Anda di halaman 1dari 15

Hal-hal yang perlu diperhatikan :

DATANGLAH SEBELUM IBADAH DIMULAI /


TEPAT WAKTU

BERDOA DAN BACA ALKITAB SECARA


PRIBADI SEBELUM IBADAH DIMULAI

JAGALAH KETERTIBAN, KEBERSIHAN


DAN KEINDAHAN

HANDPHONE HARAP DIMATIKAN /


SILENT SAAT IBADAH BERLANGSUNG

ATAS NAMA PANITIA PEMBANGUNAN


MENYAMPAIKAN PERMOHONAN MAAF
ATAS KEBERADAAN BAHAN
MATERIAL DI LINGKUNGAN
PEMBANGUNAN GEREJA DAN BILA
ADA SARAN , PENDAPAT, MASUKKAN
MENGENAI PEMBANGUNAN GEREJA
DAPAT MENGHUBUNGI PANITIA .
Contact Person :
Ketua Panitia 081340638993

WARTA JEMAAT INI HARAP DIBAWA PULANG

2|Warta GMIM Yesus Memberkati Citraland


1. Komisi Pelayanan Doa dan Penginjilan :
Setiap hari Sabtu subuh jam 06:00 dilaksanakan Sabtu Berdoa di Ruang
Rapat. Sangat diharapkan kehadiran seluruh Jemaat GMIM Yesus
Memberkati Citraland.
2. Komisi Kesehatan :
Setiap hari Sabtu jam 07:30 dilaksanakan senam Jantung Sehat di Taman
Getsemani.
3. Petugas Ibadah :

IBADAH MINGGU
Minggu, 15 Oktober 2017
(09:00)
KHADIM Pdt. Samson Frederik
KOORD./PEMBACA WARTA Pnt. Oktesi Raintung Runtu, SH, M.Si
KONSISTORI Pnt. Prof. Dr. Treesje Rompas Londa
PEMBACA ALKITAB Sym Prof. Dr. dr. Grace Pangemanan Kandou,
M.Kes
PENERIMA TAMU Pnt. Dra. Aneke Lumintang Rondonuwu
Pnt. Sandra Mondigir Tompodung
PIANIS Cut Meutia Ratag
KANTORIA Bpk. Rivel Kalalo
Bpk. Dr. Tommy Sumampow
OPERATOR LCD Angela Pangemanan
PADUAN SUARA Kolom 1 dan Pemuda / Remaja
PAKAIAN Batik

3|Warta GMIM Yesus Memberkati Citraland


IBADAH
KLM ARPIB/ TEMPAT IBADAH HARI/ TGL WAKTU
KOLOM
Kolom Kle. Lumpaow Kamis 12 Oktober 19.30 Wita
Komaling 2017
I PKB 19.30 Wita
Ibu Ermy Palit Rabu, 11
WKI 19.30 Wita
Waney Oktober 2017
Kolom 19.30 Wita
II PKB 19.30 Wita
WKI 19.30 Wita
Kolom 19.30 Wita
III
PKB 19.30 Wita
WKI 19.30 Wita

IBADAH
BIPRA
TEMPAT IBADAH HARI/ TGL WAKTU

Sabtu 14 Oktober
Kel. Runtu Salangka
2017

Gereja GMIM Yesus Memberkati


Citraland
Pembawa Cerita Kelas Besar: Minggu, 15
09.00 Wita
Oktober 2017
Pembawa Cerita Kelas Kecil :

