2 003

1. Pengertian Tension Headache atau Tension Type Headache (TTH) atau nyeri kepala tipe
tegang adalah bentuk sakit kepala yang paling sering dijumpai dan sering
dihubungkan dengan jangka waktu dan peningkatan stres.
2. Tujuan Sebagai penerapan langkah-langkah dalam melakukan diagnosa dan terapi
kasus tension headache

3. Kebijakan SK Kepala puskesmas No. Tahun 2018/ Tentang penunjukan penanggung jawab
program kesehatan

4. Referensi Permenkes No 5 tahun 2014


5. Alat Dan 1. Tensi meter
Bahan 2. Stetoskop
3. Timbangan Berat Badan
4. Pengukur Tinggi Badan
5. Termometer
6. Senter
7. Komputer / Buku Register
8. Surat Rujukan
6. Langkah – 1. Petugas memanggil pasien sesuai antrian
Langkah
2. Anamnesa Pasien

- Menanyakan apakah ada nyeri berapa lama dan bagaimana sifat nyeri yang
dirasakan.

- Menanyakan apakah keluhan nyeri kepala yang sering dirasakan tersebar


secara difus

- Menanyakan apakah ada insomnia, anoreksia dan mual muntah

- Menanyakan apakah ada gangguan seperti nafas pendek,konstipasi,BB


menurun.

- Menanyakan apakah terjadi tegang otot yang kronis.

3. Pemeriksaan Klinis

- Pemeriksaan tanda vital (normal)

- Pemeriksaan kepala dan leher.

- Pemeriksaan neurologis meliputi n sensoriskekuatan motoric, reflex,


koordinasi.

- Pemeriksaan bola mata

- Pemeriksaan dayaingat.

7. Bagan Alir -
8. Hal – Hal Yang Setiap tenaga kesehatan yang bertugas dipoli umum harus melaksanakan tugas
Perlu Di sesuai SOP yang telah tetapkan dan memberikan pelayanan yang baik kepada
Perhatikan
masyarakat.
9. Unit Terkait 1. Loket
2. UGD
3. Laboratorium
4. Apotik

10. Dokumen - Buku Register Kunjungan


Terkait
- Buku Rujukan

- Status Pasien

11. Rekaman
Historis Tanggal Mulai
No Yang Dirubah Isi Perubahan
Perubahan Diberlakukan
1.
2.
3.
4.

Anda mungkin juga menyukai