Anda di halaman 1dari 2

PENJARINGAN SUSPEK TB PARU

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP Tanggal Efektif : 01 AGUSTUS 2016
Halaman :

r
PUSKESMAS
dr. Munarto Tri Cabana
DEMAK I
NIP.197104262003121003

1. Pengertian Penjaringan suspek TBC adalah kegiatan memastikan bahwa menderita


TBC
2. Tujuan Untuk mendapatkan kasus TBC Baru.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Demak I tentang Jenis-jenis
Pelayanan di Puskesmas Nomor :
4. Referensi Pedoman Nasional Penanggulangan TBC, cetakan ke-3 Depkes RI Tahun
2015
5. Prosedur 1. Petugas melakukan anamnese.
2. Petugas melakukan pemeriksaan fisik.
3. Petugas menimbang berat badan (BB)
4. Petugas merujuk ke Laboratorium.
5. Petugas merujuk ke RS bila diperlukan.
6. Petugas menentukan diagnose.
7. Petugas memberikan pengobatan sesuai Protap TBC bila positif TBC.
8. Petugas memberikan pengobatan sesuai dengan diagnosis bila bukan
TBC.
9. Petugas mencatat pada Buku Register TB 01.
10. Petugas mencatat pada Rekam Medis / Status Penderita TB 0.

6. Unit Terkait a. BP Umum


b. Petugas P2P
c. Petugas Laboratorium
d. Rumah Sakit Rujukan

7. Rekaman Historis

DIBERLAKUKAN
NO HALAMAN YANG DIRUBAH PERUBAHAN
TANGGAL
PENJARINGAN SUSPEK TB PARU
No. Dokumen :
DAFTAR No. Revisi :
TILIK Tanggal Terbit :
Halaman :
r
PUSKESMAS dr. Munarto Tri Cabana
DEMAK I NIP.197104262003121003

Unit : P2P
Nama Petugas :
Tanggal Pelaksanaan :

TIDAK
NO. KEGIATAN YA TIDAK
BERLAKU
1. Apakah petugas melakukan Anamnesa
2. Apakah petugas melakukan pemeriksaan fisik
3. Apakah menimbang Berat Badan (BB)
4. Apakah petugas merujuk ke Laboratorium
5. Apakah petugas merujuk ke RS bila diperlukan
6. Apakah petugas menentukan Diagnosa
7. Apakah petugas memberikan pengobatan sesuai Protap TBC
bila positif TBC
8. Apakah petugas memberikan pengobatan sesuai diagnosis bila
bukan TBC
9. Apakah petugas mencatat pada Buku Register TB 01, bila
positif TBC
10. Apakah petugas mencatat pada Rekam Medis / Status
Penderita
Jumlah

Compliance Rate (CR) ……… %

Demak, ………………..
Pelaksana,

……………………………

Anda mungkin juga menyukai