Anda di halaman 1dari 15

KURIKULUM Tanggal Revisi :

Kode Dokumen :
RENCANA PERKULIAHAN SEMESTER

Fakultas : Fakultas Teknik


Program Studi : S-1 Teknik Mesin
Mata Kuliah/Bobot : Statistika / 3 SKS
Kode Mata Kuliah :
Mata Kuliah Prasyarat :
Dosen Pengampu : Prof. Dr. Ir. Hj. Aisyah Endah Palupi, M.Pd

Capaian Pembelajaran Perkuliahan :


1. Mahasiswa mempunyai pemahaman konsep teori dasar statistik dan jenis-jenis data. (KEMAMPUAN DI BIDANG PENGETAHUAN)
2. Mahasiswa mempunyai kemampuan menjelaskan teori statistik deskriptif dan statistik inferensial (parametrtik dan non parametrik). (KEMAMPUAN DI
BIDANG PENGETAHUAN)
3. Mahasiswa mempunyai kemampuan untuk menyajikan dan menganalisis data dalam menunjang penyusunan skripsi. (KEMAMPUAN DI BIDANG KERJA)

Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah ini memberikan pemahaman terhadap teori dasar statistik dan jenis-jenis data, penyajian dan analisis
data dalam menunjang penyusunan skripsi baik dalam analisis dengan statistik baik statistik deskriptif maupun
inferensial (parametrtik dan non parametrik). Pembelajaran dilakukan dengan menerapkan pendekatan
konstruktivistik. Kegiatan pembelajaran diakhiri dengan latihan melakukan analisis dan penyajian data hasil
penelitian.

Referensi : [1]. Sujana. (1989). Metoda Statistika. Bandung: Tarsito.


[2]. Sugiono. (1994). Metoda Penelitian Administrasi. Bandung: Alfabeta
[3]. Djarwanto & Subagyo. (1994). Statistik Induktif. Yogyakarta: BPFE.
A. Kegiatan Pembelajaran

Pendekatan/Model/ Sumber
Pertemuan Kemampuan Waktu
Indikator Bahan Kajian Metode/Strategi Belajar Pengalaman Belajar
ke Akhir (Menit)
Pembelajaran /Media
1 Mahasiswa Mahasiswa dapat GBRP Ceramah GBRP 100”  Menjelaskan materi umum
memahami materi, menjelaskan materi pokok, perkuliahan
sistem penilaian tugas, dan sistem penilaian  Menjelaskan sistem
selama 1 semester. selama 1 semester. penilaian selama 1
semester
2 Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat: Penyajian data Ceramah, diskusi, [1] 100”  Mengamati materi tentang
menyajikan data - Menjelaskan dan tanya jawab jenis-jenis data dan
dalam berbagai macam-macam penyajian macam-macam penyajian
bentuk sajian. data. data, berdasarkan buku 1.
- Menyajikan data  Mendiskusikan berbagai
dengan berbagai model model sajian data
sajian
3 Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat: Mean, median, Ceramah, diskusi, [1] 100”  Mengamati materi tentang
menghitung mean, - Menjelaskan dan modus latihan pengertian mean, median,
median, dan modus pengertian mean, median, dan modus
dan modus.  Menghitung mean, median,
- Menghitung mean, dan modus
median, dan modus.

4 Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat: Standar Ceramah, diskusi, [1] 100”  Mengamati materi tentang
menghitung SD, - Menjelaskan Deviasi, latihan pengertian standar deviasi,
momen, pengertian SD, momen, Momen, momen, kemiringan, dan
kemiringan, dan kemiringan, dan kurtosis. Kemiringan, kurtosis
kurtosis - Menghitung SD, Dan Kurtosis  Menghitung standar
momen, kemiringan, dan deviasi, momen,
kurtosis. kemiringan, dan kurtosis.