4|Warta GMIM Yesus Memberkati Citraland


TUHAN MELIHAT HATI
1 Samuel 16 : 1 - 13

Kitab 1 Samuel adalah kitab peralihan, yaitu peralihan dari teokrasi kepada
kerajaan sekuler, dan kitab yang menceritakan tentang tiga tokoh istimewa :
pertama Samuel sebagai hakim terakhir, kedua Saul sebagai raja pertama Israel
dan ketiga Daud sebagai raja terbesar Israel. Amanat rohani dari kitab ini adalah
Tuhan sendirilah yang menjadi Raja yang tidak kelihatan bagi bangsa Israel.
Karena sering mendurhaka, maka Israel mendatangkan sengsara atas dirinya.
Tapi menurut mereka, hal itu adalah akibat karena mereka tidak mempunyai raja
manusia yang dapat dilihat dengan mata, seperti bangsa-bangsa sekelilingnya.
Kemudian setelah Samuel menjadi tua dan anak-anak Samuel ternyata jahat
kelakuannya, maka keadaan ini dibuat oleh Israel menjadi alas an menuntut raja
manusia. Bacalah pemilihan yang mendatangkan celaka itu sebagaimana
tercantum dalam pasal 8. Pemilihan yang merupakan langkah menuju
kemunduran, didorong oleh sesuatu yang nampaknya menguntungkan, yang lahir
dari pemikiran manusia, bukan dari iman akan Tuhan. Menyukai yang kurang
berharga; menolak yang terbaik dari Tuhan. Kesusahan bertambah justru karena
pilihan yang salah.
Saul raja Israel pertama, adalah took Perjanjian Lama yang sangat
menyedihkan. Cerita Saul merupakan tantangan bagi kita. Dalam beberapa hal ia
orang besar, dalam hal-hal lainnya ia harus dicela. Mula-mula ia memberi harapan,
tapi kemudian mengecewakan sekali dan akhirnya kehidupannya sungguh bejat.
Jalan kemerosotan yang mendatangkan kebinasaan atas dirinya merupakan
peringatan bagi semua orang yang mau dengar-dengaran. Roh Tuhan telah
mundur dari Saul (1 Sam 16 : 14) dan ia diganggu oleh roh jahat. Ia menyimpan
iri hati, yang akhirnya merubah menjadi kejahatan besar. Tiga kali ia berusaha
membunuh Daud, kemudian berbulan-bulan lamanya ia menguber Daud seperti
“mengejar ayam hutan diatas bukit”.
Daud adalah pilihan Tuhan, walaupun perawakannya kecil dan anak
terbungsu dari delapan bersaudara anak Isai. Walaupun ia tengah
mengembalakan ternak, tetapi Tuhan memerintahkan untuk memanggil dia
agar diurapi Samuel menjadi raja. Kriteria Tuhan memang hanya Melihat
Hati, bukan penampilan sebagaimana yang banyak manusia
pertimbangkan. Amin

5|Warta GMIM Yesus Memberkati Citraland


WARTA KEUANGAN
A. Pemasukan Pelayanan
MASUK JUMLAH
NO TGL URAI AN
(Rp.) (Rp.)
IBADAH MINGGU (1 Oktober 2017)
A Persembahan
1 Pelayanan 6,601,000
2 Pembangunan 6,105,000
12.706.000
B Sampul Syukur untuk Pelayanan
1 PBTK NN 100,000
2 PBTK NN 50,000
3 PBTK NN 50,000
4 PBTK NN 20,000
5 PBTK NN 10,000
6 PBTK NN 10,000
7 PBTK NN 10,000
8 PBTK NN 10,000
9 Syukur HUT dari Rafael Poli Kolom 3 500,000
10 Syukur HUT Ke 23 dari Andreas Lumapow 1,000,000
11 Syukur HUT Ke 61 dari Deitje Soputan 100,000
Syukur Hut ke 38 Leonard Walean dan Sembuh dari Sakit Sdr.
12 Paul Walean Kel. Walean Pungus 500,000
Syukur Kel. A. Litow Langi 300,000 8.740.000
13 Syukur NN 500,000
14 Syukur NN 50,000
15 Syukur NN 10,000
16 Syukur NN 5,000
17 PBTK NN 100,000
3.225.000
C Sampul Syukur HUT Jemaat
1 Ibu. Detje Soputan Kolom 3 100,000
2 Kel. Pdt. Frederik Onibala Kolom 3 250,000
350.000
D Sampul Syukur Untuk Pembangunan Pastori
1 Kel. Rumbay Rembet Kolom 3 1,000,000
2 Ibu. Grace Pangemanan Kandou Syukur Hut ke 50 Kolom 1 10,000,000
3 Kel. F. Tambuwun Limbat Kolom 3 2,000,000
4 Andreas Lumapow Kolom 1 1,000,000
14.000.000

