Anda di halaman 1dari 7

Analisis Penerapan Model Pembelajaran

PENENTUAN MODEL PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Teknologi Dasar Otomotif


Kelas :X

Model
No. Kompetensi Dasar Analisis KD
Pembelajaran
1 Mengklasifikasi Alat
3.2 KD. 3.2 Menitikberatkan Discovery
Pemadam
. Api Ringan Learning
pada pemahaman
(APAR)
1
1 pengetahuan konseptual
dan prosedural
4.2 KD 4.2 pernyataan KD 4
2 Menerapkanpenggunaan
pada taksonomi
Alat Pemadam Api Ringan
(APAR) keterampilan kongkret
pada gradasi
membiasakan gerakan
atau manipulasi
Matriks Perancah Pemaduan Sintak Pembelajaran Saintifik
pada Mapel Pemeliharaan Teknologi Dasar Otomotif

KI-3 (Pengetahuan) : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan
metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik Kendaraan Ringan Otomotif. Pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan
kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi
diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI-4 (Keterampilan) : Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta
memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Teknik Kendaraan Ringan Otomotif. Menampilkan kinerja di bawah
bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.

Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif,
komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah
konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung.
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Sintaksis Proses Berfikir Ilmiah (Saintifik)


Kompetensi Tujuan model
IPK Mengumpulkan Mengomuni-
Dasar Discovery Mengamati Menanya Menalar
Informasi kasikan
Learning
3.2 Mengklasifikasi • Menjelaskan sifat- • Setelah berdiskusi 1. Pemberian • Guru meminta
Alat Pemadam Api sifat api dan menggali stimulus peserta didik untuk
Ringan (APAR) informasi, peserta terhadap melihat berbagai jenis
• Menjelaskan cara didik akan dapat : peserta didik. sifat-sifat api cara
mencegah terjadinya mencegah terjadinya
api Menjelaskan sifat- api dan jeni APAR
sifat api dengan melalui bahan
• Memahami Jenis- santun tayangan
jenis alat pemadam • Guru menugaskan
kebakaran • Setelah berdiskusi peserta didik
dan menggali membaca buku untuk
informasi, peserta meng identifikasi
didik akan dapat : berbagai jenis sifat-
sifat api cara
Menjelaskan cara mencegah terjadinya
mencegah api dan jenis APAR
terjadinya api • Peserta didik melihat
dengan percaya diri bahan tayang yang
disajikan oleh Guru
• Setelah berdiskusi • Peserta didik
dan menggali membaca buku
informasi, peserta berkaitan dengan
didik akan dapat : Perlengkapan
pemadam kebakaran
a. Memahami • Peserta didik
pemadam berdiskusi tentang
kebakaran yang berbagai jenis sifat-
berisi air sifat api cara
mencegah terjadinya
b. Memahami api dan jeni APAR
pemadam • Peserta didik
Kebakaran yang mengidentifikasi jenis
berisi Karbon sifat-sifat api
Dioksida (CO2) • Peserta didik
menentukan jenis
c. Memahami APAR yang sesuai
pemadam untuk memadamkan
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Sintaksis Proses Berfikir Ilmiah (Saintifik)


Kompetensi Tujuan model
IPK Mengumpulkan Mengomuni-
Dasar Discovery Mengamati Menanya Menalar
Informasi kasikan
Learning
Kebakaran yang api
berisi Busa
c. Memahami
pemadam
Kebakaran yang
berisi Tepung Kering
• Mengklasifikasi • Setelah berdiskusi 2. Identifikasi •Guru menugaskan
jenis kebakaran dan menggali masalah Peserta didik untuk
informasi, peserta menentukanjenis
• memahami didik akan dapat : kebakaran berdasarkan
prosedur dan metode Permennaker
penggunaan alat mengklasifikasi jenis No.:04/MEN/1980
pemadam kebakaran kebakaran Berdasar
Permennaker No.: •Peserta didik
04/MEN/1980 mengidentifikasi sumber-
dengan percaya diri sumber api penyebab
kebakaran
• Setelah berdiskusi
dan menggali •Peserta didik membaca
informasi, peserta buku atau sumber lain
didik akan dapat : untuk mendapatkan
informasi tentang jenis
Dapat memahami kebakaran
prosedur dan
metode penggunaan •Berdasarkan hasil
alat pemadam membaca buku dan
kebakaran diskusi Peserta didik
merumuskan hal-hal apa
saja yang harus
diperhatikan dalam
menentukan jenis
kebakaran.

