Anda di halaman 1dari 1

Graphic Designer

 Dalam menjalankan tugas, saya selalu mengutamakan kreativitas. Di setiap project


yang saya buat misalnya, saya berusaha membuat desain sesuai dengan kebutuhan
baik untuk project internal maupun eksternal dengan mengutamakan kreativitas dan
efektivitas. Salah satu pencapaian yang pernah saya dapatkan adalah ketika berhasil
membuat desain dengan tingkat kerumitan yang cukup tinggi dengan baik hingga
membawa nama baik perusahaan di mata klien.

 Selama dua tahun bergelut sebagai Graphic Design, tugas yang saya jalankan berupa:
membuat design yang sesuai kebutuhan klien atau internal, berpikir kreatif dengan
berbagai konsep di segala jenis design dengan menggunakan tools yang ada seperti
Adobe dan lain sebagainya. Pencapaian yang saya capai selama bekerja
di perusahaan ini yaitu ketika klien menjadi klien tetap di perusahaan saya karena
hasil design yang saya buat.

Head of Design

 Setelah tiga tahun menjabat sebagai seorang Head of Design, saya mensupervisi
langsung tim saya untuk dapat membuat design yang kreatif, inovatif, efisien dari segi
biaya serta waktu dengan menggunakan beberapa tools design seperti: adobe
photoshop, adobe illustrator, indesign, corel, after effects, dan lain
sebagainya. Pencapaian yang saya dapat adalah ketika anak buah saya berhasil
membuat design yang sesuai dengan klien tanpa revisi sama sekali.

 Tugas saya sebagai seorang Head of Design yaitu memonitoring dan melakukan
mentoring terhadap Graphic Design, membantu tim dalam pengembangan konsep
design, menciptakan ide-ide kreatif yang dapat memuaskan klien, serta paham tentang
berbagai konsep design, animasi, video/film menggunakan software
seperti Photoshop, Illustrator, InDesign, After Effects.

Anda mungkin juga menyukai