6|Warta GMIM Yesus Memberkati Citraland


E Sampul Syukur Hut GMIM Bersinode
Kolom 3
1 Kel. Mondigir Tompodung 500,000
2 Kel. Ngantung Kuhon 300,000
3 NN 100,000
900.000
D Lainnya
1 Sampul Untuk Panitia HRG dari Kel. Dangeubun Samulang Kolom 3 7,000,000
7.000.000
Jumlah Penerimaan pada Ibadah Minggu, 1 Oktober 2017 38.181.000
1 KOLOM I
1 25-Sep Kunjungan Ibdh Hut Ke 51 Bpk. Jefri Supit 500,000
2 5 Okt Ibdh Kolom di Kel. Kalangi Mongkau 222,000
722.000
2 KOLOM II
Ibdh Syukur Peringatan Ke 40 hari meninggalnya
1 20-Sep
Dr. Manuel Sumilat 1,122,000
1.122.000
3 KOLOM III
1 24-Sep Ibdh PKB di Kel. Rattu Pangemanan 215,000
2 27-Sep Ibdh WKI di Kel. Sondakh Loupaty 385,000
3 30-Sep Kunjungan Hut Selly Kel. Wewengkang Katopo 165,000
4 30-Sep Ibdh PKB di Kel. Tambuwun Limbat 70,000
5 30-Sep Kunjungan Hut Sharon Ke 23 Kel. Tewu Sumengeh 210,000
6 4 Okt Kunjungan Hut Angelin Ke 36 Kel. Sinopati Wiku 470.000
7 5 Okt Ibdh WKI di Kel. Mewo Kerap 375,000
8 6 Okt Kunjungan Hut Vania Prabowo Ke 26 110.000
9 7 Okt Ibdh Kolom di Kel. Pdt. Frederik Onibala 524,000
2.524.000
4 BIPRA JEMAAT, DLL
Lelang Pengucapan (1 Bgks Kue Kolombeng) Pnt.
1 7 Okt
Oktesi Runtu 200,000
Ibdh Pondok Gembira ASM Tk. Jemaat di Adik
2 7 Okt
Betania Lumapow Kolom 1 215,000
415.000
Jumlah Sentralisasi Kolom & ARPIB + Lain – Lain 4.783.000