5-6 Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat: Probabilitas, Ceramah, diskusi, [1], [3] 200”  Mengamati materi tentang
menghitung - Menjelaskan maksud Permutasi, latihan probabilitas, permutasi,
probabilitas, probabilitas, permutasi, Kombinasi, kombinasi dan ekspektasi
permutasi, kombinasi dan ekspektasi. dan  Menghitung probabilitas,
Pendekatan/Model/ Sumber
Pertemuan Kemampuan Waktu
Indikator Bahan Kajian Metode/Strategi Belajar Pengalaman Belajar
ke Akhir (Menit)
Pembelajaran /Media
kombinasi, dan - Menghitung Ekspektasi permutasi, kombinasi, dan
ekspektasi probabilitas, permutasi, ekspektasi
kombinasi, dan
ekspektasi.
7 UTS
8 Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat: Populasi dan Ceramah, diskusi, [1], [3] 100”  Mengamati materi tentang
menentukan ukuran - Menjelaskan Sampel latihan populasi dan sampel
sampel dengan tabel pengertian populasi dan  Menghitung sampel dengan
Krijcie dan sampel. tabel Krijcie dan
nomogram King - Menentukan ukuran nomogram King
sampel dengan tabel
Krijcie dan nomogram
King
9 Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat: Hipotesis dan Ceramah, diskusi, [1], [2] 100”  Mengamati materi tentang
menyatakan - Menjelaskan Pengujiannya dan tanya jawab hipotesis
hipotesis deskriptif, hipotesis.  Mendiskusikan bentuk
komparatif dan - Menyatakan hipotesis deskriptif,
asosiatif dan hipotesis deskriptif, komparatif dan asosiatif
menguji hipotesis komparatif dan asosiatif.  Mendiskusikan cara
tersebut. - Menjelaskan cara menguji hipotesis
menguji hipotesis.
10 Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat: Uji t Ceramah, diskusi, [1], [2] 100”  Mengamati materi tentang
mengunakan uji t - Menjelaskan dan tanya jawab pengunaan uji t
untuk menguji pengunaan uji t  Menggunakan uji t untuk
hipotesis - Mengunakan uji t menguji hipotesis
untuk menguji hipotesis
11 Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat: Korelasi Ceramah, diskusi, [1], [2] 100”  Mendiskusikan tujuan uji
menghitung korelasi - Menjelaskan maksud Tunggal dan latihan korelasi
korelasi Parsial  Menghitung korelasi
- Menghitung korelasi
12 Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat: Regresi Ceramah, diskusi, [1], [2] 100”  Mendiskusikan uji regresi
menghitung regresi - Menjelaskan maksud Sederhana/ latihan tunggal
tunggal regresi tunggal Tunggal  Menghitung regresi
Pendekatan/Model/ Sumber
Pertemuan Kemampuan Waktu
Indikator Bahan Kajian Metode/Strategi Belajar Pengalaman Belajar
ke Akhir (Menit)
Pembelajaran /Media
- Menghitung regresi tunggal
tunggal
13-14 Mahasiswa dapat Mahasiswa dapat: Regresi Ceramah, diskusi, [1], [3] 200”  Mendiskusikana tujuan uji
menghitung regresi - Menjelaskan maksud Ganda/dengan latihan regresi ganda
ganda regresi ganda SPSS  Menghitung regresi ganda
- Menghitung regresi
ganda
15-16 Mahasiwa dapat Mahasiswa dapat: Anava Ceramah, diskusi, [1] 200”  Mendiskusikan uji anava
menghitung anava - Menjelaskan maksud latihan  Menghitung anava dari
anava data penelitian
- Menghitung anava

