Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

OLEH

Cecep Iskandar NPM 16210719519

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN VOKASIONAL TEKNIK MESIN


SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (STKIP)
SEBELAS APRIL SUMEDANG
2018
SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
SEBELAS APRIL SUMEDANG
PRODI PENDIDIKAN VOKASIONAL TEKNIK MESIN
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
NO.:RPS/PVTM/MKK16530/2018 SEM: 4 SKS: 2 Revisi: 2.0 Tanggal 29 Juni 2018

PROGRAM STUDI : Pendidikan Vokasional Teknik Mesin


NAMA MATA KULIAH : K3 HK
SEMESTER :4
MATAKULIAH PRASYARAT :
DOSEN PENGAMPU :

I. DESKRIPSI MATAKULIAH
Dalam suatu sistem kerja yang akan melibatkan faktor manusia. Salah satu aspek yang harus diperhatikan dari faktor manusia di dalam suatu sistem
kerja adalah kesehatan dan keselamatan. Mata kuliah ini diberikan untuk memebekali mahasiswa tentang pentingnya aspek tersebut beserta berbagai
teknik/metode/pendekatan yang dapat digunakan untuk menjamin dan meningkatkan kesehatan dan keselamatan kerja para pekerja. Disamping itu,
diberikan juga berbagai pendekatan yang dapat digunakan untuk mencegah terjadinya kecelakaan kerja.

II. CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH


a) Mahasiswa memiliki

III. MATRIK RENCANA PEMBELAJARAN


(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
SEBELAS APRIL SUMEDANG
PRODI PENDIDIKAN VOKASIONAL TEKNIK MESIN
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
NO.:RPS/PVTM/MKK16530/2018 SEM: 4 SKS: 2 Revisi: 2.0 Tanggal 29 Juni 2018

Per
Medel/
te Bahan
Capaian Metode Pengalaman Teknik Bobot Referen
mu Kajian/pokok Indikator penialaian Waktu
pembelajaran Pembelaj Pembelajaran Penilaian Tagihan si
an Bahasan
Aran
Ke-
Prosedur
Menguasai prosedur Observasi
Merawat dan 2 x 50 1, 2, 3,
1 Mampu merawat Perawatan dan Diskusi/ perawatan dan perbaikan Kuis 10%
memperbaiki menit 4, 5.
dan memperbaiki perbaikan praktek dan mesin sepeda motor Portofolio
(OH)
mesin sepeda motor mesin sepeda pemecahan
Observasi
sesuai prosedur. motor masalah Kepala silinder - Cylinder head 2 x 50
2 Kuis 10% 1, 2, 3,
(cylender head) - Valve mechanic menit 4, 5.
Portofolio
- Torak dan
kelengkapannya
Observasi
Mampu merawat Perawatan dan Diskusi/ - Kopling manual dan 2 x 50
3 OH Mesin Kuis 10% 1, 2, 3,
dan memperbaiki perbaikan praktek dan otomatis menit 4, 5.
Portofolio
mesin sepeda motor mesin sepeda pemecahan - Transmisi manual dan
sesuai prosedur. motor masalah transmisi otomatis/CVT
Sistem bahan - Karburator Observasi 2 x 50
4 10% 1, 2, 3,
bakar - Pembersihan saringan Kuis menit 4, 5.
SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
SEBELAS APRIL SUMEDANG
PRODI PENDIDIKAN VOKASIONAL TEKNIK MESIN
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
NO.:RPS/PVTM/MKK16530/2018 SEM: 4 SKS: 2 Revisi: 2.0 Tanggal 29 Juni 2018

