Anda di halaman 1dari 15

PROPOSAL BUSINESS PLAN

Disusun Oleh:

Muhammad Fakih Abdurrohman

1418011131

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS LAMPUNG

2017
DAFTAR ISI

Bab I. Pendahuluan ……………………………………………………………….. 3

Bab II. Analisis Industri / Pesaing ..……………………………………………….. 5

Bab III. Rencana Pemasaran ………………………………………………………..9

Bab IV. Rencana Organisasi dan Manajemen …………………………………….12

Bab V. Rencana Produksi dan Operasi …………………………………………..15

Bab VI. Rencana Keuangan ………………………………………………………..18

Page 2
BAB I

PENDAHULUAN

• Nama Perusahaan : Fakih Shop

• Bidang Usaha : Produk Makanan dan Minuman

• Jenis Produk : Donat Kentang dan Grand

• Alamat : Jl. Perum Polri gang Mentari, Bandarlampung 35141

• Nomor Telepon : 082177575878

1.1 Latar Belakang

Masyarakat Indonesia pasti tidak familiar lagi dengan makanan yang disebut Donat.
Donat awalnya merupakan makanan tradisional Indonesia yang biasaya dibuat dari ragi
dan diatasnya ditaburkan messes atau gula halus. Tidak banyak masyarakat Indonesia
yang tahu mengenai Donat yang terbuat dari kentang, Donat ini merupakan salah satu
Inovasi kuliner Indonesia yang cukup banyak diminati masyarakat Indonesia. Maka
dengan itulah Kami ingin menawarkan dan lebih memperkenalkan lagi donat kentang
dengan berbagai varian rasa mulai dari rasa coklat,coklat kacang,original, dan rasa keju
dengan toping diatasnya khususnya kepada masyarakat Lampung.

1.2 Tujuan

 Memenuhi keinginan masyarakat untuk mencoba makanan tradisonal Indonesia


kreasi donat kentang All Variant dengan harga terjangkau.
 Menghasilkan citarasa yang unik dan membuat pembeli ingin kembali
mengkonsumsi donat kentang kembali.

1.3 Visi dan Misi

Page 3
Visi :

1. Menjadikan Donat Kentang all varian yang bisa di konsumsi oleh berbagai
kalangan dengan cita rasa yang unik.
2. Meningkatkan minat Masyarakat dalam mengkonsumsi makanan Tradisioal
Indonesia.

Misi :

1. Mengedepankan pelayanan, kualitas dan kebersihan produk


2. Berfikir untuk menemukan ide-ide kreatif dan inovatif demi kelangsungan usaha
3. Menambah pengetahuan atau wawasan mengenai cara berwirausaha khususnya
mengenai usaha jajanan tradisonal donat
4. Memperhatikan perilaku konsumen terhadap produk yang disajikan
5. Mencari keuntungan dan mencapai target penjualan

1.4 Rencana Kebutuhan dan Sumber Dana


A. Usaha bisnis produk makanan Fakih Shop membutuhkan dana sebesar Rp
110.000,00 untuk Menjual Donat Kentang All Varian di PKOR, Bandarlampung
35141.
B. Sumber Dana
1) Pemilik (50%) : Rp 110.000
C. Penggunaan Dana
1) Peralatan&perlengkapan : Rp 10.000.000
2) Persediaan : Rp 4.800.000
3) Promosi (iklan & pemasaran) :Rp 500.000
4) Dekorasi tempat : Rp 2.000.000
5) Biaya tak terduga : Rp 700.000

Total : Rp 18.000.000

Page 4
BAB II

ANALISIS INDUSTRI / PESAING

2.1 Analisis Pesaing

Pesaing Keunggulan Kelemahan


1.Makanan Produk luar negeri
1.Harga nya relatif mahal.
2.Disajikan dalam fasilitas yang
Dunkin Donat menarik
2.Hanya bisa dinikmati
kalangan menengah ke atas.
3. Banyak varian rasa

2.2 Analsis Masa Depan

Pada Masa Depan, makanan tradisional ini merupakan makanan yang akan diseluruh
indonesia bahkan bisa masuk ke pasar International. Yang menjadi daya tarik makanan ini
sendiri adalah bahan dasarnya yang banyak dan mudah didapat yaitu dari kentang serta
beragam rasa yang unk menjadi daya tarik tersendiri bagi masyarakat.

VISI DAN MISI

-Visi: Dapat terus menjadi makanan favorite yg digemari oleh remaja bahkan bukan hanya
remaja saja tetapi sampai ke orang dewasa juga,harga bahan pokok dan peralatan tetap stabil
sehingga tidak mengalami kenaikan harga yg begitu drastis.