B. Kisi-kisi Penilaian
Penilaian
Indikator Kriteria Penilaian
Strategi bentuk Instrumen
Mahasiswa dapat menjelaskan macam- Tes tertulis Essay Lembar 01 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
macam penyajian data. mengerjakan semua soal dengan
benar, dengan bobot soal 1 dan soal
2 adalah 30, soal 3 adalah 40,
sehingga total nilai adalah 100
Mahasiswa menyajikan data dengan Tes tertulis Essay Lembar 02 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
berbagai model sajian mengerjakan soal dengan benar,
dengan nilai total 100.
Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian Tes tertulis Essay Lembar 03 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
mean, median, dan modus. mengerjakan semua soal dengan
benar, dengan masing-masing soal
dengan bobot 30, sehingga total
nilai 90.
Mahasiswa dapat menghitung mean, Tes tertulis Essay Lembar 04 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
median, dan modus. mengerjakan semua soal dengan
Penilaian
Indikator Kriteria Penilaian
Strategi bentuk Instrumen
benar, dengan masing-masing soal
dengan bobot 30, sehingga total
nilai 90.
Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian Tes tertulis Essay Lembar 05 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
SD, momen, kemiringan, dan kurtosis. mengerjakan semua soal dengan
benar, dengan masing-masing soal
dengan bobot 25, sehingga total
nilai 100.
Mahasiswa dapat menghitung SD, Tes tertulis Essay Lembar 06 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
momen, kemiringan, dan kurtosis. mengerjakan semua soal dengan
benar, dengan masing-masing soal
dengan bobot 25, sehingga total
nilai 100.
Mahasiswa dapat menjelaskan maksud Tes tertulis Essay Lembar 07 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
probabilitas, permutasi, kombinasi dan mengerjakan semua soal dengan
ekspektasi. benar, dengan masing-masing soal
dengan bobot 25, sehingga total
nilai 100.
Mahasiswa dapat menghitung Tes tertulis Essay Lembar 08 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
probabilitas, permutasi, kombinasi, dan mengerjakan semua soal dengan
ekspektasi. benar, dengan masing-masing soal
dengan bobot 30, sehingga total
nilai 90.
Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian Tes tertulis Essay Lembar 09 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
populasi dan sampel. mengerjakan semua soal dengan
benar, dengan masing-masing soal
dengan bobot 50, sehingga total
nilai 100.

Mahasiswa dapat menentukan ukuran Tes tertulis Essay Lembar 10 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
sampel dengan tabel Krijcie dan mengerjakan semua soal dengan
nomogram King benar, dengan masing-masing soal
dengan bobot 50, sehingga total
nilai 100.
Penilaian
Indikator Kriteria Penilaian
Strategi bentuk Instrumen
Mahasiswa dapat menjelaskan hipotesis. Tes tertulis Essay Lembar 11 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
mengerjakan semua soal dengan
benar, dengan masing-masing soal
dengan bobot 20, sehingga total
nilai 100.
Mahasiswa dapat menyatakan hipotesis Tes tertulis Essay Lembar 12 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
deskriptif, komparatif dan asosiatif mengerjakan semua soal dengan
benar, dengan masing-masing soal
dengan bobot 30, sehingga total
nilai 90.
Mahasiswa dapat menjelaskan cara Tes tertulis Essay Lembar 13 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
menguji hipotesis. mengerjakan soal dengan benar,
dengan total nilai 100.
Mahasiswa dapat menjelaskan pengunaan Tes tertulis Essay Lembar 14 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
uji t mengerjakan soal dengan benar,
dengan masing-masing soal dengan
bobot 50, sehingga total nilai 100.

Mahasiswa dapat mengunakan uji t untuk Tes tertulis Essay Lembar 15 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
menguji hipotesis mengerjakan soal dengan benar,
dengn nilai total 100.
Mahasiswa dapat menjelaskan maksud Tes tertulis Essay Lembar 16 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
korelasi mengerjakan semua soal dengan
benar, dengan masing-masing soal
dengan bobot 50, sehingga total
nilai 100.
Mahasiswa dapat menghitung korelasi Tes tertulis Essay Lembar 17 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
mengerjakan soal dengan benar,
dengan nilai maksimal 100.
Mahasiswa dapat menjelaskan maksud Tes tertulis Essay Lembar 18 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
regresi tunggal mengerjakan semua soal dengan
benar, dengan masing-masing soal
dengan bobot 50, sehingga total
nilai 100.
Penilaian
Indikator Kriteria Penilaian
Strategi bentuk Instrumen
Mahasiswa dapat menghitung regresi Tes tertulis Essay Lembar 19 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
tunggal mengerjakan soal dengan benar,
dengan nilai maksimal 100.
Mahasiswa dapat menjelaskan maksud Tes tertulis Essay Lembar 20 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
regresi ganda mengerjakan semua soal dengan
benar, dengan masing-masing soal
dengan bobot 50, sehingga total
nilai 100.
Mahasiswa dapat menghitung regresi Tes tertulis Essay Lembar 21 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
ganda mengerjakan soal dengan benar,
dengan nilai maksimal adalah 100.
Mahasiswa dapat menjelaskan maksud Tes tertulis Essay Lembar 22 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
anava mengerjakan semua soal dengan
benar, dengan masing-masing soal
dengan bobot 50, sehingga total
nilai 100.
Mahasiswa dapat menghitung anava Tes tertulis Essay Lembar 23 (Terlampir) Nilai penuh diperoleh apabila
mengerjakan soal dengan benar,
dengan nilai maksimal adalah 100.
Catatan:
Kriteria penilaian dilakukan dengan melihat aspek:
1. Partisipasi: dilakukan dengan melakukan pengamatan terhadap aktivitas mahasiswa (bobot 2)
2. UTS: dilakukan dengan asesmen selama pertengahan semester (bobot 2)
3. UAS: dilakukan pada setiap semester untuk mengukur semua indikator (bobot 3)
4. Tugas: dilakukan pada setiap indikator (bobot 3)

