Anda di halaman 1dari 2

GLASGOW COMA SCALE

(GCS)
E : Eye opening, respon buka mata
 4 : Spontan
 3 : Terhadap suara
 2 : Terhadap nyeri
 1 : Tidak ada

M : Respon motorik terbaik


 6 : Ikut perintah
 5 : Melokalisir nyeri
 4 : Fleksi normal (menarik anggota tubuh yang dirangsang)
 3 : Fleksi Abnormal (dekortikasi)
 2 : Ekstensi abnormal (deserebrasi)
 1 : Tidak ada

V : Respon vrbal
 5 : Berorientasi baik
 4 : Berbicara ngacau
 3 : Kata-kata tidak teratur
 2 : Suara tidak jelas
 1 : Tidak ada
YANG DAPAT MENANDA TANGANI PERSETUJUAN OPERASI ADALAH :

a. Keluarga dekat adalah suami atau istri, ayah atau ibu kandung, anak-anak
kandung, saudara-saudara kandung.
 Ayah :
 Ayah kandung
 Termasuk ayah adalah ayah angkat yang ditetapkan berdasarkan
penetapan pengadilan.
 Ibu
 Ibu kandung
 Termasuk ibu adalah yang ibu angkat yang ditetapkan berdasarkan
penetapan pengadilan atau berdasarkan hokum adat
 Suami
 Seorang laki-laki yang dalam ikatan perkawinan dengan seorang
berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku
 Istri
 Seorang perempuan yang dalam ikatan perkawinan dengan seorang
laki-laki berdasarkan perundang-undangan yang berlaku
 Apabila yang bersangkutan mempunyai lebih dari 1 (satu) istri
persetujuan/penolakan dapat dilakukan oleh salah satu dari mereka
b. Wali adalah orang yang menurut hokum menggantikan orang lain yang belum
dewasa untuk mewakilinya dalam melakukan perbuatan hokum, atau oranag yang
menurut hokum menggantikan kedudukan orang
c. Induk semang adalah orang yang berkewajiban untuk mengawasi serta ikut

Anda mungkin juga menyukai