-Misi: Membuka cabang ditempat-tempat umum yg ramai pengunjung ,menambahkan cita


rasa dan variant sehingga para konsumen tidak bosan.

2.3 Analisis Industri

Analisis indrustri untuk pemasaran donat kentang ini tidak terlalu banyak dan agak kurang
berkembang dengan melihatnya produsen-produsen yang belum membuka produksinya
secara besar-besaran namun hanya sebatas usaha sedang ke bawah. Hal ini bisa dikarenakan
karena produk ini produk tradisional yang masih belum lama beredarnya di pasar Indonesia.

Bisnis ini bisa berjalan dengan baik kalau pembinisnya tekun dalam menjalankan bisnis dan
dapat bersaing di dunia bisnis yang semakin pesat dengan sebaik mungkin.

Page 5
2.4 Model Lima Kekuatan Porter

Maraknya Dunkin Donat merupakan salah satu hal yang bisa membuat keuntungan dalam
menjalankan bisinis ini karena tren kebanyakan anak muda sekarang bisa senang terhadap adanya
produk makanan donat.

Hal inilah yang menjadi tantangan tersendiri bagi para produsen donat kentang agar tak kalah saing
dengan produk-produk luar negeri yang sangat banyak digemari oleh masyarakat.

2.5 Analisis Lingkungan Makro

Untuk persaingan dari Lampung sendiri cukup banyak yang menjajakan makanan donat kentang ini,
meskipun kebanyakan usaha menengah kebawah,hal inilah yang patut di lihat oleh produsen
bagaimana kreativitas dalam membuat produk ini menjadi pilihan utama di masyarakat khususnya
dalam persaingan penjualan donat kentang ini.

2.6 Matriks Profil Kompetitif

Lokasi yang dipilih yaitu di daerah PKOR karena letaknya yang cukup strategis dan
mudah dijangkau pengunjung atau konsumen dari yang muda sampai yang tua.
 Promosi yang dilakukan usaha ini adalah dengan cara :
a. Personal Selling : Pemasaran untuk awal produk ini hanya melalui mulut ke
mulut (kepada kerabat, teman, kenalan) yang kemudian terus berkembang.
b. Media Online (Jejaring Sosial) : Menawarkan atau memasarkan produk melalui
social media seperti facebook, twitter, bbm, dan instagram.
 Pelayanan yang ramah. Hal ini dapat meningkatkan keloyalan konsumen dan sebagai
media promosi karena promosi yang paling baik adalah melalui mulut ke mulut, jika
pelanggan puas dengan produk yang ditawarkan ditambah dengan pelayanan yang
memuaskan, maka cenderung untuk mengajak relasi lainnya.

2.7 Analisis SWOT

 Strenght (Kekuatan)

Usaha donat kentang all Variant ini memiliki kekuatandalam hal kreativitasnya dibanding produk
serupa lainnya.

 Weaknesses (Kelemahan)

Page 6
Kelemahan bisnis ini adalah masih belum banyaknya minat dari para pembeli yang notabenenya
sekarang lebih tertarik dengan produk-produk luar negeri dibandingkan produk dalam negeri.

 Opportunities (Peluang)

Lokasi usaha yang strategis akan menjadi salah satu peluang untuk mengundang banyak
pengunjung untuk datang dan membeli produk ini. Selain itu semua rasa yang ditawarkan
menjadi peluang tersendiri dalam produksi ini.

 Threats (Ancaman)

Hambatan untuk usaha dari produk donat kentang ini adalah semakin banyaknya persaingan
yang akan timbul sesama produsen dan maraknya produk-produk luar negeri yang serupa dengan
donat.

Page 7
BAB III

RENCANA PEMASARAN

3.1 Gambaran umum pasar

Dengan keyakinan dan pertimbangan terhadap pangan pasar dan berdasarkan lokasi
pemasaran yang telah ditargetkan, didukung dengan persaingan terhadap usaha sejenis
yang belum ada, serta rasa yang ditawarkan dengan harga terjangkau namun tetap
menjamin mutu dan kualitas. Peluang kemajuan usaha ini cukup besar dan memiliki
prospek yang cukup menjanjikan. Oleh karena itu, dengan melihat belum adanya usaha
seperti ini, serta keyakinan sifat dasar manusia selalu penasaran dengan sesuatu yang
unik dan baru, sehingga usaha ini dapat dikatakan memiliki prospek yang baik.

