Anda di halaman 1dari 4

REFERAT

TRAUMA MAKSILOFASIAL

Pembimbing :

Dr. dr. Koernia Swa Oetomo, Sp.B (K)-Trauma, FINACS, FICS

Oleh :

Kirana Lazuardi Fisdaus


NIM 201720401011114
Anita Fitri Puspasari
NIM 201720401011093

SMF ILMU BEDAH


RSU HAJI SURABAYA
FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
2018
LEMBAR PENGESAHAN

Referat SMF Ilmu Bedah dengan judul “Trauma Maksilofasial” yang disusun
oleh: Kirana Lazuardi Fisdaus (NIM 201720401011114), Anita Fitri
Puspasari (NIM 201720401011093), Telah disetujui dan dipresentasikan pada
Maret 2018 di RSU Haji Surabaya

Mengetahui,

Pembimbing

Dr. dr. Koernia Swa Oetomo, Sp.B (K)-Trauma, FINACS, FICS

ii
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.


Alhamdulillahirabbil’alamin, puji syukur penulis panjatkan kehadiran
Allah SWT karena atas rahmat dan hidayah-Nya, penulisan referat ini dapat
diselesaikan dengan baik. Shalawat serta salam selalu tercurahkan kepada
Rasulullah SAW, keluarga, para sahabat dan pengikut beliau hingga akhir zaman.
Referat yang berjudul “Trauma Maksilofasial” ini diajukan untuk
memenuhi salah satu syarat kelulusan program pendidikan profesi dokter pada
Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang yang dilaksanakan di
RSU Haji Surabaya.
Pada kesempatan ini, penulis menyampaikan terima kasih sebesar-
besarnya kepada Dr. dr. Koernia Swa Oetomo, Sp.B (K)-Trauma, FINACS, FICS,
yang selalu membimbing dan memberikan saran pada penulisan referat ini.
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa “tak ada gading yang tak retak”
sehingga penulis sangat mengharapkan kritik dan saran dari berbagai pihak untuk
melengkapi referat ini. Semoga referat ini sebagai suatu karya tulis yang dapat
bermanfaat bagi semua pihak. Amin Yaa Robbal ‘Alamin.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Surabaya, Maret 2018

Penulis

DAFTAR ISI
LEMBAR PENGESAHAN......................................................................................................i

iii
RSU HAJI SURABAYA..........................................................................................................i

KATA PENGANTAR............................................................................................................iii

iv

Anda mungkin juga menyukai