Anda di halaman 1dari 1

STANDART PROSEDUR OPERASIONAL (SOP)

PERSIAPAN PASIEN OPERASI

Departemen DitetapkanOleh
DirekturUtama RS. Airlangga
Medis
No. Dokumen RevisiKe
0 0
Tgl. Terbit Halaman

dr. Henny Hendarjono Sp.OG.(K)


Pengertian
Melakukan persiapan sebelum dilakukan operasi, mulai dari pasien, surat persetujuan operasi, hasil laboratorium,
diet, rekam medis pasien, obat dan alat yang diperlukan.
Tujuan
1. Untuk kelancaran dan keselamatan pelaksanaan operasi.
2. Untuk menghindari pembatalan operasi karena kurangnya persiapan.
3. Untuk menghindari adanya tuntutan dari pasien / keluarga pasien di kemudian hari.
Kebijakan
1. UU No. 23 tahun 1992 tentang kesehatan.
2. SK Menkes no. 1333 tahun 1999 tentang penerapan standar pelayanan RS.
Prosedur
A. Sasaran :
1. Pasien operasi cito
2. Pasien operasi urgen
3. Pasien operasi elektif

B. Rincian Tugas
Apabila sudah dipastikan hari pelaksanaan operasi persiapan yang harus dilakukan sehari sebelum operasi
(H-1) :
1. Siapkan formulir persetujuan operasi, anastesi.
2. Periksa kelengkapan rekam medis (hasil laboratorium, dll)
3. Penjelasan pada penferita dan keluarga tentang jadwal puasa yang harus dilakukan dan diber tahu
akibatnya bila tidak puasa.
4. Penderita harus mandi bersih (perhiasan harus dilepas, tidak boleh memakai cat kuku dan kosmetik )
5. Lakukan tindakan medis (pasang infus, skin test antibiotik dll)
6. Lakukan pencukuran rambut/skiren pada area operasi
7. Pasien memakai baju pasien operasi
8. Catatan pada status tentang :
- Obat yang diberikan
- Keadaan umum pasien (gcs, vital sign)

Unit Terkait
1. Instalasi Gawat Darurat
2. Instalasi rawat inap

Anda mungkin juga menyukai