Anda di halaman 1dari 5

KISI-KISI ANGKET GURU TENTANG PELAKSANAAN KEGIATAN

PRAKTIKUM DI KELAS XI MIPA SMA DI KOTA BANGKINANG

Tahap
Nomor
No. Pelaksanaan Aspek Indikator
Pernyataan
praktikum
Merencakanan alokasi
Alokasi waktu
waktu untuk melaksanakan 1
praktikum
praktikum
1. Perencanaan Kemampuan guru
Merencanakan bentuk
dalam
praktikum dan evaluasi 2,3
merencanakan
praktikum
praktikum
perlengkapan alat-alat
4,5,6,7,8,9
praktikum
Sarana dan
Ketersediaan bahan
prasarana 10,11,12,13
praktikum
praktikum
Tempat pelaksanaan
14,15
praktikum (laboratorium)
Dana Dana 16
Panduan/penuntun Panduan/penuntun
17,18,19
prakikum praktikum
Kemampuan guru dalam
mengaitkan praktikum 20
Kemampuan guru dengan materi
2. Pelaksanaan
dalam Kemampuan guru dalam
21,22,23
melaksanakan menguasai kelas
praktikum Pengetahuan guru dalam
penggunaan alat dan bahan 25
praktikum
Kuantitas waktu
untuk proses Waktu dalam proses
24
pelaksanaan pelaksanaan praktikum
praktikum
Petugas
Keberadaan petugas
laboratorium 26
laboratorium (laboran)
(laboran)
Kemampuan guru Membuat alat evaluasi
27,29
dalam praktikum
3. Evaluasi
mengevaluasi Melakukan evaluasi
28,30,31
praktikum praktikum
ANGKET GURU TENTANG PELAKSANAAN KEGIATAN PRAKTIKUM DI
KELAS XI MIPA SMA DI KOTA BANGKINANG

Peneliti : Rinda Maryola


Lembaga Pendidikan : Program Pasca Sarjana Pendidikan Biologi UNP

A. Pengantar
Assalamu’alaikum wr.wb.
Terlebih dahulu, saya mendo’akan semoga Bapak/Ibu sekalian dalam keadaan
sehat untuk melaksanakan tugas sebagai pendidik generasi penerus bangsa.
Angket ini disampaikan kepada Bapak/Ibu, dimaksudkan untuk mendapatkan
keterangan tentang hambatan-hambatan yang Bapk/Ibu hadapi dalam pelaksanaan
kegiatan praktikum biologi di kelas XI MIPA SMA Se Kota Bangkinag serta upaya
yang sudah Bapk/Ibu lakukan dalam mengatasi hambatan tersebut. Hasil angket ini
peneliti gunakan sebagai data penelitian dalam menyusun tesis di Program Pasca
Sarjana Pendidikan Biologi UNP yang berjudul “Analisis Pelaksanaan
Praktikum Biologi dan Hambatannya di Kelas XI MIPA SMA Di Kota
Bangkinang Tahun Pelajaran 2018/2019”.
Peneliti sangat mengharapkan bantuan Bapak/Ibu berupa pendapat atau
masukan dalam bentuk pengisian angket yang sesuai dengan keadaan sebenarnya.
Atas bantuan dan kerjasama Bapak/Ibu, peneliti ucapkan terimakasih.

B. Pentunjuk
Pilihlah alternatif jawaban yang paling sesuai dengan pendapat Bapak/Ibu pada
angket sebagaimana terlampir dengan cara memberikan tanda checklist (√) pada
kolom yang tersedia.
C. Angket pelaksanaan kegiatan praktikum biologi

Nama guru :
Mengajar di kelas :
Sekolah asal :