Nilai Akhir Mahasiswa:

(Nilai Partisipasi x 2) + (Nilai Tugas x 3) + (Nilai UTS x 2) + (Nilai UAS x 3)


10
Surabaya, Agustus 2018
Dosen Statistik
NIP.

Lampiran Soal

Lembar 01

1. Jelaskan prinsip dasar penyajian data?


2. Sebutkan macam-macam bentuk penyajian data!
3. Jelaskan tujuan dari masing-masing bentuk penyajian data!

Lembar 02

Berikan contoh masing-masing bentuk penyajian data, buat makalah dan presentasikan di depan kelas!

Lembar 03

1. Jelaskan yang dimaksud mean?


2. Jelaskan yang dimaksud median?
3. Jelaskan yang dimaksud modus?

Lembar 04

Diketahui nilai matakuliah Statistik untuk kelas TM-A ’12 berturut-turut: 70, 50, 65, 90, 56, 68, 68, 65, 76, 68, 59, 75, 70, 60, 78, 65, 50, 66, 86, 70, 60, 80, 50, 65,
77, 60, dan 65.

1. Hitung mean dari nilai matakuliah Statistik kelas TM-A ’12?


2. Hitung median dari nilai matakuliah Statistik kelas TM-A ’12?
3. Hitung modus dari nilai matakuliah Statistik kelas TM-A ’12?
Lembar 05

1. Jelaskan yang dimaksud dengan standar deviasi?


2. Jelaskan yang dimaksud dengan momen?
3. Jelaskan yang dimaksud dengan kemiringan?
4. Jelaskan yang dimaksud dengan kurtosis?

Lembar 06

Diketahui nilai matakuliah Statistik untuk kelas TM-A ’12 berturut-turut: 70, 50, 65, 90, 56, 68, 68, 65, 76, 68, 59, 75, 70, 60, 78, 65, 50, 66, 86, 70, 60, 80, 50, 65,
77, 60, dan 65.

1. Hitung standar deviasi dari himpunan nilai Statistik untuk kelas TM-A ’12!
2. Hitung kemiringan dari himpunan nilai Statistik untuk kelas TM-A ’12!
3. Hitung momen (a) pertama, (b) kedua, (c) ketiga, dan (d) keempat dari himpunan nilai Statistik untuk kelas TM-A ’12!
4. Hitung koefisien momen kurtosis dari data himpunan nilai Statistik untuk kelas TM-A ’12!

Lembar 07

1. Jelaskan yang dimaksud dengan probabilitas?


2. Jelaskan yang dimaksud dengan permutasi?
3. Jelaskan yang dimaksud dengan kombinasi?
4. Jelaskan yang dimaksud dengan ekspektasi?

Lembar 08
1. Suatu kelas matakuliah statistik terdapat 25 mahasiswa dan 15 mahasiswi, sebelum memulai perkuliahan dosen akan memilih 1 mahasiswi untuk ditanya
tentang materi pertemuan sebelumnya. Berapa probabilitas
2. Suatu keluarga yang terdiri atas 6 orang duduk mengelilingi sebuah meja makan yang berbentuk lingkaran. Berapa banyak cara agar mereka dapat duduk
mengelilingi meja makan dengan cara yang berbeda?
3. Pada pelemparan 2 kali 2 mata uang, berapa kemungkinan kombinasi dari ke 2 mata uang tersebut?