JUMLAH SELURUH PEMASUKAN 42.964.000

B. Pengeluaran Pelayanan
KELUAR
NO TGL URAI AN
(Rp.)

7|Warta GMIM Yesus Memberkati Citraland


1 1 Okt Kotak Persembahan Untuk Pembangunan 6,105,000
2 1 Okt Pianis dan Keyboard Untuk HUT Gereja Ke 2 1,000,000
3 1 Okt Liputan Wartawan Dalam Rangka HUT Gereja ke 2 500,000
4 1 Okt Uang Transport Untuk Pdt. Runtu dari Jemaat Mitra 200,000
5 1 Okt Tempat Kue Mini 4 Bh @Rp. 350.000 1,400,000
6 2 Okt Biaya Pembangunan Pastori Disetor ke Rek. Kontraktor 14,000,000
7 2 Okt Sentralisasi Ke Wilayah 2,000,000
8 2 Okt Sentralisasi Ke Sinode 6,300,000
9 2 Okt Tunjangan Fungsional Ketua Jemaat 5,000,000
10 2 Okt Tunjangan Struktural Ketua Jemaat 1,000,000
11 2 Okt Biaya Tamu Pastori & Voucher Pulsa Ketua Jemaat 1,000,000
12 2 Okt Biaya Transport & Koran Ketua Jemaat 1,000,000
13 2 Okt Biaya Fungsional Pdt. David Tulaar 5,000,000
14 2 Okt Biaya Tamu Pastori & Voucher Pulsa Pdt. David Tulaar 300,000
15 2 Okt Biaya Transport & Koran Pdt. David Tulaar 300,000
16 2 Okt Transvision Pdt. David Tulaar 204,000
17 2 Okt Listrik Pastori Pdt. David Tulaar 250,000
18 2 Okt Iuran Pengelolaan dan Kebersihan Pastori Pdt. David Tulaar 300,000
19 2 Okt Iuran Pemakaian Air Pastori Pdt. David Tulaar 150,000
20 2 Okt Insentif Kostor Didi 3,000,000
21 2 Okt Insentif Kostor Melky 2,500,000
22 2 Okt Insentif Peg. Gereja Wensy 2,500,000
23 30-Sep Baliho Hut Ke 2 Jemaat 7,384,350
24 30-Sep Warta Jemaat 800 Lbr @Rp. 200 160,000
25 30-Sep Tata Ibadah 400 Lbr @Rp. 200 80,000
26 1 Okt Aqua Botol 1 Dos 84,000
27 2 Okt Kue Untuk Ibadah PAS 148,000
Beli Kain Hordeng & Rel Hordeng & Ongkos Jahit & Ongkos Pasang
28 1,570,000
6 Okt Untuk Pastori Baru
29 4 Okt Diakonia Sakit Kel. Maindoka Togas 1,000,000
30 6 Okt Sewa Mobil Untuk Angkut Barang Ketua BPMJ ke Pastori Baru 500,000
31 7 Okt Catering Untuk Acara Pastori Baru 3,800,000
32 7 Okt Kue Untuk Acara di Pastori Baru 200,000
33 6 Okt Beli Palstik Untuk Acara di Pastori Baru 2 Bh @Rp. 3.000 6,000
34 6 Okt Jemuran Sahara Besar 1 Bh 550,000
35 7 Okt Fanta Strawbery 1 Ltr 5 Bh @Rp. 8.500 Untuk Acara Pastori Baru 42,500
36 7 Okt Sprite 1 Ltr 4 Bh @Rp. 8.500 Untuk acara Pastori Baru 34,000
37 7 Okt Cocacola 1 Ltr 8 Bh @Rp. 8.500 Untuk acara Pastori Baru 68,000
38 7 Okt Keluarga Kopi Bubuk 250 Gr 1 Bh 19,600
39 7 Okt Gula Pasir 3 Kg @Rp. 12.000 36,000
40 7 Okt Sinar Dunia F4 1 Rim 45,900
41 7 Okt Nice 1000 Gr 1 Bh 23,700
42 7 Okt Tessa TP 2 Bh @Rp. 14.600 Disc. 15% 24,820
43 7 Okt Passed 11146 Box 200's 1 Bh 14,300
44 7 Okt Tessa Soft Hand Towel 150's 1 Bh @Rp. 14.400Disc. 15% 12,240
8|Warta GMIM Yesus Memberkati Citraland
45 7 Okt Toply Napkin White 50's 1 Bh 3,200
46 7 Okt Jaya Merah Envelope PLS 104 1 Bh 15,700
47 7 Okt Kiky Amplop Merpati 90 Silicon 2 Bh @Rp. 4..500 9,000
48 7 Okt Bussines File Inter x 2 Bh @Rp.3.150 6,300
49 7 Okt Yuri Hand Soap Strawbery Pouch 375ml 2 Bh @Rp. 16.400 Disc. 10% 29,520
50 7 Okt Jet Tas Plastik 1 Bh 8,400
51 7 Okt Standard AE 12 Bh @Rp. 1.950 23,400
52 7 Okt Sewa Tenda 3 Blok @Rp. 350.000 Untuk Acara Pastori Baru 1,050,000
53 7 Okt Sewa Kursi 150 Bh @Rp. 2.500 Untuk Acara Pastori Baru 375,000
54 7 Okt Konsumsi Ibadah Minggu 17 September 2017 200bh @Rp. 2.000 400,000
JUMLAH SELURUH PENGELUARAN 71.732.930

Rekapitulasi Kas Jemaat (Pelayanan)


NO. URAIAN JUMLAH
1 Saldo Pelayanan tgl 1 Oktober 2017 54,327,071
2 Pemasukan 42,964,000
3 Pengeluaran 71,732,930
Saldo Pelayanan tgl 8 Oktober 2017 25.558.141
KETERANGAN
Saldo Bank BNI 18,917,001
Saldo Tunai 6,641,140
Total 25.558.141

9|Warta GMIM Yesus Memberkati Citraland


RALAT
 Warta Keuangan Tgl 1 Oktober 2017, tertulis saldo Pelayanan Tgl 24
September 17 Rp. 122.876.182 Seharusnya Rp. 122.752.032,.

 pada Saldo Bank BNI tertulis : Rp. 75.001.895 yang seharusnya


Rp. 50.512.715

 Jadi Untuk Total Saldo Pelayanan Per Tanggal 1 Oktober 2017,


Adalah : Rp. 54.327.071,-

10 | W a r t a GMIM Yesus Memberkati Citraland


LAPORAN KEUANGAN PEMBANGUNAN GEREJA

NO TGL URAIAN MASUK KELUAR


1 1 Okt Ibadah Minggu
6,105,000
Upah Pengawas (18 September - 30
2 2 Okt
September 2017) 1,400,000
Upah Kerja Periode (25 September - 7
3 2 Okt
Oktober 2017) 17,000,000
4 2 Okt Semen Tiga Roda 70 Sak @Rp. 58.000 4,060,000
SALDO PER TANGGAL 7 OKTOBER 2017 6.105.000 22.460.000

