Anda di halaman 1dari 2

Perawatan Metode Kanguru

Perawatan ini meniru binatang berkantong yaitu kanguru (deklarasi bagota 1988).di rs
metode asuhan kusus ini digunakan pada bayi bblr/ prematur dg melakukan kontak
langsung.Paradigma dalam pmk yaitu inkubator menyelamatkan bayi dari
kedinginan,survival rate lebih rendah dibanding pmk ( kontak kulit dg kulit)bayi pmk secara
fisiologis stabil shgg fokus pada perkembangan otak melalui stimulasi.

A. Strategi intervensi dlm developmen care:


 Irama sirkardian: taktil , visual , auditory
 Manajemen nyri: asi ,pmk,massage
 Parental involvemen
B. Hal penting dlm pmk
 Kapan saat memulai pmk
 Berapa lama pmk dlm sehari
 Sampai kapan pmk dilakukan
Syarat bayi dapat dilakukan pmk: kondisi bayi stabil crt< 3 dtk,rr 40-60 x/ mnt
Ibu atau keluarga bersedia melakukan pmk.
Syarat ibu bisa pmk: sehat ,ada kemauan, percaya diri, ada waktu penuh untuk
bayi, ada dukungan klg dan masyarakat.

C. Jenis pmk
1. Intermitten
Dilakukan meski bayi mendapat bantuan kusus dlm perawatan seperti oksigen
,infus sonde
2. Continue
Dilakukan untuk meningkatkan kemampuan ibu dan bayi, yaitu meningkatkan
BB bayi ,meningkatkan kemampuan ibu merawat BBLR.
D. Manfaat pmk
1. Untuk bayi
Menghangatkan bayi
Menstabilkan ttv bayi
Meningkatkan durasi tidur bayi
Mengurangi tangisan dan kalori bayi
Meningkatkan BB dan perkembangan otak
Meningkatkan emosional bayi dan ibu
2. Untuk ibu
Mengurangi rasa stres
Meningkatkan hubungan emosional ibu dan bayi
Mempermudah pemberian asi
Ibu dan klg merasa puas karena ikut berperan dlm perawatan d RS.
E. Komponen pmk
1. Posisi(kanguru position)
2. Nutrisi (kanguru nutrition)
3. Pemulangan (kanguru discharge)
4. Dukungan (kanguru suport)

Anda mungkin juga menyukai