Anda di halaman 1dari 4

BB03-RK15-RII.

1
10 Juli 2017
RANCANGAN AKTIVITAS TUTORIAL (RAT) TATAP MUKA
TAHUN 2018.2

Nama Mata Kuliah : Pembelajaran Berwawasan Kemasyarakatan

Kode Mata Kuliah / SKS : PDGK4306 / 3 SKS


Nama Pengembang : Kholidin, M.Pd
Nama Penelaah : Drs. Raja Usman, M.Pd
Deskripsi Singkat Mata Kuliah : Mata kuliah ini akan membekali mahasiswa dengan kemampuan melakukan unjuk kerja pembelajaran lima bidang studi
berdasarkan landasar ilmiah yang dapat dipertanggungjawabkan. Untuk mencapai kemampuan tersebut mahasiswa akan
mengkaji kaitan kegiatan dalam sistem pembelajaran serta rambu-rambu perencanaan dan pelaksanaan pembelajaran,
berlatih membuat rencana pembelajaran, praktek pelaksanaan pembelajaran, berlatih menilai sendiri rencana dan
pelaksanaan pembelajaran, serta berlatih memanfaatkan hasil penilaian untuk memperbaiki rencana dan pelaksanaan
pembelajaran. Upaya tersebut didukung dengan adanya pembimbingan PKM serta bahan ajar dalam bentuk panduan
PKM. Penguasaan kemampuan tersebut diukur melalui tugas dan ujian praktek mengajar
Kompetensi Umum : Kompetensi yang diharapkan setelah menempuh mata kuliah ini adalah mahasiswa mampu merancang,
melaksanakan, mengevaluasi, merefleksi, dan memperbaiki kegiatan pembelajaran serta menguraikan secara
tertulis laporan kemajuan proses pembelajaran sesuai kaidah ilmiah yang dapat dipertanggungjawabkan.
No. Kompetensi Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Metode Tugas Tutorial Daftar Pustaka Tutorial
Tutorial Ke -
1 2 3 4 5 6 7 8
1 Mahasiswa dapat Orientasi 1. Ruang lingkup tutorial Ceramah Tugas Pembelajaran 1
menerapkan tutorial dan 2. konsep SPTJJ dan tanya Partisipasi Berwawasan
konsep tutorial dan belajar yang 3. Belajar efektif secara jawab Kemasyarakatan,
belajar yang efektif secara Mandiri Ihat Hatimah,
efektif dan mandiri mandiri dkk, Penerbit
UT.
No. Kompetensi Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Metode Tugas Tutorial Daftar Pustaka Tutorial
Tutorial Ke -
1 2 3 4 5 6 7 8
2 Mahasiswa dapat Berbagai Pandangan kritik sosial 1.Presentasi Tugas Pembelajaran 2
menjelaskan pandangan dalam pembelajaran (teori 2. Diskusi Partisipasi Berwawasan
pemikiran teori dalam belajar Humanisik) , Kemasyarakatan,
belajar pembelajaran Pandangan Progresif, Ihat Hatimah,
humanistik, Ruang lingkup Pandangan sosio kultural dkk, Penerbit
pandangan kebudayaan kuntruktivis dan UT.
progresif dalam Pandangan pendidikan Ki
pembelajaran, pendidikan Hajar Dewantoro, Unsur
pandangan dan Fungsi Pendidikan
sosiokultural dalam kebudayaan
konstruktivis dan Ki
Hajar Dewantoro ,
serta ruang
lingkup
kebudayaan dalam
pendidikan
Mahasiswa dapat
menjelaskan
pembelajaran
berwawasan
kemasyarakatan
3 Mahasiswa dapat Satuan dan Macam macam program 1.Presentasi Tugas 1 Pembelajaran 3
menjelaskan satuan program pendidikan masyarakat 2. Kerja penguasaan Berwawasan
program pendidikan pendidikan dan bentuk pendekatannya individu konsep Kemasyarakatan,
masyarakat , dan masyarakat Program pemberantasan buta 3. Diskusi Ihat Hatimah,
program keaksaraan, aksara, pengembangan taman dkk, Penerbit UT
taman bacaan bacaan, dan program
masyarakat, serta pembinaan kepemudaan
kepemudaan

4 Mahasiswa dapat Praktik Identifikasi program 1. presentasi Tugas Partisipasi Pembelajaran 4


membuat Program pembinaan, 2. Diskusi Berwawasan
rancangan, Pendidikan merencanakan,
melaksanakan dan Masyarakat
No. Kompetensi Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Metode Tugas Tutorial Daftar Pustaka Tutorial
Tutorial Ke -
1 2 3 4 5 6 7 8
mengevaluasi melaksanakan, Kemasyarakatan,
kegiatan mengevaluasi program Ihat Hatimah,
program pendidikan masyarakat dkk, Penerbit UT
pendidikan
masyarakat

5 Mahasiswa dapat Sistimatika dan 1. Kerja Tugas 2 Pembelajaran 5


membuat bentuk laporan Konsultasi dan individu Penguasaan Berwawasan
laporan kegiatan pemembuat laporan 2. Diskusi konsep Kemasyarakatan,
praktik program Ihat Hatimah,
pendidikan dkk, Penerbit UT
masyarakat

6 Mahasiswa dapat Pembelajaran Konsep dasar 1.Presentasi Tugas partisipasi Pembelajaran 6


menjelaskan Multikultural pembelajaran 2. Kerja Berwawasan
pembelajaran dan Muatan life multikultural dan prosedur kelompok Kemasyarakatan,
multikultural sklill dalam pengelolaannya 3. Diskusi Ihat Hatimah,
dan muatan life skill pembela jaran Konsep dasar life skill dan dkk, Penerbit UT
dalam kemasyarakatan strategi pengembanan
pembelajaran muatan life skiil pada
wawasan pembelajaran
kemasyarakatan

7 Mahasiswa dapat Model model Model pembelajaran 1.Presentasi Tugas 3 Pembelajaran 7


menjelaskan pembelajaran partisipasif , pembelajaran 2. Kerja penguasaan Berwawasan
model – model Sosial konteksual , dan mandiri Individu konsep Kemasyarakatan,
pembelajaran sosial 3. Diskusi Ihat Hatimah,
dkk, Penerbit UT
8 Mahasiswa dapat Pemikiran Semua sub pokok bahasan Presentasi Tugas Partisipasi Pembelajaran 8
membuat tokoh pembelajaran yang di bahas dari dan Berwawasan
laporan kegiatan berwawasan pertemuan 1 s/d 8 diskusi Kemasyarakatan,
Pembelajaran kemasyarakatan, Ihat Hatimah,
Berbasis Satuan program dkk, Penerbit UT
Kemasyarakatan pendidikan
masyarakat,
No. Kompetensi Khusus Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Metode Tugas Tutorial Daftar Pustaka Tutorial
Tutorial Ke -
1 2 3 4 5 6 7 8
Pembelajaran multi
kultural, Muatan life
skill, dan mode
model pembelajaran
sosial

Anda mungkin juga menyukai