3.2 Permintaan

a. Berapa perkiraan / prediksi jumlah permintaan konsumen terhadap produksi perusahaan


kita ?
jawab : jumlah permintaan konsumen terhadap usaha tteokbokki ini diperkirakan
produksi perhari nya mencapai 100 donat kentang perhari.

b. Proyeksikan berapa permintaan konsumen dalam beberapa periode pertahun mendatang


seperti kenaikan berapa persen pertahun .
jawab :
permintaan konsumen perhari sekitar 100 donat kentang maka jika dalam periode satu
tahun mencapai kurang lebih 36.000 Donat kentang dalam periode satu tahun pada tahun
2017 sampai 2018 ini dan di perkirakan jika sampai pada periode tahun selanjutnya pada
tahun 2019 maka permintaan konsumen terhadap produksi usaha Donat kentang
mencapai 72.000 donat kentang.

Tahun Perkiraan permintaan ( dalam unit )


2017 - 2018 36.000
2019 72.000

3.3 Penawaran

a. Berapa perkiraan penawaran dari produk pesaing utama sejenis dipasar yang sama?

Page 8
Jawab : Dengan banyaknya pesaing yang menjual harga Rp. 1000 – 2000 rupiah maka
harga yang akan di tawarkan tidak akan jauh dari harga tersebut.

b. Proyeksikan berapa penawaran dalam periode pertahun mendatang proyeksi penawaran


di sesuaikan dalam jumlah x% pertahun.
jawab : akan ada harga penawaran tetap untuk tahun mendatang, tetapi bisa naik jikaau
kebutuhan dari pembuatan bahan naik.

3.4. Rencana Kebutuhan Tanah dan Bangunan

a) Tempat produksi dan Usaha

Tempat produksi letaknya di kampung baru, namun untuk usahanya akan


dilakukan di PKOR pada pagi hari.

Penawaran Rencana Pangsa Pasar


Tahun Permintaan (D) Peluang (O=D-S)
(S) Penjualan (PS) (MS= PSx100/O)

2018 36.000 20000 16.000 30.000 187,5

3.5. Strategi pemasaran dan strategi pesaing

a) Produk

Produk ditawarkan dengan unik dan rasa yang menarik sesuai dengan permintaan
pelanggan.

b) Harga

Harga per porsi sangat terjangkau untuk semua kalangan Rp. 2.500/porsi dan
Rp.1500/porsi untuk rasa original

c) Promosi

Promosi akan dibuat papan pengenal produk dengan kelebihannya. Selain itu akan
menggunakan metode berjualan keliling untuk menyadarkan masyarakat bahwa
ada produk donat kentang.

d) Tempat

Tempat usaha akan berlokasi di daerah PKOR sehingga mudah dijangkau dan
bisa melayani pesanan antar untuk pelanggan.

Page 9
BAB IV

RENCANA ORGANISASI DAN MANAJEMEN

4.1 Rencana Organisasi

Untuk mengembangkan usaha donat kentang ini kedepannya, perlunya dilakuakan sebuah
rencana organisasi dalam menunjang persaingan dan peluang kedepannya nanti.

Organisasi yang kuat dan terorganisir sangat mempengaruhi stabilitas usaha yang ada. Peran-
peran tersebut misalnya bagian pemasaran yang dengan giat memasarkan produk ke
masyarakat dan dengan cara yang menarik sehingga semakin banyak yang tertarik membeli
Donat kentang tersebut. Bagian keuangan misalnya, mengatur keuangan usaha Donat
kentang tersebut. Bagaimana modal awal dan pengeluaran serta untung didapat, terlebih
Donat kentang sendiri mudah dikombinasikan dengan bahan-bahan lain seperti keju atau
cokelat.

Tiap bagian harus ditentukan berapa jumlah staffnya. Misalnya, karena Donat kentang
mungkin belum semua orang berminat maka bagian pemasaran direkrut orang-orang kreatif
yang mungkin agak diperbanyak jumlahnya untuk semakin meluaskan pemasaran melalui
koneksi-koneksi yang ada. Juga ditentukan pendapatan per staff yang tentunya sesuai dengan
standar yang ada. Mungkin ada pembagian komisi, misalnya 40% untuk pemilik, 10% modal
selanjutnya, 50% sisanya dibagi rata untuk tiap staff.

Jabatan Uraian Tugas Jumlah Gaji/Bulan Total


Direksi 1 Rp 2.000.000,- Rp 2.000.000,-
Bag. Pemasaran 1 Rp 1.000.000,- Rp 1.000.000,-
Bag. Produksi 3 Rp 1.000.000,- Rp 3.000.000,-
Bag. Keuangan 1 Rp 1.000.000,- Rp 1.000.000,-
Rp
Total Gaji/Bulan
7.000.000.00,-

4.2 Perizinan

Untuk perizinan penjualan di PKOR hanya diperlukan uang kemananan karena disana
memang disediakan gratis untuk para produsen kecuali jika ingin menyewa tempat secara
permanen.

