Anda di halaman 1dari 3

Tutorial Settingan Modem Fiber Huawei HG8245A

Penulis Telkom Diterbitkan 6:19 AM


TAGS
INDIHOME
TIPS & TRICK

Settingan Internet Modem Huawei HG8245A


Untuk penyettingan modem Huwei HG8245A cukup rumit karna sangat berbeda dengan
penyettingan modem ADSL. Modem Huawei HG8245A Fiber biasanya di gunakan oleh
Telkom Indonesia.

Bagi sobat yang berlangganan Indihome yang tanpa sengaja mereset modem tersebut mungkin
artikel ini sangat berguna, agar tidak terlalu lama menunggu petugas Telkom kalau melaporkan
gangguan, sobat dapat melakukan penyettingan modem secara sendiri.
Sebelum melakukan penyetingan terlebih dahulu sobat harus memiliki nomor internet dan
password internet yang di berikan oleh Telkom. Biasanya ada pada berita acara installasi yang
di berikan petugas saat pemasangan jaringan Indihome di rumah sobat. Atau sobat juga
bisa menghubungi 147 untuk meminta nomor internet dan password internet. Jika telah
memilikinya mari kita lanjut ke tahap teknis :

Pertama buka web browser, lalu ketik Ip modem 192.168.100.1 untuk akses ke settingan modem

Muncul form login dan masukan user dan password :

Account : telecomadmin
Password : admintelecom

Atau

Account : Support
Password : theworldinyourhand

Setelah itu kita akan masuk ke dalam menu konfigurasinya, dan samakan settinganya seperti
gambar berikut :
Setelah itu klik Apply pada bagian bawah.

Pada bagian nomor 6 masukkan nomor internet dan password internet yang diberikan oleh pihak
Telkom. Jangan lupa menambahkan @telkom.net di belakang nomor internet. Cukup mudah di
mengerti kan sobat gambarnya.

Settingan Telepon/Voice Modem Huawei HG8245A


1. Klik "Menu Voice"

2. Lalu samakan settingan seperti gambar berikut :

Jangan lupa untuk menambahkan @telekom.net.id dan untuk password telepon dapat
diminta terlebih dahulu ke pihak Telkom. Harap disesuaikan kode telepon di wilayah
sobat.

3. Lalu "Klik Apply"


Untuk kolom-kolom lainya tidak usah di hiraukan, cukup mengisi kolom yang telah saya
tandai seperti gambar di atas.

"SEMOGA BERMANFAAT DAN TERIMAKASIH"


http://www.indihomesolution.com/2016/08/tutorial-settingan-modem-fiber-huawei.html

Anda mungkin juga menyukai