Anda di halaman 1dari 3

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT NUR HIDAYAH

TENTANG
PANDUAN PELAKSANAAN MAGANG
ATAU PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL) RS NUR HIDAYAH
NOMOR : /RSNH/SK-DIR/ /2013
DIREKTUR RUMAH SAKIT NUR HIDAYAH
Menimbang :
1. Bahwa proses pelaksanaan magang atau praktek kerja lapangan (PKL) perlu diseragamkan
agar sesuai dengan standar profesi, dan standar pelayanan rumah sakit
2. Rumah Sakit perlu menetapkan keputusan direktur tentang panduan pelaksanaan magang
atau praktek kerja lapangan (PKL) Rumah Sakit Nur Hidayah
Mengingat :
Keputusan Direktur Rumah Sakit Nur Hidayah Tentang Kebijakan Pendidikan dan Pelatihan
(DIKLAT) untuk Mahasiswa/Magang/Trainee Rumah Sakit Nur Hidayah Nomor
/RSNH/SK-DIR/ /2013

MEMUTUSKAN

Menetapkan :

KESATU : KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT NUR HIDAYAH


TENTANG PANDUAN PELAKSANAAN MAGANG ATAU PRAKTEK
KERJA LAPANGAN (PKL) PADA RUMAH SAKIT NUR HIDAYAH
KEDUA : Panduan Pelaksanaan Magang atau Praktek Kerja Lapangan (PKL) di
lingkungan Rumah Sakit Nur Hidayah sebagaimana dimaksud dalam
diktum kesatu terlampir dalam keputusan ini
KETIGA : Monitoring dan evaluasi pelaksanaan Panduan Pelaksanaan Magang atau
Praktek Kerja Lapangan di Rumah Sakit Nur Hidayah dilakukan oleh
bagian DIKLAT beserta Direktur

KEEMPAT : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan akan ditinjau kembali
apabila ada perubahan yang mendasar

Bantul, 2013
Direktur Rumah Sakit Nur Hidayah

dr. Arrus Ferry


v
vi
vii

Anda mungkin juga menyukai