Anda di halaman 1dari 4

BAB III

METODE PRAKTIKUM

3.1. Waktu dan Tempat Praktikum

Praktikum ini dilaksanakan pada hari sabtu 24 Maret pukul 13.00

WITA sampai selesai, bertempat di Laboratorium Jurusan Pendidikan Kimia,

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Halu Oleo, Kendari.

3.2. Alat dan Bahan

Alat-alat yang digunakan yaitu gelas kimia 250 mL, pipet tetes, botol

semprot, tabung reaksi, dan batang pengaduk, gegep dan pemanas.

Bahan-bahan yang digunakan antara lain, asam asetat 1 M, NaOH 0,1

M, HCl 0,1 M, reagen biuret, dan aquades, Tahu, Putih telur, kulit ikan bandeng

dan pati

3.3. Prosedur Kerja

3.3.1. Uji Koagulasi

Ditambahkan masing-masing 2 tetes asam asetat 1 M di dalam 5 ml

Larutan putih telur, tahu, pati dan kulit ikan bandeng dalam tabung reaksi.

Kemudian larutan dipanaskan selama 5 menit dalam air mendidih. Selanjutnya

masing-masing endapannya diambil menggunkan batang pengaduk. lalu diuji

kelarutan endapan di dalam air. Selanjutnya di tambahkan juga masing-masing 2

tetes NaOH 1 M di dalam 5 ml Larutan putih telur, tahu, pati dan kulit ikan
bandeng dalam tabung reaksi. Kemudian larutan dipanaskan selama 5 menit

dalam air mendidih. Selanjutnya masing-masing endapannya diambil

menggunkan batang pengaduk. lalu diuji kelarutan endapan di dalam air.

3.3.2. Denaturasi Protein

Dimasukkan masing-masing 5 mL larutan putih telur dalam tabung I,

tahu dalam tabung II dan kulit ikan bandeng dalam tabung III dan pati dalam

tabung IV. kemudian masing-masing dimasukkan 1 mL HCl 0,1 M. Dididihkan

selama 15 menit.

3.3.3. Uji Warna Protein

3.3.3.1. Uji Biuret

Diambil masing-masing 3 ml larutan putih telur, tahu, kulit ikan

bandeng dan pati kemudian ditambahkan 1 ml NaOH 40%. Selanjutnya

ditambahkan bertetes-tetes larutan CuSO4 0,5% sehingga terjadi warna merah

muda atau ungu. Intensitas warna menunjukkan jumlah ikatan peptide dalam

sampel.

3.3.3.2. Uji Ninhidrin

Diambil masing-masing 1 mL larutan putih telur, tahu, kulit ikan dan

pati, kemudian ditambahkan 10 tetes larutan Ninhidrin 0,2%. Selanjutnya


dipanaskan campuran pada suhu 100oC selama 10 menit. Diamati perubahan

warna yang terjadi.

4.1. Data Hasil pengamatan

a. hasil pengamatan uji warna

Uji Tabung 1 tabung 2 Tabung 3 Tabung 4


(Telur) (Tahu) (pati) (Udang)
preaksi Kuning tidak ada Tidak ada Coklat
nenhidrin pudar(keruh) perubahan perubahan
Ungu tua ungu mudah tidak trjadi Bening
endapan putih perubahan
Uji biuret Kuning bening Putih bening
Ungu tua Biru muda Biru muda Ungu muda

b. hasil pengamatan uji koagulasi

Uji Tabung 1 tabung 2 Tabung 3 Tabung 4


(Telur) (Tahu) (pati) (Udang)
Penambahan Kuning mada Bening Putih Bening
10 tetes
CH3COOH
0,1 M
Setelah putih bening,tidak Keruh bening ada
pemanasan terdapat terdapat endapan
(15 menit) endapan endapan coklat muda
berupa jel

c. hasil pengamatan Uji denaturasi

Uji Tabung 1 tabung 2 Tabung 3 Tabung 4


(Telur) (Tahu) (pati) (Udang)
Penambahan Kuning Bening putuh Bening
20 tetes HCl
1M
Setelah Putih susuh Bening Bening Bening
pemanasan terdapat terdapat terdapat terdapat
(15 menit) endapan endapan putih endapan putih endapan
kuning orange

Anda mungkin juga menyukai