Lembar 09

1. Jelaskan yang dimaksud dengan populasi?


2. Jelaskan yang dimaksud dengan sampel?

Lembar 10

Suatu penelitian akan dilakukan di wilayah jawa timur yang memiliki jumlah penduduk 3 juta orang. Hitung berapa sampel yang harus digunakakan dalam
penelitian tersebut melalui cara:
a) tabel Krijcie; dan
b) nomogram King

Lembar 11

1. Jelaskan yang dimaksud dengan hipotesis?


2. Jelaskan perbedaan hipotesis alternatif dan hipotesis nol?
3. Jelaskan yang dimaksud dengan hipotesis deskriptif?
4. Jelaskan yang dimaksud dengan hipotesis komparatif?
5. Jelaskan yang dimaksud dengan hipotesis asosiatif?
Lembar 12

1. Buat tiga contoh hipotesis deskriptif dalam penelitian teknik mesin?


2. Buat tiga contoh hipotesis komparatif dalam penelitian teknik mesin?
3. Buat tiga contoh hipotesis asosiatif dalam penelitian teknik mesin?

Lembar 13

Kesalahan dalam pengujian hipotesis dinyatakan dalam bentuk peluang (), yang biasanya telah dinyatakan dalam bentuk tabel yaitu sebesar 1% dan 5%. Apa yang
dimaksud kesalahan 1% dan 5% dalam pengujian hipotesis tersebut?

Lembar 14

1. Jelaskan tujuan pengunaan uji t!


2. Jelaskan prosedur penggunaan uji t!

Lembar 15

Diketahui data penelitian hubungan antara tinggi badan dan berat badan sebagai berikut:
Lakukan analisis hubungan antara tinggi badan dan berat badan menggunakan uji t!
Lembar 16

1. Jelaskan tujuan pengunaan uji korelasi?


2. Jelaskan prosedur pelaksanaan uji korelasi!

Lembar 17

Diketahui data penelitian pengaruh antara tinggi badan dan berat badan sebagai berikut:

Lakukan analisis pengaruh antara tinggi badan dan berat badan menggunakan uji korelasi!

Lembar 18
1. Jelaskan tujuan pengunaan uji regresi tunggal?
2. Jelaskan prosedur pelaksanaan uji regresi tunggal!

Lembar 19

Diketahui data penelitian pengaruh antara tinggi badan dan berat badan sebagai berikut:

Lakukan analisis pengaruh antara tinggi badan dan berat badan menggunakan uji regresi tunggal!

Lembar 20

1. Jelaskan tujuan pengunaan uji regresi ganda?


2. Jelaskan prosedur pelaksanaan uji regresi ganda!

Lembar 21
Diketahui data penelitian pengaruh antara pendapatan per minggu (X1), dan jumlah anggota keluarga (X2) dengan pembelian barang tahan lama per minggu (Y)
sebagai berikut:

Lakukan analisis pengaruh antara pendapatan per minggu (X1), dan jumlah anggota keluarga (X2) dengan pembelian barang tahan lama per minggu (Y)n
menggunakan uji regresi ganda!

Lembar 22

1. Jelaskan tujuan pengunaan uji anava?


2. Jelaskan syarat dan prosedur pengujian anava!

Lembar 23

Duabelas orang karyawan yang di bagi dalam empat kelompok, di-ikutkan dalam pelatihan untuk menyelesaikan satu unit barang. Masing- masing kelompok
diberikan pelatihan yang berbeda.
Hasil akhir dalam menyelesaian satu unit barang (jam) sebagai berikut:

Apakah ada perbedaan waktu dalam menyelesaikan satu unit barang diantara empat kelompok yang diberikan pelatihan berbeda? Bila ada kelompok mana yang
berbeda? (Alfa = 0,05)

Anda mungkin juga menyukai