•Guru meminta Peserta


didik untuk menentukan
prosedur prosedur dan
metode menggunakan
APAR sesuai aturan
melalui buku siswa dan
hasil diskusi

•Peserta didik menggali


informasi tentang
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Sintaksis Proses Berfikir Ilmiah (Saintifik)


Kompetensi Tujuan model
IPK Mengumpulkan Mengomuni-
Dasar Discovery Mengamati Menanya Menalar
Informasi kasikan
Learning
prosedur dan metode
menggukan APAR

•Peserta didik berdiskusi


menentukan prosedur
dan metode menggukan
APAR

•Peserta didik
menyampaikan pada
kelompok lain dan
menanggapinya
berkaitan prosedur dan
metode menggukan
APAR
4.2 Menerapkan • Mengidentifikasi • Disediakan bahan- 3. Pengumpulan • Guru meminta Peserta
penggunaan potensi penyebab bahan yang dapat data didik untuk mencoba
Alat Pemadam kebakaran menyebabkan membuat api dengan
Api Ringan • Melakukan upaya kebakaran, peserta bahan-bahan yang dapat
(APAR) pemadaman didik menyebabkan kebakaran
kebakaran dini mengidentifikasi dan melakukan langkah
bahan penyebab memadamkan api
kebakaran dengan dengan APAR sebagai
percaya diri pembuktian rumusan
masalah/hipotesis
• Melakukan
simulasi kebakaran, • Peserta didik mencoba
peserta didik membuat api sesuai
melakukan upaya dengan bahan yang
pemadaman sudah disediakan
kebakaran sesuai
prosedur dengan • Peserta didik mencoba
percaya diri memadamkan api
menggunakan APAR
yang sesuai dengan
jenis kebakaran sebagai
pembuktian rumusan
masalah/hipo
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Sintaksis Proses Berfikir Ilmiah (Saintifik)


Kompetensi Tujuan model
IPK Mengumpulkan Mengomuni-
Dasar Discovery Mengamati Menanya Menalar
Informasi kasikan
Learning
4. Pembuktian • Guru menugaskan
peserta didik untuk
menilai hasil
identifikasi bahan
penyebab kebakaran
dengan menggunakan
format penilaian

• Peserta didik menilai


hasil identifikasi bahan
penyebab kebakaran

• Peserta didik
menugaskan kepada
siswa untuk
memadamkan api
berdasarkan perintah

• Peserta didik
memadamkan
5. Menarik • Guru menugaskan
kesimpulan/ peserta didik untuk
generalisasi menyajikan hasil
identifikasi

• Peserta didik
membuat bahan
presentasi tentang
sumber-sumber
kebakaran dalam
bentuk PPT.

• Peserta didik
menyajikan tentang
sumber-sumber
kebakaran.

• Peserta didik lain


memberikan
tanggapan terhadap
presentasi

• Peserta didik
menerima tanggapan
Analisis Penerapan Model Pembelajaran

Sintaksis Proses Berfikir Ilmiah (Saintifik)


Kompetensi Tujuan model
IPK Mengumpulkan Mengomuni-
Dasar Discovery Mengamati Menanya Menalar
Informasi kasikan
Learning
dari siswa lain dan
guru

• Peserta didik
memperbaiki hasil
presentasi dan
membuat simpulan

Catatan:
Hasil pemaduan model pembelajaran dan proses berpikir ilmiah (saintifik) digunakan dalam penyusunan RPP khususnya pada perumusan kegiatan
inti pembelajaran.

Anda mungkin juga menyukai