Anda di halaman 1dari 3

SANWACANA

Alhamdulillah dengan menyebut nama Allah SWT Yang Maha Pengasih dan

Maha Penyayang, segala puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT

atas limpahan rahamat dan karunia – Nya yang telah diberikan kepada penulis,

sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini sebagai salah satu syarat untuk

mendapatkan gelar Sarjana Perikanan (S.Pi) pada program studi Budidaya

Perairan, Fakultas Pertanian Universitas Lampung dengan judul “Pertumbuhan

Post Larva 2-13 Udang Windu (Penaeus monodon) dengan Pemberian Pakan

Alami yang Berbeda “.

Dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada :

1. Ibu, Ayah, dan kedua adikku atas semua dukungan, semangat, dan doa yang

telah diberikan selama penulisan skripsi

2. Bapak Prof. Dr. Ir. Wan Abbas Zakaria, M.S, selaku dekan Fakultas

Pertanian Universitas Lampung.

3. Ibu Ir. Siti Hudaidah, M.Sc, selaku ketua program studi Budidaya Perairan

Fakultas Pertanian Universitas Lampung dan dosen pembahas atas segala

kritik, saran dan bimbingan yang diberikan kepada penulis.

4. Bapak Wardiyanto, S.Pi.,M.P, selaku dosen pembimbing akademik dan

dosen pembimbing II atas bimbingan, kritik dan saran yang membangun

dalam penulisan skripsi ini.


5. Bapak Yudha T. Adiputra, S.Pi, M.Si, selaku dosen pembimbing I yang

dengan sabar memberikan bimbingan dan masukan dalam penulisan skripsi

ini.

6. Seluruh Staf Karyawan BBPBL, yang telah membimbing penulis selama

melaksanakan penelitian.

7. Seorang yang terkasih, Chandra Satria Putra yang selalu ada untuk penulis,

banyak membantu penulis dalam melaksanakan penelitiannya, tempat

menuangkan segala keluh kesah serta memberikan semangat tiada henti bagi

penulis.

8. Teman-teman satu tim penelitian, Aris Chandra dan Rico Wahyu atas segala

motivasi, bantuan tenaga, dan masukan yang diberikan kepada penulis demi

kelancaran penelitian dan penulisan skripsi.

9. Sahabat-sahabat seperjuangan, Afrima Nur Darajatun, Dike Fransiska,

Dwinda Pangentasari, Jelita Noviantina, Reinita Orchid Febrisca Emilly,

Sera Hardiyani, dan Yuli Widayati yang selalu ada disaat susah maupun

senang, yang selalu ada untuk penulis dari menjadi mahasiswa sampai

terselesaikannya skripsi, yang selalu memberikan keceriaan dan

kebersamaan yang erat dan telah menemani penulis menjalankan hari-hari

dikampus serta menjadi tempat menuangkan isi hati.

10. Sahabat-sahabat SMAN 10 Bandar Lampung, Chadefi Novita Sari,

Desmayanti Eka Saputri, Dianti Wulanda, Lia Imelda, dan Putri Hanifah

Liani atas semua semangat, kehadiran, dan hadiah yang diberikan kepada

penulis.
11. Teman-teman KKN tematik, Ari Ade Puspita, Bianda Thalita, Cindy,

Bramantyo, Ardhi, Baron, dan Pandu atas kebersamaannya selama 40 hari

serta doa dan dukungannya.

12. Teman–teman angkatan 2010, terima kasih atas kekompakan kesolidan,

kebersamaan, dan persaudaraan kita selama ini sehingga kita semua mampu

menghadapi berbagai masalah bersama-sama..

13. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah banyak

membantu dalam penyelesaian skripsi ini.

Hanya dengan do’a yang dapat penulis berikan untuk membalas budi semuanya.

Semoga Allah SWT memberikan yang terbaik untuk kita semua, dan dengan

segala kerendahan semoga skripsi ini dapat diterima dan bermanfaat bagi kita

semua, amin.

Bandar Lampung, November 2014

Penulis

Anda mungkin juga menyukai