Anda di halaman 1dari 1

Halo, Kemungkinan rasa mengganjal di tenggorokan tersebut disebabkan oleh :

Corpus alienum/benda asing yang tersangkut (misalnya duri/tulang ikan,dll)

Faringitis (radang tenggorokan)

Tonsilitis (amandel)

Alergi

Refluks dari asam lambung

dan lain-lain

Perbanyak minum air mineral. Hindari terlambat makan serta konsumsi makanan yang dapat
mengiritasi (misalnya terlalu pedas dan panas,minuman bersoda,alkohol,dll). Hindari asap rokok.
Kumur menggunakan air garam yang hangat. Namun kemungkinan penyebab yang telah saya
sebutkan di atas merupakan dugaan semata, untuk memastikannya sebaiknya diperiksakan
langsung ke dokter umum atau dokter spesialis THT agar dapat diperiksa menggunakan alat
medis (laringoskop) dan diketahui penyebabnya untuk kemudian diobati. Artikel mengenai nyeri
tenggorokan dapat dibaca di bawah ini : Sakit Tenggorokan Salam, dr.Debby Phanggestu

By: dr. Debby Phanggestu

Anda mungkin juga menyukai

  • Asthma Attack
    Asthma Attack
    Dokumen29 halaman
    Asthma Attack
    bobfaisal
    Belum ada peringkat
  • Callusor
    Callusor
    Dokumen3 halaman
    Callusor
    bobfaisal
    Belum ada peringkat
  • Calci Trol
    Calci Trol
    Dokumen4 halaman
    Calci Trol
    bobfaisal
    Belum ada peringkat
  • Heloma
    Heloma
    Dokumen3 halaman
    Heloma
    bobfaisal
    Belum ada peringkat
  • Idai
    Idai
    Dokumen4 halaman
    Idai
    bobfaisal
    Belum ada peringkat
  • Kolestoma
    Kolestoma
    Dokumen4 halaman
    Kolestoma
    bobfaisal
    Belum ada peringkat