Anda di halaman 1dari 18

MANAJEMEN KEUANGAN

TUGAS 2 : TIME VALUE OF MONEY

KELOMPOK 4
DELLA ATIKA (170201047)
NIA AGUSTINA NASUTION (170201023)
RINDI ASTARI (170201012)

PROGRAM STUDI MANAJEMEN


FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SAMUDRA
1. Tuan Dedi saat ini berencana mendepositkan uangnya sebesar Rp. 250 Juta selama 12
Tahun . Ia tertarik untuk melakukan aktivitas transaksi tersebut ke Bank Mawar, yang
menawarkan tingkat bunga deposito sebesar 12% p.a. Berapakah estimasi nilai atau
jumlah uang yang akan diterima Tuan Dedi pada saat menarik depositnya pada akhir
tahun ke 12?

Penyelesaian :

Diketahui : PV = Rp. 250 Juta


n = 12 Tahun
i = 12 %
Ditanya : FV?

Simple Future Value

FV = PV × ( 1 + i ) n

= Rp. 250.000.000 × ( 1 + 0,12 ) 12

= Rp. 973.993.998

2. Tuan Jaka saat ini berencana mendepositokan uangnya sebesar Rp. 200.000.000 selama
15 tahun. Ia tertarik untuk melakukan aktifitas transaksi tersebut kepada Bank Melati,
yang menawarkan tingkat bunga deposito sebesar 20 % p.a. Berapakah estimasi nilai atau
jumlah uang yang akan diterima Tuan Jaka pada saat menarik depositonya pada akhir
tahun ke- 15, apabila Bank Melati menawarkan pola kompensasi bunga deposito secara
semesteran? Apakah bila Bank Melati menawarkan pola kompensasi triwulan?
Bagaimana pula jika ditawarkan pola bulanan?
Penyelesaian :

Diketahui : PV = Rp. 200.000.000


n = 15 Tahun
i = 20 %

Ditanya : a. FV jika bunga semesteran ?


b. FV jika bunga triwulan ?
c. FV jika bunga bulanan ?

Jb : a. FV jika pola bunga semesteran

𝒊 𝐧 𝐱 𝟏𝟐/𝐦
PV × (𝟏 + )
𝟏𝟐/𝒎

0,20
= Rp. 200.000.000 × (1 + 12/6)15 x 12/6

= Rp. 3.489.880.454

b. FV jika pola bunga triwulan

𝒊 𝐧 𝐱 𝟏𝟐/𝐦
PV × (𝟏 + )
𝟏𝟐/𝒎

0,20 15 x 12/3
= Rp. 200.000.000 × (1 + 12/3)
= Rp. 3.735.837.179

c. FV jika pola bunga bulanan

𝒊 𝐧 𝐱 𝟏𝟐/𝐦
PV × (𝟏 + )
𝟏𝟐/𝒎

0,20
= Rp. 200.000.000 × (1 + 12/1)15 x 12/1

= Rp. 3.482.550.528

3. Tuan Putra saat ini tertarik untuk mendepositokan uangnya sebesar Rp.150.000.000
selama 15 tahun kepada Bank Jempa, yang menawarkan tingkat bunga deposito sebesar
15 % p.a. Namun karena keterbatasan dana yang dimilikinya, Tuan Putra membayarkan
total investasi tersebut secara bertahap setiap tahunnya sebesar Rp. 15.000.000 pertahun.
Berpakah estimasi nilai atau jumlah uang yang akan diterima Tuan Putra pada saat
menarik depositonya pada akhir tahun ke 15 ?

Penyelesaian :

Diketahiui : PV = Rp. 150.000.000


PMT = Rp. 150.000.000/15 Tahun = Rp. 10.000.000
n = 15 Tahun
i = 15 %

Ditanya : FV..... ?
𝟏+𝒊 𝒏
Jb : PMT X ( ) −𝟏
𝒊

( 1+0,10)15
= Rp. 150.000.000 × ( − 1)
0,10

= Rp. 317.724.816

4. Tuan Budi saat ini berencana mendepositokan uangnya sebesar 80 juta selama 8 tahun. Ia
ertarik untuk melakukan aktivitas transaksi tersebut kepada bank ekonomi yang
menawarkan bunga deposito sebesar 10 % p.a namun, karena keterbatasan dana yang
dimilikinya. Tuan Budi membayarkan total investasi tersebut secara bertahap sebesar 8
juta setiap tahunnya. Berapakah estimas nilai atau jumlah uang yang akan diterima Tuan
Budi pada saat menarik depositonya pada akhir tahun ke 8, apabila bank ekonomi
menawarkan pola kompensasi bunga deposito secara semester, triwulan dan bulanan.