Page
10
4.3 Kegiatan Praoperasional dan Jadwal Pelaksanaan
Penjualan pertama akan dilaksanakan pada hari minggu, 8 januari 2017.

Sedangkan penjualan hari kedua pada kamis,12 januari 2017.

Page
11
BAB V

RENCANA PRODUKSI DAN OPERASI

5.1 Produk

A. Dimensi Produk
Produk yang akan dijual adalah makanan tradisional indonesia berupa donat dengan
kreasi bahan dari kentang yang disajikan dengan banyak rasa.

B. Nilai / Manfaat Produk


- Manfaat inti: kebutuhan akan pangan sehari-hari
- Manfaat dasar: makanan
- Manfaat yang diharapkan: meningkatkan kesadaran masyarakat akan produk dalam
negeri
- Manfaat diatas harapan: makanan yang murah
- Manfaat potensial: makanan yang bisa dijadikan sebagai makanan tradisional yang
bisa bersaing di pasar.
C. Kegunaan / Fungsi Produk
Produk ini merupakan produk konsumsi, yaitu produk yang dibeli dan digunakan oleh
konsumen akhir, yang merupakan convenience goods yaitu produk yang dibutuhkan
sehari-hari karena produk ini berupa makanan dan mudah didapat.

5.2 Proses Produksi

Tahapan yang diperlukan untuk membuat produk ini hanya mengolah bahan baku dari
kentang dan ragi yang kmudian diberi toping diatasnya.

5.3 Kapasitas Produksi

Waktu Rencana Produksi (dalam unit)


Per-Hari 100 porsi
Per-Minggu 700 porsi
Per-Bulan 3000 porsi
Per-Tahun 36.000 porsi

5.4 Rencana kebutuhan Tanah dan Bangunan

Page
12
Dalam usaha penjualan donat kentang diperlukan stan tempat penjualan di PKOR.

5.5 Pemasangan sarana penunjang

Jenis Biaya Jumlah Biaya


1. Pemasangan Instalasi Listrik 300.000
2. Pemasangan Instalasi Air (PAM) 300.000
3. Pemasangan Instalasi Telepon 150.000
4. Pemasangan Instalasi Internet 300.000
5. Dan lain-lain 500.000
Total Biaya Pemasangan Sarana Penunjang: 1.550.000

5.6. Mesin dan Peralatan

Adapun mesin dan peralatan yang digunakan untuk memulai usaha ttoeboki, antara lain Nama
Mesin/Peralatan

1. Kompor gas

2. Tabung LPG 3 Kg

3. Spatula

4. Kuali

5. Penjepit

6. Saringan

7. Panci besar

5.7. Bahan Baku dan Bahan Pembantu

1. 1/2 kg terigu segitiga biru


2. 1/2 kg kentang dikukus dihaluskan
3. 3 btr kuning telur
4. 2 sdm margarin
5. 3 sdm susu bubuk
6. 1/4 sdt garam halus
7. 1 bks ragi instan dilarutkan dlm 1/4gelas belimbing air hangat
8. 2 sdm gula pasir

Bahan Tambahan Ttoeboki Nama Bahan Tambahan

1. Cokelat

Page
13
2. Keju

3. Kacang almond

5.8. Tenaga Produksi

Pada tahap awal, sebagai tenaga produksi adalah pemilik sendiri, karena belum memiliki karyawan.

5.9. Tanah, Gedung, dan Perlengkapan

Donat kentang akan membuka toko / Mobile Shop nya di beberapa tempat keramaian yang ada di
Kota Bandarlampung secara bergantian, yakni Fakultas Kedokteran Unila dan PKOR. Donat
kentang tidak membutuhkan gedung sebagai tempat berjualan, karena menggunakan sebuah
Kendaran pribadi beroda empat yang telah dimodifikasi sesuai dengan kebutuhan untuk berjualan.

Page
14
BAB VI

RENCANA KEUANGAN

6.1 Sumber Pendanaan

Uraian Jumlah
Modal Sendiri Rp.110.000,

6.2 Kebutuhan pembiayaan/modal investasi

Uraian Harga
Papan Reklame Rp.200.000
Peralatan Masak Rp.300.000
Peralatan kantor Rp.200.000
Jumlah Rp.700.000

6.3 Kebutuhan pembiayaan/modal kerja

Uraian Harga
Bahan baku Rp. 1.000.000
Bensin Rp.750.000
jumlah Rp.1.500.000

6.4 Analisis biaya tetap

Uraian Harga
Gaji karyawan Rp.1.500.000
Biaya pemasaran Rp.750.000
jumlah Rp.2.250.000

Page
15

Anda mungkin juga menyukai