Anda di halaman 1dari 14

Tugas Geomorfologi

Ghazy Anthracit
101216075
GL 1
B

A
Pola Kelurusan dengan orientasi arah NW-SE.
Dip pada arah NE
A

B
Terdapat perbedaan elevasi karena adanya
pengangkatan dari horst sesar normal.
Terdapat struktur lainnya yaitu lipatan
B

A
Terdapat perlipatan antiklin dan sinklin. Dan
kemungkinan terdapat tinggian yang terbentuk
dari sisa erosi
B

Terdapat perlipatan yang terbentuk


karena gaya yang berasal dari NE dan SW
B

A
Terdapat tinggian yang terbentuk karena sesar
naik.
Dan adanya kelurusan – kelurusan yang
terbentuk dengan pola NW-SE
B

A
Terdapat sesar stike-slip dengan arah sinistral.
Beserta struktur pengikutnya seperti lipatan dan
adanya bentukan seperti pull apart basin yang akan
terbentuk.

Anda mungkin juga menyukai