Anda di halaman 1dari 3

PANDUAN PRAKTIK KLINIS (PPK)

TATA LAKSANA KASUS


RS SANSANI
2018 – 2020

Pre Eklamsi Berat (ICD 10 : O14.1)

1. Pengertian ( Definisi ) Timbulnyanya hipertensi disertai proteinuri akibat kehamilan dengan


tekanan darah sistole lebih atau sama dengan 160 mmHg dan tekanan
darah diastole lebih atau sama dengan 110 mmHg

2. Anamnesis 1. Kehamilan diatas 20 minggu berdasar HPHT


2. Keluhan adanya pusing, nyeri kepala, bengkak tungkai bawah
kadang disertai mual dan muntah, penglihatan kabur

3. PemeriksaanFisik 1. Pemeriksaan umum tanda vital : tekanan darah 160/110 mmHg


2. Pemeriksaan obstetrik luar : Leopold I - IV
3. PDV, dilakukan atas indikasi

4. Kriteria Diagnosis 1. Tekanan darah 160/110 mmHg


2. Edema tungkai bawah
3. Proteinuria +++ atau lebih dari 5gr/24jam
4. Oliguria
5. Tanda-tanda pertumbuhan janin intra uterin yang terhambat

5. Diaknosa Kerja Pre Eklamsi Berat (ICD 10: O14.1)

Hipertensi menahun (ICD 10: I.10)


6. Diaknosa Banding Kelainan ginjal (ICD 10: )
Epilepsi (ICD 10: G40.9)

7. PemeriksaanPenunjang 1. Lab. Darah rutin (ICD 9 CM: )


2. Lab. Urine Lengkap (ICD 9 CM: )
3. Asam Urat Darah (ICD 9 CM: )
4. CT, BT, trombosit, GDS (ICD 9 CM: )
5. Lab. Tes Fungsi Hati (ICD 9 CM: )
6. Lab. Tes Fungsi Ginjal (ICD 9 CM: )
7. Ultra Sonografi (ICD 9 CM: )
8. Terapi Pengobatan medisinal
1. Anti kejang: MgSO4 40% 4gram IM tiap 6jam selama 24jam, bila
gagal dilanjutkan langkah 4
2. Anti hipertensi: Nifedipin 10 mg, 3 X 1 tab/hari selama 3 hari
Metildopa 250 mg, 3 X 1 tab/hari selama 3 hari
3. Lain-lain: Paracetamol 500 mg, 2 X 1 tab bila suhu di atas 38,5 C
Dexamethason amp II/12 jam IV selama 2 hari
Penanganan Obstetri
4. Aktif: Seksio sesar
a. Ibu: kehamilan di atas 37 mgg
Tanda gejala impending eklamsi
Gagal pengobatan medisinal 24 jam
b. Janin: tanda gawat janin
Tanda PJT/IUGR
c. Laboratorium: HELLP SYNDROM
5. Konservatif: penanganan medisinalis.
Kehamilan kurang dari 37 mgg

9. Edukasi 1. Motivasi penggunaaan alat kontrasepsi pasca persalinan (Keluarga


(Hospital Health Berencana)
Promotion) 2. ......
Ad vitam : dubia
10.Prognosis Ad samationam: dubia
Ad fungsionam : dubia
11.Tingkat Evidens IV

12.Tingkat Rekomendasi C

1. Dr. Budi, Sp.OG


2. Dr.Alia,Sp.OG
13. Penelaah Kritis
3. Dr.Ichsan,Sp.OG

Pasien Pre Eklamsi Berat teratasi dengan terminasi kehamilan dalam


14. Indikator Medis perawatan 7 hari.

Target:
80% Pasien Pre Eklamsi Berat teratasi dengan terminasi kehamilan
dalam perawatan 7 hari.
15. Kepustakaan Cara penulisan secara Vancouver
Pelayanan Kesehatan Maternal-Neonatal (Buku Acuan Nasional)

Anda mungkin juga menyukai