Anda di halaman 1dari 1

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

PERMINTAAN DARAH KASUS EMERGENSI


No Dokumen: No Revisi: Halaman:

LOGO Tanggal Terbit Ditetapkan Oleh :


Kepala Puskesmas XXX

dr.ABCAD
Pembina tk I
Standar Prosedur
Nip..........................
Operasional

1. Pengertian Permintaan darah kasus emergensi adalah tindakan untuk


memperoleh dan memenuhi kebutuhan darah atau komponen
darah pada pasien kasus emergensi
2. Tujuan Terpenuhi kebutuhan darah atau komponen darah pada pasien
kasus emergensi
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas nomor .............., tentang Kebijakan
Pelayanan darah di Puskesmas XXX)

4. Prosedur
1. Memasang kanul IV, ambil sampel darah untuk uji
kecocokan
2. Pasang infus IV dengan cairan normal salin
menggunankan tranfusi set.
3. Memberi label sampel darah dengan jelas dan melengkapi
blangko permintaan darah dengan identitas yang jelas,
yaitu nama pasien, dan nomor rekam medis.
4. Petugas mengkomunikasikan melalui telepon kepada
petugas PMI mengenai kebutuhan darah segera dan
menjelaskan kasus pasien jika diperlukan.
5. Petugas memberitahu petugas PMI dimana pasien dirawat.
6. Petugas membawa sampel darah dan blanko permintaan
ke PMI

Laboratorium Puskesmas, Pelayanan rawat inap puskesmas,


5. Unit terkait.
Pelayanan Gawat Darurat Puskesmas

Anda mungkin juga menyukai