udara Portofolio
Observasi
Sistem bahan - Injeksi (EFI) 2 x 50
5 Kuis 10% 1, 2, 3,
bakar - Perawatan sistem injeksi menit 4, 5.
Portofolio
- Rem tromol
Observasi
- Rem cakram
5 Mampu merawat Perawatan dan Diskusi/ Sistem rem Kuis 10% 2 x 50 1, 2, 3,
- Menyetel freeplay menit 4, 5.
dan memperbaiki perbaikan praktek dan Portofolio
pengereman
casis sepeda motor casis sepeda pemecahan
- Steering handel, steering Observasi
sesuai prosedur. motor. masalah
7 Sistem kemudi head, dan steering tube. Kuis 10% 2 x 50 1, 2, 3,
menit 4, 5.
- Spooring. Portofolio
8 Ujian Tengah Semester
Observasi
- Front Suspension
9 Sistem suspensi Kuis 2 x 50 1, 2, 3,
10%
- Rear Suspension menit 4, 5.
Mampu merawat Perawatan dan Diskusi/ Portofolio
dan memperbaiki perbaikan praktek dan - Melepas, memasang, dan
casis sepeda motor casis sepeda pemecahan menyetel roda. Observasi
Sistem roda dan
10 sesuai prosedur. motor. masalah - Membongkar, Kuis 2 x 50 1, 2, 3,
10%
ban menit 4, 5.
memperbaiki, dan Portofolio
memasang ban dalam
SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
SEBELAS APRIL SUMEDANG
PRODI PENDIDIKAN VOKASIONAL TEKNIK MESIN
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
NO.:RPS/PVTM/MKK16530/2018 SEM: 4 SKS: 2 Revisi: 2.0 Tanggal 29 Juni 2018

dengan ban luar.


Observasi
- Motor stater
11 Mampu merawat Perawatan dan Motor stater Kuis 2 x 50 1, 2, 3,
10%
Diskusi/ - Merangkai sistem stater menit 4, 5.
dan memperbaiki perbaikan Portofolio
praktek dan
sistem elekrikal sistem - Memeriksa sistem
pemecahan Observasi
sepeda motor sesuai elektrikal Sistem pengapian
12 masalah Kuis 2 x 50 1, 2, 3,
10%
prosedur. sepeda motor. pengapian - Merangkai sistem menit 4, 5.
Portofolio
pengapian
- Pemeriksaan batrai Observasi
Sistem
13 - Memeriksa sistem Kuis 2 x 50 1, 2, 3,
10%
pengisian menit 4, 5.
pengapian Portofolio
- Memeriksa dan
Mampu merawat Perawatan dan
Diskusi/ merangkai lampu kepala.
dan memperbaiki perbaikan
praktek dan - Memeriksa dan
sistem elekrikal sistem
pemecahan Sistem merangkai lampu tanda Observasi
sepeda motor sesuai elektrikal
14 masalah penerangan dan belok. Kuis 2 x 50 1, 2, 3,
10%
prosedur. sepeda motor. menit 4, 5.
klakson - Memeriksa dan Portofolio
merangkai lampu rem.
- Memeriksa dan
merangkai klakson
SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
SEBELAS APRIL SUMEDANG
PRODI PENDIDIKAN VOKASIONAL TEKNIK MESIN
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
NO.:RPS/PVTM/MKK16530/2018 SEM: 4 SKS: 2 Revisi: 2.0 Tanggal 29 Juni 2018

15 Ujian Akhir Semester

IV. BOBOT PENILAIAN*)


NO ASPEK JENIS TAGIHAN NILAI MAKSIMAL BOBOT*
Kemampuan kognitif & afektif Semua tagihan diberi skor (0-100) x bobot Nilai berdasarkan akumulasi capaian skor 30%
tagihan (kolom 8) setiap tagihan
1
UTA*) 0-100 25%
UAS*) 0-100 35%
Kehadiran Hadir 100% 100 10%
Tidak hadir satu kali 90
2
Tidak hadir dua kali 80
Tidak hadir tiga kali 70

Referensi
1. anonim...........Buku Pedoman reparasi Honda, jakarta PT. Astra International INC..
2. anonim...........Buku Petunjuk perawatan Suzuki Shogun, jakarta PT. Indomobil Suzuki international Devisi R2..
3. anonim...........Pedoman Pelatihan Teknik Sepeda Motor Tingkat Dasar, jakarta PT. Indomobil Suzuki international Devisi R2
SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
SEBELAS APRIL SUMEDANG
PRODI PENDIDIKAN VOKASIONAL TEKNIK MESIN
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
NO.:RPS/PVTM/MKK16530/2018 SEM: 4 SKS: 2 Revisi: 2.0 Tanggal 29 Juni 2018

4. anonim...........Pedoman Pelatihan Teknik Sepeda Motor Tingkat Lanjut, jakarta PT. Indomobil Suzuki international Devisi R2
5. Sugand.dan kageyama k. Pedoman Perawatan Sepeda Motor, Jakarta Pradnya Paramita ,H

Sumedang, 29 Juni 2018


Mengetahui,
Kaprodi Pendidikan Vokasional Teknik Mesin Dosen,

Dadang Hafid, M.Pd. ............................................


NIDN 0417017704 NIDN .................................

Anda mungkin juga menyukai