Anda di halaman 1dari 2

SKILL KOMPETENSI 1

SKILL KOMPETENSI 2
1. Penggunaan APAR
Pull, Aim, Squeeze and Sweep (PASS).
1. Tarik Segel / Tanggalkan alat keselamatan dari pemadam api
2. Pastikan alat pemadam api ditegakkan.
3. Cabut Pin / Tanggalkan alat keselamatan yang dilengkapkan yaitu kunci valve (Pen)
4. Arahkan muncung alat (Nozzle) ke pangkal api
5. Pastikan anda berada pada jarak kira-kira 1 hingga 1.5 meter dari api
6. Tekan pegangan / valve atas alat pemadam api

2. Kode Bencana
Hitam : Bom
Merah : Kebakaran
Blue : kegawatdaruratan medik
Pink : penculikan bayi
Abu-abu : mencurigakan
Ungu : evakuasi
Hijau : gempa bumi
3. Alur Pasca Pejanan

SKILL KOMPETENSI 3
1. Instrumen Nyeri
Numeric scale : Dewasa
Face scale : Anak (jika anak sudah mengerti angka)
NIPS (neonatal and infant pain scale) : neonates
CCPOT : Kritis
2. Instrumen skala resiko jatuh
Hampty dampty fall scale : Anak
Morse fall scale : dewasa
Admonson : Psikiatri
Modified time get up : rawat jalan
3. Prosedur pencegahan jatuh
1. Edukasi
2. Pemasangan gelang resiko jatuh
3. Pemasangan tanda resiko jatuh
4. Pemasangan bed plang
5. Menghindari lantai yang licin
6. Pencahayaan
7. Dekatkan bel
4. Instrument observasi
EWS (early warning score) : Dewasa
PEWS (pediatric early warning score) : Anak
MEWS (Modified Early Warning Score) : Post partum

SKILL KOMPETENSI 4

Anda mungkin juga menyukai