KETERANGAN SALDO
1 SALDO UNTUK PEMBANGUNAN GEREJA 115,850,988
2 SALDO UNTUK PEMBUATAN DOM 80,000,000
TOTAL SALDO 195.850.988
1 SALDO BANK BNI 195,183,088
2 SALDO TUNAI (KAS KECIL) 667,900
TOTAL SALDO 195.850.988

11 | W a r t a GMIM Yesus Memberkati Citraland


LAPORAN KEUANGAN UNTUK PEMBANGUNAN PASTORI JEMAAT

NO TGL URAIAN MASUK KELUAR


1 01 Okt 16 Kel. Mondigir Tompodung 57.819.250
2 09 Okt 16 Kel. Mondigir Tompodung 2.180.750
3 13 Nov 16 Kel. Mondigir Tompodung 5.000.000
4 27 Nov 16 Perpuluhan Tirsa Mondigir 1.600.000
5 18 Des 16 Kel. Mondigir Tompodung 3.500.000
6 31 Des 16 Kel. Mondigir Tompodung 5.000.000
7 05 Feb 17 Buah Sulung Kel. Mondigir Tompodung 5.000.000
8 12 Feb 17 Tirsa Mondigir 1.000.000
9 12 Feb 17 Kel. Mondigir Tompodung 25.000.000
10 05 Mar 17 Buah Sulung Kel. Mondigir Tompodung 5.000.000
11 19 Mar 17 Tirsa Mondigir 1.000.000
12 02 Apr 17 Buah Sulung Kel. Mondigir Tompodung 5.000.000
13 14 Apr 17 Tirsa Mondigir 750.000
14 Mei 17 Kel. Arie Tonapa 5.000.000
15 07 Mei 17 Kel. Mondigir Tompodung 17.500.000
16 07 Mei 17 NN Kolom 2 1.000.000
17 14 Mei 17 Kel. Mondigir Tompodung 10.000.000
18 21 Mei 17 Kel. Mondigir Tompodung 10.000.000
19 28 Mei 17 Kel. Mondigir Tompodung 10.000.000
20 04 Jun 17 Kel. Mondigir Tompodung 10.000.000
21 11 Jun 17 Kel. Mondigir Tompodung 40.000.000
22 09 Jul 17 Kel. dr. T. Sumampow Sutrisno 5.000.000
23 09 Jul 17 Kel. dr. V. Kawengian-Rampengan 5.000.000
24 09 Jul 17 Kel. Mondigir Tompodung 60.000.000
25 23 Jul 17 Kel. Rumbay-Rembet 1.000.000
26 30 Jul 17 Kel. Raintung Runtu 5.000.000
27 13 Agst 17 Kel. Raintung Runtu 5.000.000
28 27 Agst 17 Andreas Lumapouw 1.000.000
29 3 Sept 17 Kel. Makalew Pangemanan 1.000.000
30 3 Sept 17 Kel. Makalew Mamesah 1.000.000
31 Sept 17 Kel. NN 10.000.000
32 10 Sept 17 Kel. Lumapouw Komaling 1.000.000
33 25 Sept 17 Dari kas Jemaat 25.000.000
34 1-Oct-17 Kel. Rumbay Rembet 1,000,000
35 1-Oct-17 Ibu. Grace Pangemanan Kandou Syukur Hut ke 50 10,000,000
36 1-Oct-17 Kel. F. Tambuwun Limbat 2,000,000

12 | W a r t a GMIM Yesus Memberkati Citraland


37 1-Oct-17 Andreas Lumapow 1,000,000
TOTAL PEMASUKAN UNTUK PEMBANGUNAN PASTORI 355.350.000
Catatan : Sumbangan dari Kel. Angow Pinontoan berupa Pengecoran
Lantai 2 (setara dengan Rp. 20.0000.000)
RINCIAN PENGELUARAN
Tanggal Uraian Keluar
Pembayaran ke pihak kontraktor 110.000.000
Pembayaran ke pihak kontraktor 110.000.000
Pembayaran ke pihak kontraktor 60.000.000
Pembayaran ke pihak kontraktor 11.000.000
10-Aug Pembayaran ke pihak kontraktor 6.000.000
14-Aug Pembayaran ke pihak kontraktor 5.000.000
28-Aug Pembayaran ke pihak kontraktor 1.000.000
4-Sept Pembayaran ke pihak kontraktor 12.000.000
10-Sept Pembayaran ke pihak kontraktor 1.000.000
25-Sept Pembayaran ke pihak kontraktor 25.000.000
2-Okt Pembayaran ke pihak kontraktor 14.000.000
Total Pengeluaran 355.000.000

