Anda di halaman 1dari 4

ABSTRAK

SUDIRA. 090641153. Peran guru dalam pengelolaan kelas terhadap hasil


belajar siswa SD Negeri II Tegalkarang Kecamatan Palimanan Kabupaten
Cirebon.
Kegiatan belajar mengajar suatau usaha mencerdaskan anak bangsa yang
termuat dalam Depdikbud. (1990). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai
Pustaka. Dalam KBM akan lebih berkualitas jika seorang pendidik memiliki
kompetensi seoarang guru. Seorang guru juga dituntut untuk mampu mengelola
kelas dengan baik serta mampu menguasai metode-metode mengajar dan
pendekatan yang akan diterapkan dalam KBM. Karena seorang peserta didik akan
mampu menyerap materi dengan baik jika pendidik itu sendiri mampu mengelola
kelas dengan baik. Dengan menerapkan metode dan pendekatan dengan tepat akan
berhasil dalam mencapai tujuan dalam KBM itu sendiri.
Adapun pengelolan kelas yang dimaksud disisni adalah 1. Bagaimana peran
guru dalam pengelolaan kelas di SD Negeri II Tegalkaraang Kecamatan
Palimanan Kabupaten Cirebon? 2. Bagaimana hasil belajar siswa dengan
menggunakan pengelolaan kelas dengan pendekatan proses kelompok di SD
Negeri II Tegalkarang Kecamatan Palimanan Kabupaten Cirebon? 3. Apakah
peranan guru dengan menggunakan pengelolaan kelas dengan pendekatan proses
kelompok berpengaruh terhadap hasil belajar siswa di SD Negeri II Tegalkarang
Kecamatan Palimanan Kabupaten Cirebon?
Dalam usaha untuk mencapai tujuan pembelajaran, maka penelitian ini
dengan menggunakan metode eksperimen (single one shot case study) yaitu hanya
menggunakan satu kelas yaitu kelas eksperimen tidak mengguanakan kelas
kontrol dengan menggunakan pendekatan proses kelompok. Instrumen penelitian
merupakan alat yang digunakan oleh peneliti untuk memperoleh data yang akurat
dan dapat dipertanggung jawabkan. Dalam penulisan ini instrumen yang
digunakan oleh peneliti adalah: Tes Hasil Belajar, Observasi, Dokumentasi,
Evaluasi Hasil Belajar, dan wawan cara.
Pada pertemuan kesatu siswa yang masuk kategori baik 10 orang (50%),
kategori cukup 3 orang (15%) dan kategori kurang 7 orang (35%). Siswa yang
mencapai ketuntasan belajar afektif dan psikomotorik sebanyak 10 orang. Jadi
ketuntasan belajar secara klasikal hasil aktivitas belajar afektif dan psikomotorik
pada pertemuan kesatu adalah 50%. Pada pertemuan kedua siswa yang masuk
kategori baik sekali10 orang (50%), kategori baik 6 orang (30%), kategori cukup
3 orang (25%), untuk kategori kurang 1 orang. Siswa yang mencapai ketuntasan
belajar sebanyak 16 orang. Jadi ketuntasan belajar secara klasikal aktivitas belajar
siswa pada pertemuan kedua adalah 80 %.
Dari hasil penelitian yang saya lakukan maka dapat saya simpulkan bahwa
peran guru dalam pengelolaan kelas terhadap hasil belajar siswa SD Negeri II
Tegalkarang Kecamatan Palimanan Kabupaten Cirebon dengan mengunakan
metode eksperimen (single one shot case study) yaitu hanya menggunakan satu
kelas yaitu kelas eksperimen tidak mengguanakan kelas kontrol dengan
menggunakan pendekatan proses kelompok. Mampu meningktakan kretifitas dan
mutu pendidikan

i
LEMBAR PERSETUJUAN

SKRIPSI

PERAN GURU DALAM PENGELOLAAN KELAS TERHADAP HASIL


BELAJAR SISWA SD NEGERI II TEGALKARANG KECAMATAN
PALIMANAN KABUPATEN CIREBON

SUDIRA
NIM: 090641153

Disetujui dan disahkan Oleh:

Pembimbing I Pembimbing II

NOVAN HARDIYANTO, S Pd. I,M M JAMAT AGUS SUGANDA, S Pd,. M Pd


NIDN : 0408118302 NIP : 19631227 198803 1 009

Mengetahui,

Dekan FKIP Ketua Prodi


UMC PGSD

Drs. H. Munaseh, M.Pd Drs. H. Fachrurodji, MM

ii
LEMBAR PENGESAHAN

PERAN GURU DALAM PENGELOLAAN KELAS TERHADAP HASIL


BELAJAR SISWA SD NEGERI II TEGALKARANG KECAMATAN
PALIMANAN KABUPATEN CIREBON

SUDIRA
NIM: 090641153

Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji pada tanggal


........... 2013 dan dinyatakan telah memenuhi syarat untuk diterima
Sebagai kelengkapan mendapat gelar Sarjana Pendidikan
Program Studi S1-Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Susunan Dewan Penguji

Ketua : Drs. H. Munaseh, M.Pd …………………….

Sekretaris : Drs. H. Fachrurodji, MM …………………….

Penguji Utama : H. Budiman M. Pd …………………….

Pendamping I : Novan Hardiyanto,. S Pd. I,. M M …………………….

Pendamping II : Jamat Agus Suganda,. S Pd,. M Pd …………………….

iii
PERYATAAN

Saya menyatakan bahwa skripsi yang berjudul PERAN GURU DALAM

PENGELOLAAN KELAS TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA SD NEGERI

II TEGALKARANG KECAMATAN PALIMANAN KABUPATEN CIREBON

ini sepenuhnya karya saya sendiri.

Tidak ada bagian di dalamnya yang merupakan plagiat dari karya orang lain dan

saya tidak melakukan penjiplakan atau pengutipan dengan cara-cara yang tidak

sesuai dengan etika keilmuan yang berlaku dalam masyarakat keilmuan. Atas

peryataan ini, saya siap menanggung risiko/sangsi yang dijatuhkan kepada saya

apabila kemudian ditemukan adanya pelanggaran terhadap etika keilmuan dalam

karya saya ini, atau ada klaim dari pihak lain terhadap keaslian karya saya in.

Cirebon, Agustus 2013


Penulis,

SUDIRA
NIM. 090641153

iv

Anda mungkin juga menyukai