Anda di halaman 1dari 2

YAYASAN ALKHAIRAAT

SAYYID IDRUS BIN SALIM ALDJUFRIE


RUMAH SAKIT UMUM SIS ALDJUFRIE
PALU – SULAWESI TENGAH
JL. SIS - ALJUFRI NO. 72 PALU  (0451) 456925 – 426575

URAIAN TUGAS
RUANG KAMAR BERSALIN
RSU SIS ALDJUFRIE PALU

JABATAN BIDAN

1. Bertanggung jawab atas kelengkapan dokumentasi asuhan


kebidanan.
2. Bertanggung jawab kepada koordinator ruang dalam
memberikan asuhan kebidanan kepada pasien
3. Bertanggung jawab dalam menjaga kebersihan alat dan
lingkungan tempat kerjannya
TANGGUNG JAWAB 4. Bertanggung jawab untuk memberikan edukasi kepada pasien
dan keluargannya
5. Bertanggungjawab melaporkan semua kejadian tidak
diharapkan yang ditemui
6. Bertanggung jawab melakukan budaya kerja yang ada di unit
kerja
7. Bertanggung jawab terhadap keselamatan pasien.

1. Berwewenang memberikan asuhan kebidanan kepada pasien


dan keluargannya serta mendokumentasikannya
2. Berwewenang melakukan tindakan kebidanan sesuai
WEWENANG kompetensinya
3. Berwewenang melaporkan setiap kejadian tidak diharapkan
yang ditemui kepada koordinator ruang
4. Berwewenang melakukan asuhan kebidanan secara mandiri

TUGAS POKOK URAIAN TUGAS

1.1 Menerima pasien baru

1.2. Melakukan anamnese tentang riwayat kesehatan pasien dan


keluarga
1. Melakukan pengkajian 1.3. Melakukan pemeriksaan fisik
dan orientasi pasien 1.4. Mengorientasikan pada pasien atau keluarga tentang
fasilitas dan lingkungan kebidanan
1.5. Melaporkan hasil pengkajian pada dokter

*rsu.sis.aljufri@gmail.com *
YAYASAN ALKHAIRAAT
SAYYID IDRUS BIN SALIM ALDJUFRIE
RUMAH SAKIT UMUM SIS ALDJUFRIE
PALU – SULAWESI TENGAH
JL. SIS - ALJUFRI NO. 72 PALU  (0451) 456925 – 426575

2. Melakukan perumusan 2.1.Membuat diagnosa sesuai diagnosa nomenklatur


diagnosa atau masalah 2.2.Merumuskan masalah sesuai kondisi klien
kebidanan
2.3.Dapat menyelesaikan dengan manajemen asuhan kebidanan

3. Melakukan perencanaan 3.1 Merencanakan asuhan kebidanan yang akan dilakukan


pemberian asuhan berdasarkan prioritas ancaman kondisi klien
kebidanan 3.2 Memberikan antisipasi sesuai kebutuhan
3.3 Melakukan konfirmasi kepada tim tentang rencana asuhan
yang akan dilakukan

4. Melakukan implementasi 4.1 Melibatkan pasien atau keluarga dalam stiap asuhan kebidanan
4.2 Memperhatikan privacy pasien
4.3 Menggunakan sumber daya,sarana dan fasilitas yang ada
4.4 Melakukan semua asuhan sesuai prosedur

5. Melakukan Evaluasi 5.1.Menilai setiap asuhan kebidanan yang telah diberikan

5.2.Melakukan evaluasi sesuai standar

*rsu.sis.aljufri@gmail.com *

Anda mungkin juga menyukai