No. Hambatan yang dihadapi Alternatif


Jawaban
Ya Tidak
A. Perencanaan Praktikum
Bapak/Ibu menghadapi hambatan dalam
mengalokasikan waktu khusus untuk melaksanakan
1.
praktikum sehingga belum ada jadwal praktikum yang
jelas
Bapak/Ibu menghadapi hambatan dalam merencakan
bentuk pelaksanaan praktikum yang akan dilakukan
2.
sesuai dengan materi yang telah dipelajari peserta
didik
Bapak/Ibu menghadapi hambatan dalam
3. merencanakan jenis penilaian/evaluasi yang akan
dilakukan setelah pelaksanaan praktikum
B. Pelaksanaan Praktikum
Alat-alat yang mendukung kelancaran praktikum
4.
biologi tidak tersedia dengan lengkap di laboratorium
Alat-alat praktikum yang tidak tersedia di
5. laboratorium tidak dapat diganti dengan alat alternatif
lainnya
Alat praktikum yang tersedia dilaboratorium banyak
6.
yang rusak
Banyak alat praktikum yang tidak dimanfaatkan
7.
dengan baik
Jumlah alat-alat praktikum dilaboratorium belum
8.
tersedia sesuai dengan jumlah kelompok peserta didik
Jumlah alat-alat praktikum dilaboratorium belum
9. memungkinkan semua peserta didik dapat berperan
aktif dalam kegiatan praktikum
Jumlah bahan praktikum belum tersedia sesuai dengan
10.
jumlah kelompok peserta didik
Jumlah bahan praktikum di laboratorium belum
11. memungkinkan semua peserta didik berperan aktif
dalam kegiatan praktikum
Bahan-bahan praktikum yang diperlukan dalam
12.
pelaksanaan praktikum tidak tersedia di laboratorium
Bahan-bahan praktikum yang tersedia dilaboratorium
13.
tidak dapat diganti dengan bahan alternatif lainnya.
Laboratorium untuk melaksanakan praktikum biologi
tidak selalu siap digunakan kapan saja, karena masih
14.
digabung dengan laboratorium mata pelajaran IPA
lainnya
Meja dan kursi yang tersedia di laboratorium tidak
15. sesuai dengan jumlah peserta didik yang
melaksanakan praktikum
Bapak/Ibu menghadapi keterbatasan dana untuk
16. menyediakan alat dan bahan praktikum sehingga ada
praktikum yang tidak bisa dilaksanakan
Belum tersedianya buku penuntun praktikum sehingga
menyebabkan Bapak/Ibu kesulitan dalam
17.
membimbing peserta didik melaksankan kegiatan
praktikum
Tidak adanya penuntun praktikum sehingga
menyebabkan Bapak/Ibu kesulitan dalam
18.
membimbing peserta didik melaksanakan kegiatan
praktikum
Buku penuntun praktikum yang tidak menarik
19. membuat peserta didik tidak antusias dalam
melaksanakan praktikum
Bapak/Ibu mengalami hambatan dalam mengaitkan
20. kegiatan praktikum dengan materi yang sudah
dipelajari peserta didik sebelumnya
Bapak/Ibu cukup kesulitan mengatur peserta didik
21. agar fokus dalam melakukan kegiatan praktikum di
laboratorium
Bapak/Ibu mengalami hambatan dalam
22. mengendalikan peserta didik pada saat kegiatan
praktikum berlangsung
Bapak/Ibu sulit mengatur peserta didik agar tenang
23.
dan tidak ribut saat akan memulai kegitan praktikum
Waktu kegiatan praktikum tidak cukup untuk
24.
melaksankan praktikum
Bapak/Ibu menghadapi hambatan dalam
melaksanakan praktikum karena kurangnya
25.
pengetahuan dalam menggunakan alat dan bahan
praktikum
Bapak/Ibu menghadapi hambatan karena tidak adanya
laboran yang membantu untuk menyediakan alat dan
26.
bahan praktikum, sehingga praktikum tidak dapat
berjalan lancar
C. Evaluasi Praktikum
Bapak/Ibu menghadapi hambatan dalam membuat alat
27.
evaluasi yang cocok dengan kegiatan praktikum
Bapak/Ibu menghadapi hambatan dalam melakukan
28. evaluasi setelah melaksanakan paraktikum karena
keterbatasan waktu
Bapak/Ibu mengalami hambatan dalam menentukan
29.
bentuk evaluasi/penilaian yang akan dilakukan
Bapak/Ibu mengalami hambatan dalam melakukan
30. evaluasi/penilaian karena tidak adanya format
penilaian yang menjadi acuan guru
Bapak/Ibu menghadapi hambatan dalam melakukan
31. evaluasi/penilaian individual terhadap keterampilan
(skill) peserta didik selama praktikum berlangsung
TOTAL SKOR

Bangkinang, 2019

(NIP. )

Anda mungkin juga menyukai