Penyelesaian :

Annuity future value (FVA)

n
𝑛𝑥
m
i
1+ 12
𝑛
FVA = PMT ( i ) − 1
12
𝑛
[ ]

Diketahui : PMT = 80.000.000/8 = Rp. 10.000.000/tahun


n = 8 tahun
i = 10% : 0,10

Ditanya : a. Pola Kompensasi Semesteran


b. Pola Kompensasi Triwulan
c. Pola Kompensasi Bulanan

a. Semesteran
12
8𝑥
6
0,10
1+ 12
6
FVA : Rp. 10.000.000 ( 0,10 ) −1
12
6
[ ]

16
1+ 0,05
FVA : Rp. 10.000.000 [( 0,05
) − 1]

(1,05) 16
FVA : Rp. 10.000.000 [ 0,05 − 1]

(2,1828745884)
FVA : Rp. 10.000.000 [ − 1]
0,05

FVA : Rp. 10.000.000 ( 1,1828745884)

FVA : Rp. 236.574.917,68

b. Triwulan
n
𝑛𝑥
m
i
1+ 12
𝑛 FVA : Rp. 10.000.000
FVA = PMT ( i ) −1 8𝑥
12
3
0,10
12 1+ 12
𝑛 ( 3
) −1
[ ] 0,10
12
3
[ ]

1+ 0,025 32
FVA : Rp. 10.000.000 [( 0,025
) −1]

1,025 32
FVA : Rp. 10.000.000 [(0,025) − 1]

2,2037569378
FVA : Rp. 10.000.000 ( 0,025
− 1)

FVA : Rp. 10.000.000 (57,321758943)

FVA : Rp. 573.217.589,43

c. Bulanan

n
𝑛𝑥
m
i
1+ 12
𝑛
FVA = PMT ( i ) −1
12
𝑛
[ ]

12
8𝑥
1
0,10
1+ 12
1
FVA : Rp. 10.000.000 ( 𝑖 ) −1
12
1
[ ]
1+0,00833 96
FVA : Rp. 10.000.000 [( ) − 1]
0,00833

1,00833 96
FVA : Rp. 10.000.000 (0,00833) − 1

FVA : Rp. 10.000.000 (146,68334839)

FVA : Rp. 1.466.833.483,9

5. Perusahaan Zebra menawarkan proposal sebuah proyek kepada anda, besaran tingkat
pengembalian return atas uang yang akan diterima pada akhir umur proyek yang
ditawarkan tersebut diestimasikan 7% umur proyek yang akan ditawarkan diperkirakan
selama 5 tahun pada akhir proyek tersebut. Anda mengharapkan akan menerima nilai
investasi sebesar 200 juta. Berapakah estimasi nilai atau jumlah uang yang sebaiknya
anda investasikan saat ini pada proyek tersebut bila anda menerima nya sehingga akan
diperoleh total nilai investasi pada akhir proyek sesuai dengan harapan tersebut.
Penyelesaian :

Simple Present Value

Type equation here.

PV = FV (1 + 𝑟)−𝑛

Diketahui : FV = 200 juta

r = 7% : 0,07
n = 5 Tahun
Ditanya : Present Value?

PV = Rp. 200.000.000 (1 + 0,07)-5


PV = Rp. 200.000.000 (1,07)-5
PV = Rp. 200.000.000 (0,7129861795)
PV = RP. 142.597.235,9

6. Tuan Bagas saat ini berencana mendepositokan uangnya selama 8 tahun pada bank
unsam yang menawarkan tingkat bunga deposito sebesar 15 %, jumlah total deposito
yang diekspektasi yang dapat ia tari pada akhir tahun ke 8 addalah sebesar 80 juta .
berapkah estimasi nilai atau jumlah uang yang sebaiknya saat ini di depositokan yang
sesuai pada akhir tahun ke 8, apabila bank ekonomi menawarkan pola kompensasi
Semesteran? Triwulan,dan Bulanan?

Penyelesaian :

Simple present value

𝑛
−𝑛 𝑥
𝑚
i
PV = FV (1 + 12 )
𝑛

Diketahui : FV = 80.000.000
i = 15 % : 0,15
n = 8 Tahun

Ditanya : a. Pola kompensasi Semesteran


b. Pola Kompensasi Triwulan
c. Pola Kompensasi Bulanan

a. Semesteran

𝑛
−𝑛 ×
𝑚
i
PV = FV (1 + 12 )
𝑛

12
−8 × 6
0,15
PV = Rp. 80.000.000 (1 + 12 )
6

PV = Rp. 80.000.000 (1 + 0,075) -8 x 2

PV = Rp. 80.000.000 (1,075)-16

PV = Rp. 80.000.000 (0,3143869945)

PV = Rp. 25.150.959,56
b. Triwulan

𝑛
−𝑛 𝑥
𝑚
i
PV = FV (1 + 12 )
𝑛

12
−8 𝑥
3
0,15
PV = Rp. 80.000.000 (1 + 12 )
3

PV = Rp. 80.000.000 (1 + 0,0375)-8 x 4

PV = Rp. 80.000.000 (1,0375)-32

PV = Rp. 80.000.000 (0,30787993973)

PV = Rp. 24.630.351,784

c. Bulanan

𝑛
−𝑛 𝑥
𝑚
i
PV = FV (1 + 12 )
𝑛
12
−8 𝑥
1
0,15
PV = Rp. 80.000.000 (1 + 12 )
1

PV = Rp. 80.000.000 ( 1 + 0,0125) -96

PV = Rp. 80.000.000 (1,0125) -96

PV = Rp. 80.000.000 (0,3034428711)

PV = Rp. 24.275.429,688

PRESENT VALUE (PV)

Annuity Present Value

7. Harga tunai sebuah mobil saat ini Rp. 450 juta. Pihak Leasing menyatakan bahwa anda
bisa membeli mobil itu secara angsuran, dimana uang muka (DP) sebesar 40%, dan
sisanya bisa diangsur (plus bunga) secara anuitas selama 10 tahun. Angsuran dibayarkan
tiap akhir bulan. Suku bunga kredit dikenakan 25%. Berapa besar angsuran yang harus
anda bayarkan tiap bulan?