REKAPITULASI
Uraian Jumlah
ANGGARAN PASTORI 2 LANTAI 550.000.000
PEMASUKAN 355.350.000
PENGELUARAN 355.000.000
SALDO UNTUK PEMBANGUNAN PASTORI 350.000

TELAH DIPERIKSA DAN DISETUJUI OLEH

KETUA BENDAHARA

Pdt. Samson Frederik, S.Th Sym. Stans Makalew Mamesah, SE

13 | W a r t a GMIM Yesus Memberkati Citraland


BADAN PEKERJA MAJELIS JEMAAT dan JEMAAT
GMIM “YESUS MEMBERKATI” CITRALAND
MENGUCAPKAN
SELAMAT ULANG TAHUN.
TUHAN YESUS MEMBERKATI
Anggota Jemaat yang Berulang Tahun
TGL NAMA UMUR KOLOM
2 Okt ERMY WANEY 43 Thn 1
3 Okt HIZKIA KUMAAT 24 Thn 2
4 Okt BRILLY DURANDT 31 Thn 1
4 Okt EVANGLINE J. SINAPATI 36 Thn 3
5 Okt EVI KOTAMBUNAN 61 Thn 1
5 Okt EUNIKE KAREPOWAN 8 Thn 1
5 Okt KARTINI TAKALIUANG 52 Thn 3
6 Okt VANIA CLARESTA PRABOWO 26 Thn 3
Anggota Jemaat yang akan ber-ulang tahun
Tanggal 08 Oktober – 14 Oktober 2017

TGL NAMA UMUR KOLOM


8 Okt RIZKI R. NAOYOAN 31 1
8 Okt SILVIA OCTAVIANI ESTERLITA RUNTU 16 3
9 Okt ESTHER DARENO 4 3
10 Okt MAXI SOLANG 43 1
10 Okt MYER T.J.J MARAMIS 8 3
11 Okt MICHAEL MAIT 37 1
11 Okt RICZAL TJOWAZI 37 1
12 Okt OLGA KOMALING 50 1
12 Okt IRENE GOLDA PINONTOAN 43 2
13 Okt ARTHUR BARRY POLUAKAN, SE 39 2

14 | W a r t a GMIM Yesus Memberkati Citraland


BADAN PEKERJA MAJELIS JEMAAT
 KETUA : Pdt. Samson Frederik,S.Th (085340013524)
 WAKIL KETUA : Pnt. Sandra Mondigir Tompodung ( 081356520959)
 SEKRETARIS : Pnt. Dra. Aneke Lumintang Rondonuwu (085265291655)
 BENDAHARA : Sym. Stans Makalew Mamesah, SE (0811432346)
 ANGGOTA : Pnt. Careig Runtu, SIP (081223328888)

PELAYAN KHUSUS KOLOM

 KOLOM 1 : Pnt. Prof. Dr. Treesje Rompas Londa (085341847089)


Sym. Prof. Dr.dr. Grace Pangemanan Kandou, M.Kes
(08138898402)
 KOLOM 2 : Pnt. Dra. Aneke Lumintang Rondonuwu (085265291655)
Sym. Irene Angouw Pinontoan, SE (0811436896)
 KOLOM 3 : Pnt. Sandra Mondigir Tompodung ( 081356520959)
Sym. Stans Makalew Mamesah, SE (0811432346)

PELAYAN KHUSUS KATEGORIAL BIPRA


 PKB : Pnt. Careig Runtu, SIP (081289898800)
 WKI : Pnt. Prof. dr. Hermie Lumentut Tendean, Sp.OG.K
(0811438669)
 PEMUDA : Pnt. Andreas Lumapow,SH (082195500070)
 REMAJA : Pnt. Okstesi Raintung Runtu SH, M.Si (085323239000)
 ANAK : Pnt. Cynthia Maramis Prok, SE (081356599909)

PETUGAS GEREJA
 PENDETA : Pdt. Samson Frederik, S.Th
(085340013524)
Pdt. David Tulaar
(08121944898)

 PEGAWAI KANTOR JEMAAT : Wensy Momongan (085240115060)

 KOSTOR : Didi Lalawi (085256487798)


Melki Damping (085240446847)

15 | W a r t a GMIM Yesus Memberkati Citraland

Anda mungkin juga menyukai