Anda di halaman 1dari 3

Protokol ultrasonografi Tiroid pada pasien thalassemia beta major yang menjalani tranfusi berulang:

1. Alat dan Bahan : Mesin USG merk Philips Epiq 5G pure wave dengan probe LINIER, kertas
printer USG dan Handscoon
2. Cara Kerja :
a. Identifikasi identitas pasien : Nama, No RM, Alamat, Tanggal lahir, jenis kelamin
b. Memposisikan pasien dalam posisi supine
c. Menginput data pasien : Nama, No RM, Alamat, Tanggal lahir, jenis kelamin
d. Menggunakan setting Thyroid
e. Melakukan pemeriksaan pengukuran volume tiroid dan echogenitas parenkim tiroid
f. Mencatat data yang didapat
g. Mengakhiri pemeriksaan dengan End Exam
3. Teknik Sonografi

Tiroid dievaluasi dengan pasien dalam posisi supine (terlentang). Leher agak diekstensikan untuk
membantu visualisasi tiroid. Probe linier diletakkan pada . Pengukuran volume tiroid adalah pada
pandangan transversal,
Gambar 1. Lobus kiri tiroid normal pada USG

Gambar 2. Potongan tranversal

Gambar 3. Potongan longitudinal

Anda mungkin juga menyukai