Penyelesaian :

1− (1+𝑖 )−𝑛
PV = PMT × [ ]
𝑖
Diketahui : HT = Rp. 450 juta
DP = 40%
n = 10 tahun
i = 25 %

Ditanya : PMT Perbulan ?


= Rp. 450 juta – ( 40% x Rp 450 juta )
= Rp. 270 juta

a. Menghitung Angsuran Persemester

12
−𝑛 ×
𝑖 𝑚
1− (1+ 12 )
( )
𝑚
PV = PMT × 𝑖
12
𝑚
[ ]

12
−10 ×
0,25 6
1−(1+ 12 )
( )
6
Rp. 270 juta = PMT × 0,25
12
( )
6
[ ]

Rp. 270 juta = PMT × 7,24136

270 𝐽𝑢𝑡𝑎
PMT = 7,24136
= 𝑅𝑝. 37. 285.813

Biaya angsuran persemester Rp 37.285.813


b. Menghitung Angsuran Pertriwulan

12
−𝑛×
𝑖 𝑚
1− (1+ 12 )
( )
𝑚
PV = PMT × 𝑖
12
𝑚
[ ]

12
−10 ×
0,25 3
1− (1+ 12 )
( )
3
Rp. 270 juta = PMT × 0,25
12
( )
3
[ ]

Rp. 270 juta = PMT × 1,84329

𝑅𝑝.270 𝑗𝑢𝑡𝑎
PMT = = Rp. 146. 477.223
1,84329

Biaya angsuran pertriwulan Rp. 146.477.223


c. Menghitung Angsuran Perbulan

12
𝑛×
𝑖 𝑚
1−(1+ 12 )
( )
𝑚
PV = PMT× 𝑖
12 12
( )
𝑚 10 ×
1
[1− (1+0,25 ) ]
12
( )
1
Rp. 270 juta = PMT× 0,25
12
( )
1
[ ]

Rp. 270 juta = PMT × 7,574

𝑅𝑝.270 𝑗𝑢𝑡𝑎
PMT = 7,574

Biaya angsuran perbulan Rp. 35. 648. 271

8. Tuan B ingin membeli televisi baru seharga Rp. 40 juta . Pembelian bisa secara tunai,
atau dengan persyaratan uang muka sebesar 15% dibayar dan sisanya dapat dicicil
dengan jumlah setoran yang sama setiap bulannya selama 4 tahun. Ada 2 (dua) opsi yang
bisa dipilih:

Opsi 1 : Angsuran per bulan dibayarkan langsung ke toko


elektronik dengan bunga 12% pertahun flat.

Opsi 2 : Tuan B berhutang ke bank untuk melunasi pembelian


televisi, lalu ia mengangsur pembayaran cicilan dengan
bunga 30% pertahun annuity.

Penyelesaian :

Diketahui : HT : Rp. 40 juta


DP : Rp. 15%
n :4 tahun
Opsi 1 : 𝑖1 = 12% Flat
Opsi 2 : 𝑖2 = 30% Annuity

Ditanya : Opsi mana yang dipilih ?

Jawab :

Menghitung PV

PV = HT – ( DP × HT )
= Rp. 40 juta – (15% × Rp. 40 juta )
= Rp. 34 juta

Opsi I : Bunga

Angsuran pertahun : Rp. 34 juta × 12% = Rp. 4.080.000


Total angsuran biaya selama 4 tahun
4 × Rp. 4.080.000 = Rp. 16.320.000
Besar nilai angsuran perbulan
𝑃𝑉 + 𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑎𝑛𝑔𝑠𝑢𝑟𝑎𝑛 𝑏𝑖𝑎𝑦𝑎 4 𝑡𝑎ℎ𝑢𝑛
(4 ×12) 𝑡𝑎ℎ𝑢𝑛

𝑅𝑝.34 𝑗𝑢𝑡𝑎 +𝑅𝑝.16.320.000


=
48 𝑏𝑢𝑙𝑎𝑛

= Rp. 1.048.333 juta

Opsi II

12
−𝑛 ×
𝑖 𝑚
1− (1+ 12 )
( )
𝑚
PV = PMT × 𝑖
12
𝑚
[ ]

12
−4 ×
0,48 1
1− (1+ 12 )
( )
1
Rp. 370 juta = PMT × 0,48
12
( )
1
[ ]

Rp. 370 juta = PMT × 21,195131

𝑅𝑝.34 𝑗𝑢𝑡𝑎
PMT =
21,195131

= Rp. 1.604.142 perbulan

Anda mungkin juga menyukai